SuaraBatam.id - Megawati Sukarnoputri diisukan meninggal dunia. Sekretaris Jenderal (Sekjen) Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan (PDIP) Hasto Kristyanto membatah kabar tersebut.
"Bu Mega dalam keadaan sehat," kata Hasto di Sekolah Partai PDIP, Lentengagung, Jakarta Selatan, dikutip dari wartaekonomi, Jumat (7/1/2022).
Hasto menyesalkan beredarnya kabar hoaks terkait ketum PDIP tersebut dan menyatakan telah mengambil sikap. Bidang hukum PDIP dipastikannya akan melaporkan pembuat hoaks agar diproses secara hukum.
"Saya memutuskan sebagai Sekjen agar bantuan hukum PDIP melaporkan kepada aparat penegak hukum agar hal-hal seperti ini tidak perlu terjadi lagi," demikian kata Hasto Kristiyanto.
Diketahui, kabar meninggalnya Megawati dibagikan akun TikTok @angelyOkp pada Selasa (4/1/2022).
Video itu telah ditonton lebih dari satu juta kali namun kini telah dihapus. Akun TikTok tersebut mengunggah beberapa foto Megawati dan menuliskan narasi Megawati telah berpulang.
"Megawati Tutup Usia," demikian narasi dalam video itu.
"Semoga diampuni segala perbuatannya di dunia," tulis akun @angelyOkp memberi keterangan unggahannya.Bukan kali ini saja Megawati diserang isu hoaks.
Baca Juga: Seorang Pria Terlihat Meninggal di Laut tapi Malah Buat Warga Emosi
Berita Terkait
-
Bruce Leung Bintang Film Kung Fu Hustle Meninggal Dunia, Ini Profil Lengkap Sang Legenda
-
Asisten Pelatih Arema FC Kuncoro Meninggal Dunia, Kolaps Dipinggir Lapangan
-
Hasto: Hidup Butuh Gemblengan Agar Keluar Pamor, Ajak Lestarikan Tosan Aji Teladani Laku Bima
-
Adian Napitupulu Minta PT Antam Gerak Cepat Evakuasi Korban Asap Tambang Pongkor
-
Siapa Rylan Henry Pribadi? Remaja Pewaris Napan Group yang Meninggal Akibat Kecelakaan Ski di Jepang
Terpopuler
- 4 Mobil Bekas Honda yang Awet, Jarang Rewel, Cocok untuk Jangka Panjang
- 5 Mobil Diesel Bekas 7-Seater yang Nyaman dan Aman buat Jangka Panjang
- Dua Tahun Sepi Pengunjung, Pedagang Kuliner Pilih Hengkang dari Pasar Sentul
- Senyaman Nmax Senilai BeAT dan Mio? Segini Harga Suzuki Burgman 125 Bekas
- 5 Sepatu Saucony Paling Nyaman untuk Long Run, Kualitas Jempolan
Pilihan
-
Karpet Merah Thomas Djiwandono: Antara Keponakan Prabowo dan Independensi BI
-
Dekati Rp17.000, Rupiah Tembus Rekor Terburuk 2026 dalam Satu Bulan Pertama
-
IHSG Tembus Rekor Baru 9.110, Bos BEI Sanjung Menkeu Purbaya
-
7 Rekomendasi HP Baterai Jumbo Paling Murah di Bawah Rp3 Juta, Aman untuk Gaming
-
Prabowo Calonkan Keponakannya Jadi Bos BI, Purbaya: Bagus, Saya Mendukung!
Terkini
-
Realisasi Investasi Batam Capai Rp69 T di 2025, Singapura Jadi Sumber Utama
-
Ekspedisi Jakarta Batam Terpercaya & Efisien | Harddies Cargo
-
Beasiswa untuk 1.100 Mahasiswa 7 Kampus Negeri Ternama, Batam Jadi Tujuan Belajar
-
Kapal di Karimun Diamankan, Ternyata Bawa Narkoba dan Kayu Tanpa Dokumen
-
Wakil Kepala BGN Ingatkan Pihak Terkait MBG Bekerja Sama dengan Baik