SuaraBatam.id - Sederetan agenda wisata di Batam 2022 sudah disiapkan Pemerintah Kota Batam,Kepulauan Riau.
Agenda tersebut diharapkan dapat menarik perhatian pengunjung lokal dan internasional.
Dikutip dari antara, serangkaian agenda wisata di Batam 2022 tersebut di antaranya:
- Januari di antaranya akan digelar Lomba Ikan Louhan dan SASITA charity.
- Februari Batam Rally Ocean Food Festival, Pekan Anak Indonesia, Gowes Jelajah Pulau, dan Tering Bay Spin Golf Serries.
- Maret Lomba Cipta Lagu Melayu, Gebyar Golf dan UMKM Goes to Kepri, Pariwisata Indonesia Aman dan Batam Kepri memasak.
- April digelar Korean Market, Malaysia Market, Singapore Market, dan Tering Bay Ramadhan Charity.
- Mei ada Jambore Campervan Regional Sumatera, PPR Festival, dan Carnival Tourism II.
- Juni diselenggarakan Festival Belakangpadang, TB-SSG International Amateur Championship, dan Korean Market.
- Juli digelar Soccer Kids Festival, Palm Springs Junior Opens, ASEAN Master, dan 1st ASITA Sijori Golf International Cup.
- Pada Agustus diadakan ASTINDO Joybike Hoping Island, Sumiden Cup, Marathon 10 K, dan Pameran Destinasi Wisata Bahari Kepri.
- Pada September Kenduri Seni Melayu, dan Mandi Shafar.
- Pada Oktober diadakan perayaan Hari Jadi Museum Batam Raja Ali Haji, Sumiden Cup, Nongsa Cup, dan Kepri Vacation Expo Jilid II.
- November diadakan IPI Travel Mart 2022, Japanese Prefecture Golf Tournament, dan Batam-Bintan Treasure Hunt Challange.
- Desember diadakan Palm Springs Open, Paguyuban Nusantara, dan Year End Golf Tournament.
"Kami menyiapkan banyak sekali agenda, setiap bulan ada," kata Kepala Dinas Kebudayaan dan Pariwisata Kota Batam Ardiwinata, Selasa.
Baca Juga: Detik-detik Kebakaran di Gedung DPRD Batam
Sambil menunggu pembukaan perbatasan antarnegara, ia mengatakan Pemkot Batam masih fokus pada kunjungan wisatawan Nusantara.
Dari seluruh agenda pariwisata yang digelar sepanjang 2022, menurut dia, yang paling unggul adalah Kenduri Seni Melayu yang rencananya digelar pada September 2022.
Pada tahun-tahun sebelumnya, gelaran Kenduri Seni Melayu masuk dalam agenda pariwisata nasional. Namun, pada tahun ini Ardi mengaku masih menunggu kabar dari Kementerian Pariwisata dan Ekonomi Kreatif.
"Sebenarnya semuanya unggulan, tapi yang paling itu adalah Kenduri Seni Melayu," kata dia.
Baca Juga: Pasca Kebakaran, Listrik di Gedung DPRD Batam Diputus Sementara
Berita Terkait
-
Hakim PA Batam Ditusuk OTK, KY Turunkan Tim Khusus
-
Sidang Kasus Narkoba Eks Polisi di Batam, Saksi Ungkap Penyisihan Barang Bukti Sabu
-
Pertama di Batam, Sekolah Ini Resmi Menjadi OxfordAQA Approved Centre
-
Pacific Palace Hotel Batam Hadirkan Paket Buka Puasa Bernuansa Kampung Nelayan
-
Komisi VI DPR Bentuk Panja BP Batam, Andre Rosiade: Warga Ada Masalah, Adukan ke Kami
Terpopuler
- Ditahan Atas Dugaan Pemerasan, Beredar Rekaman Suara Reza Gladys Sebut Mail Syahputra Tolak Transferan
- Full Ngakak, Bio One Komentari Pengangkatan Ifan Seventeen Jadi Dirut PT Produksi Film Negara
- 3 Alasan yang Bikin Ustaz Derry Sulaiman Yakin Denny Sumargo, Hotman Paris dan Willie Salim Bakal Mualaf
- Jebloskan Nikita Mirzani ke Penjara Reza Gladys Sempat Disebut Cocok Gabung Gen Halilintar
- Ifan Seventeen Tiba-Tiba Jadi Dirut PFN, Pandji Pragiwaksono Respons dengan Dua Kata Menohok
Pilihan
-
Biasa Blak-blakan, Ahok Takut Bicara soal BBM Oplosan Pertamina: Ada yang Saya Enggak Bisa Ngomong
-
Catat Lur! Kedubes Kerajaan Arab Saudi dan Pemkot Solo Akan Gelar Buka Bersama Sepanjang 2,7 Kilometer
-
BYD M6 dan Denza D9 Jadi Mobil Listrik Terlaris di Indonesia pada Februari
-
Tiga Seksi Tol Akses IKN Ditargetkan Rampung 2027, Ini Rinciannya
-
7 Rekomendasi HP 5G Murah Mulai Rp 2 Jutaan Terbaru Maret 2025
Terkini
-
Lonjakan Permintaan, Penerbangan BIM-Batam Ditambah untuk Mudik Lebaran
-
Jadwal Berbuka Puasa dan Imsakiyah di Batam 13 Maret 2025
-
Sidak Minyak Kita di Natuna, Benarkah Tak Sesuai Standar?
-
Kronologi Penangkapan Briptu SS di Batam, Terlibat Jaringan Narkoba Internasional Jalur 'Golden Tree Angle'
-
Kapan Lagi Buka Bareng BRI Festival 2025 Siap Hadirkan Kuliner, Musik, dan Kebersamaan di GBK Senayan