SuaraBatam.id - Ariel Tatum dan Nicholas Saputra akan menjadi pasangan suami istri dalam film berjudul 'Sayap-Sayap Patah'.
Nicholas Saputra sendiri mengambil peran sabagai Adji, seorang anggota Densus 88. Sedangkan Ariel Tatum memerankan istri Adji yang bernama Nani.
Ariel Tatum merasa 'Sayap-Sayap Patah' harus membuat dirinya keluar dari zona nyamannya. Tak bisa dipungkiri ia merasa deg-degan harus beradu akting dengan Nicholas Saputra.
“Deg-degan banget, ini kehormatan buatku di tengah para kru dan cast yang luar baisa. Peran ini cukup menantang sehingga aku sangat excited,” kata Ariel Tatum.
Untuk menbangun chemistry dalam posesi syuting keduanya sudah menghabiskan waktu satu bulan mulai dari reading hingga berdiskusi.
“Untuk chemistry dengan latihan bareng, kami reading dan harus banyak diskusi, sebulan ini kami sudah melakukan itu,” ungkap Nicholas Saputra.
“Kami sudah reading selama bulan Januari, kami riset sesuai karakter kami. Ada riset-riset mendalam dari observasi dan latihan, Untuk menyempurnakan adegan, kami diajak ke lokasi syuting. Sekalian kami menggali informasi untuk peran kita,” ujar Nicholas Saputra.
Berita Terkait
-
Nicholas Saputra Turun Langsung Salurkan Bantuan di Aceh, Tompi Disindir Netizen
-
Nicholas Saputra Menahan Tangis soal Banjir Sumatra: Kita Hanya Numpang
-
Sampai Menahan Tangis, Nicholas Saputra Ungkap Keresahan Terdalam Soal Bencana Sumatra
-
Lingkar Pertemanan Nicholas Saputra Terbongkar: Bestie Bopak Castello?
-
Di Luar Dugaan, Wendi Cagur Ungkap Nicholas Saputra Teman Dekat dengan Bopak
Terpopuler
- Link Download Gratis Ebook PDF Buku Broken Strings, Memoar Pilu Karya Aurelie Moeremans
- 5 Sampo Penghitam Rambut yang Tahan Lama, Solusi Praktis Tutupi Uban
- 5 Mobil Nissan Bekas yang Jarang Rewel untuk Pemakaian Jangka Panjang
- 4 Bedak Wardah Terbaik untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Bantu Samarkan Kerutan
- 7 Sepatu Skechers Wanita Tanpa Tali, Simple Cocok untuk Usia 45 Tahun ke Atas
Pilihan
-
John Herdman Termotivasi Memenangi Piala AFF 2026, Tapi...
-
Purbaya Sebut Bisnis Sektor Media Cerah: Saham DIGI, TMPO, dan VIVA Langsung Ceria
-
Dari 'Kargo Gelap' Garuda ke Nakhoda Humpuss: Kembalinya Ari Askhara di Imperium Tommy Soeharto
-
Tanpa Bintang Eropa, Inilah Wajah Baru Timnas Indonesia Era John Herdman di Piala AFF 2026
-
Hari Ini Ngacir 8 Persen, Saham DIGI Telah Terbang 184 Persen
Terkini
-
Kapal di Karimun Diamankan, Ternyata Bawa Narkoba dan Kayu Tanpa Dokumen
-
Wakil Kepala BGN Ingatkan Pihak Terkait MBG Bekerja Sama dengan Baik
-
BGN Minta Mitra dan Yayasan Peduli Terhadap Siswa-siswi Penerima Manfaat
-
Pejabat Utama dan Kapolres di Polda Kepri Dimutasi, Berikut Namanya
-
Anggota Polisi di Kepri Jalani Sidang Etik usai Diduga Aniaya Pacar