SuaraBatam.id - Video lawasnya Nissa Sabyan soal pernyataan tentang poligami kembali viral. Jawaban wanita yang berusia 22 tahun itu pun langsung jadi sorotan. Hal tersebut diungkapkan saat menjadi bintang tamu dalam channel Youtube Bedu.
"Kalau Nissa sendiri berpandangan tentang poligami itu seperti apa? Ok, Nissa belum nikah tapi kalau melihat situasi seperti ini apa yang terlintas di Nissa sebagai muslimah?" tanya Bedu.
Nissa lantas menanggapi pertanyaan Bedu tersebut. Namun sebelum menjawab, Nissa menilai pertanyaan Bedu tersebut cukup berat.
"Yang Nissa tahu aja kali ya. Ya selagi mendapatkan izin dan bisa berlaku adil, kenapa tidak gitu," ujar Nissa.
Sontak jawaban Nissa Sabyan tersebut langsung menuai reaksi sinis para netizen, bahkan tak sedikit yang protes dengan pernyataannya tersebut. Pasalnya Nissa Sabyan seolah entengnya menjawab hal itu karena tak mengerti posisi yang diselingkuhi.
"Emank ada manusia yg adil, adil bagi siapa? Bagi anda? Lucu sekali anda ya," tulis akun @nu*****03. "Trs emang lu mau di poligami? Lu aja bikin rusak rumah tangga org," komen akun @al*****89.
"Ya karna lu yg jd madu.. coba lu yg d madu.. bocil2," sambung akun Instagram @ha*****yo. "Nanti elu yang di poligami gw syukurin lu," seloroh akun @fa*****ti.
Berita Terkait
-
Sarankan Istri Sah 'Berlomba' dengan Pelakor, Buya Yahya Dituding Warganet Normalisasi Selingkuh
-
Usai Poligami dengan Inara Rusli, Insanul Fahmi Janji Terus Melindungi Mawa
-
Tegas, Wardatina Mawa Pilih Gugat Cerai Insanul Fahmi daripada Dipoligami
-
Ogah Dimadu dengan Inara Rusli, Wardatina Mawa Siapkan Gugatan Cerai ke Insanul Fahmi
-
Bahas Poligami, Ustaz Riza Muhammad: Menikah dengan Satu Istri Lebih Baik
Terpopuler
- 9 Sepatu Puma yang Diskon di Sports Station, Harga Mulai Rp300 Ribuan
- 9 HP Redmi RAM 8 GB Harga Rp1 Jutaan, Lancar Jaya Dipakai Multitasking
- Semurah Xpander Sekencang Pajero, Huawei-Wuling Rilis SUV Hybrid 'Huajing S'
- 5 Sepatu New Balance yang Diskon 50% di Foot Locker Sambut Akhir Tahun
- 5 Lem Sepatu Kuat Mulai Rp 3 Ribuan: Terbaik untuk Sneakers dan Bahan Kulit
Pilihan
-
Omon-omon Purbaya di BEI: IHSG Sentuh 10.000 Tahun Ini Bukan Mustahil!
-
Wajah Suram Kripto Awal 2026: Bitcoin Terjebak di Bawah $100.000 Akibat Aksi Jual Masif
-
Tahun Baru, Tarif Baru: Tol Bandara Soekarno-Hatta Naik Mulai 5 Januari 2026
-
Kutukan Pelatih Italia di Chelsea: Enzo Maresca Jadi Korban Ketujuh
-
4 HP Memori Jumbo Paling Murah dengan RAM 12 GB untuk Gaming Lancar
Terkini
-
Kapal di Karimun Diamankan, Ternyata Bawa Narkoba dan Kayu Tanpa Dokumen
-
Wakil Kepala BGN Ingatkan Pihak Terkait MBG Bekerja Sama dengan Baik
-
BGN Minta Mitra dan Yayasan Peduli Terhadap Siswa-siswi Penerima Manfaat
-
Pejabat Utama dan Kapolres di Polda Kepri Dimutasi, Berikut Namanya
-
Anggota Polisi di Kepri Jalani Sidang Etik usai Diduga Aniaya Pacar