SuaraBatam.id - Gaya hidup mewah keluarga Raffi Ahmad dan Nagita Slavina selalu menjadi sorotan.
Baru-baru ini, Raffi membagikan hadiah untuk beberapa karyawan RANS Entertainment dalam rangka perayaan ulang tahunnya yang ke-35.
Pembagian ini dilakukan setelah Raffi Ahmad harus absen isolasi mandiri pada tanggal 17 Februari 2022 lalu.
Hadiah yang diberikan pun tidak main-main, Raffi menghadiahkan karyawannya berupa emas.
Sebelum Raffi Ahmad, Nagita Slavina sudah merayakan ulang tahunnya dengan membagi-bagikan uang dollar kepada karyawan RANS Entertainment.
"Kemarin katanya ada yang dapat dollar ya?" tanya Raffi Ahmad kepada karyawannya.
Setelah mendengar nominal dollar yang diterima para karyawannya. Menurut Raffi Ahmad yang diberikan oleh sang istri belum termasuk kategori sultan.
"Nagita cuma kasih 100 dollar? Belum sultan!" seru Raffi Ahmad dikutip dari YouTube RANS Entertainment.
Tak mau kalah dari sang istri, Raffi Ahmad turut membagikan hadiah untuk karyawannya.
Baca Juga: The Real Sultan, Raffi Ahmad Bagikan Emas 50 Gram Kepada Para Karyawan
"Gue gak boleh kalah. Gue harus bagi-bagi sesuatu juga buat anak-anak RANS," sambungnya.
Raffi Ahmad pun membagikan 50 gram emas senilai Rp 47 juta kepada beberapa karyawannya.
"Kamu baru ya? Kamu magang? Nih di Rans Entertainment dapet emas 50 gram hebat," ucap Raffi Ahmad.
Melihat kebaikan Raffi Ahmad dan Nagita Slavina, netizen auto iri ingin turut bekerja di RANS Entertainment.
"Rasa ingin jadi PNS (Pegawai Nagita Slavina)," tulis seorang netizen, "Plis info magang di Rans dapet dari mana?" kata netizen lain, "Pingin masuk juga," balas netizen lainnya.
Tag
Berita Terkait
-
Bareskrim Turunkan Tim ke Sumbar Bidik Tambang Emas Ilegal, Ada Aktor Besar yang Diincar?
-
Emas Antam Melesat ke Harga Tertinggi, Hari Ini Tembus Rp 2.631.000 per Gram
-
Emas Pegadaian Tidak Banyak Fluktuasi, Harga Stabil 2 Jutaan Hari Ini
-
Harga Emas Akhir Pekan Stabil, Pegadaian Sediakan Berbagai Variasi Ukuran
-
Menanti Debut John Herdman, Timnas Indonesia Bakal Kembali ke Masa Emas?
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
- Link Gratis Baca Buku Broken Strings, Memoar Pilu Aurelie Moeremans yang Viral
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
Pilihan
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
-
Klaim "Anti Banjir" PIK2 Jebol, Saham PANI Milik Aguan Langsung Anjlok Hampir 6 Persen
-
Profil Beckham Putra, King Etam Perobek Gawang Persija di Stadion GBLA
-
4 HP Snapdragon RAM 8 GB Paling Murah untuk Gaming, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terancam Tembus Rp17.000
Terkini
-
Kapal di Karimun Diamankan, Ternyata Bawa Narkoba dan Kayu Tanpa Dokumen
-
Wakil Kepala BGN Ingatkan Pihak Terkait MBG Bekerja Sama dengan Baik
-
BGN Minta Mitra dan Yayasan Peduli Terhadap Siswa-siswi Penerima Manfaat
-
Pejabat Utama dan Kapolres di Polda Kepri Dimutasi, Berikut Namanya
-
Anggota Polisi di Kepri Jalani Sidang Etik usai Diduga Aniaya Pacar