SuaraBatam.id - Ratu Elizabeth II dikabarkan terpapar positif Covid-19 pada Minggu (20/2/2022). Ratu berusia 95 tahun itu dilaporkan pihak istana Buckingham mengalami gejala pilek ringan.
Pihak istana berharap bahwa Ratu Elizabeth II dapat melanjutkan tugas ringan di Windsor untuk minggu mendatang.
“Dia akan terus menerima perawatan medis dan akan mengikuti semua pedoman yang sesuai,” ungkap Istana, melansir berbagai sumber.
Sebelumnya sang Ratu sudah mendapatnya vaksinasi Covid-19 dosis pertama pada 19 Januari 2021. Namun, pihak istana enggan mengungkap informasi vaksinasi berikutnya sebab alasan privasi medis.
Kesehatan Ratu Elizabeth II sudah disorot sejak akhir tahun lalu. Hal tersebut bertepatan dengan keputusannya untuk mundur dari acara publik sesuai dengan saran dokter untuk beristirahat.
Untuk menghindari orang-orang terdekat terutama orang tua, kira-kira apa saja gejala terpapar virus Covid-19 yang dialami oleh lansia? berikut dikutip dari herstory
Demam
Panas dingin
Sesak napas
Kehilangan penciuman atau anosmia
Hidung tersumbat atau pilek
Kelelahan
Nyeri otot
Mual atau muntah
Diare
Berita Terkait
-
7 Susu untuk Lansia 60 Tahun ke Atas: Rahasia Otot Kuat Bebas Nyeri Sendi
-
9 Susu untuk Tulang Kuat Usia 50 Tahun ke Atas, Bantu Tetap Aktif dan Sehat
-
5 Mobil Bekas Sedan Kompak Rp50 Jutaan, Nyaman dan Aman untuk Lansia
-
5 Rekomendasi Hair Oil Penumbuh Rambut untuk Lansia, Akar Jadi Kuat
-
5 Rekomendasi Sandal Empuk untuk Kesehatan Lansia, Harga Mulai Rp20 Ribuan
Terpopuler
- Link Download Gratis Ebook PDF Buku Broken Strings, Memoar Pilu Karya Aurelie Moeremans
- Biodata dan Agama DJ Patricia Schuldtz yang Resmi Jadi Menantu Tommy Soeharto
- Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Tak Direstui Orang Tua
- 5 Sepatu Jalan Lokal Terbaik Buat Si Kaki Lebar Usia 45 Tahun, Berjalan Nyaman Tanpa Nyeri
- DPUPKP Catat 47 Hektare Kawasan Kumuh di Kota Jogja, Mayoritas di Bantaran Sungai
Pilihan
-
Purbaya Sebut Bisnis Sektor Media Cerah: Saham DIGI, TMPO, dan VIVA Langsung Ceria
-
Dari 'Kargo Gelap' Garuda ke Nakhoda Humpuss: Kembalinya Ari Askhara di Imperium Tommy Soeharto
-
Tanpa Bintang Eropa, Inilah Wajah Baru Timnas Indonesia Era John Herdman di Piala AFF 2026
-
Hari Ini Ngacir 8 Persen, Saham DIGI Telah Terbang 184 Persen
-
Mengapa Purbaya Tidak Pernah Kritik Program MBG?
Terkini
-
Kapal di Karimun Diamankan, Ternyata Bawa Narkoba dan Kayu Tanpa Dokumen
-
Wakil Kepala BGN Ingatkan Pihak Terkait MBG Bekerja Sama dengan Baik
-
BGN Minta Mitra dan Yayasan Peduli Terhadap Siswa-siswi Penerima Manfaat
-
Pejabat Utama dan Kapolres di Polda Kepri Dimutasi, Berikut Namanya
-
Anggota Polisi di Kepri Jalani Sidang Etik usai Diduga Aniaya Pacar