SuaraBatam.id - Anak Ariel NOAH, Alleia Anata Irham sudah beranjang remaja. Belakangan foto kedekatannya dengan sang ayah menjadi sorotan.
Banyak yang menilai kalau Alleia Anata memiliki pesona yang begitu kharismatik seperti Ariel. Warganet pun penasaran dengan sosok Alleia yang kini mulai menarik perhatian publik.
Berikut ini beberapa fakta menarik dari Alleia Anata Irham, anak dari Ariel NOAH, dilansir dari Hops.id.
Alleia Anata Irham, anak Ariel NOAH
Dari pernikahan Ariel NOAH dan Sarah Amalia dikaruniai satu anak cantik bernama Alleia Anata Irham. Namun sayangnya, pernikahan Ariel dan Sarah harus berakhir di meja perceraian.
Sejak cerai, momen kedekatan mereka jarang diketahui publik. Apalagi saat ini, Sarah memilih untuk tidak memiliki akun media sosial dan menjauhi dunia hiburan Tanah Air.
Hanya saja, momen kedekatan Sarah dan sang putri sering terlihat di akun Instagram saudara mereka @aliylatief. Kini, Sarah mengubah penampilannya dengan mengenakan hijab.
Sementara kedekatan Ariel NOAH dengan Alleia Anata Irham sering dibagikan dalam beberapa akun penggemar sang idola. Seperti beberapa waktu lalu, Ariel menghabiskan waktu dengan sang putri di tengah padatnya kesibukan.
Punya Bakat Bernyanyi
Baca Juga: Ariel NOAH Terciduk Jalan Bareng Putri Tercinta: Momen Langka
Tak hanya paras cantik yang memikat, Alleia Anata Irham juga memiliki bakat menyanyi dari sang ayah. Gadis 16 tahun itu memiliki suara yang merdu.
Alleia sering terlihat sedang menyanyi dalam video yang beredar. Suaranya pun mampu membuat banyak orang terpesona kepadanya.
Pernah latihan nyanyi bareng Yuni Shara
Bakat menyanyi yang turun dari Ariel NOAH disempurnakan Alleia Anata Irham dengan mengikuti beberapa kali latihan vokal. Salah satunya bersama penyanyi papan atas Indonesia, Yuni Shara.
Dalam foto yang pernah beredar luas di Instagram, Alleia Anata Irham terlihat sedang serius menjalani sesi latihan dengan kakak Krisdayanti tersebut.
Diizinkan Ariel NOAH pacaran?
Berita Terkait
-
Ariel NOAH Ngaku Kualat ke Sarah Amalia Saat Bahas Alleia: Hidungnya Lucu!
-
Ariel NOAH Tak Sabar Pakai Baju Rancangan Alleia Anata
-
Ariel NOAH Dapat Kejutan Ulang Tahun dari Putrinya, Malah Dikira Adik Kakak
-
Bukan Masalah Percintaan, Ariel NOAH Ungkap Alleia Nangis Kejer Gegara Ini
-
'Mencoba Selalu Mengerti', Tips Ariel NOAH Lengket dengan sang Putri
Terpopuler
- 5 Rekomendasi Sunscreen Menghilangkan Flek Hitam Usia 40 Tahun
- 5 Sunscreen untuk Hilangkan Flek Hitam Usia 50 Tahun ke Atas
- 4 Mobil Keluarga Bekas 50 Jutaan: Mesin Awet, Cocok Pemakaian Jangka Panjang
- Purbaya Temukan Uang Ribuan Triliun Milik Jokowi di China? Kemenkeu Ungkap Fakta Ini
- 5 Bedak Murah Mengandung SPF untuk Dipakai Sehari-hari, Mulai Rp19 Ribuan
Pilihan
-
Tim SAR Temukan Serpihan Pesawat ATR42-500 Berukuran Besar
-
KLH Gugat 6 Perusahaan Rp 4,8 Trliun, Termasuk Tambang Emas Astra dan Toba Pulp Lestari?
-
Bursa Transfer Liga Inggris: Manchester United Bidik Murillo sebagai Pengganti Harry Maguire
-
John Herdman Termotivasi Memenangi Piala AFF 2026, Tapi...
-
Purbaya Sebut Bisnis Sektor Media Cerah: Saham DIGI, TMPO, dan VIVA Langsung Ceria
Terkini
-
Kapal di Karimun Diamankan, Ternyata Bawa Narkoba dan Kayu Tanpa Dokumen
-
Wakil Kepala BGN Ingatkan Pihak Terkait MBG Bekerja Sama dengan Baik
-
BGN Minta Mitra dan Yayasan Peduli Terhadap Siswa-siswi Penerima Manfaat
-
Pejabat Utama dan Kapolres di Polda Kepri Dimutasi, Berikut Namanya
-
Anggota Polisi di Kepri Jalani Sidang Etik usai Diduga Aniaya Pacar