
SuaraBatam.id - Di tengah polemik yang terjadi antara keluarga Vanessa Angel dan Bibi Ardiansyah, pengacara Sunan Kalijaga memutuskan mundur menjadi tim kuasa hukum Doddy Soedrajat.
Sunan beralasan, ada sesuatu yang tak sesuai dengan hati nuraninya usai beberapa hari menjadi kuasa hukum Doddy Soedrajat.
Dia mengungkapkan awalnya hanya berusaha membantu meredam permasalahan dan menyelesaikan konflik yang ada.
"Saya pribadi bekerja itu bukan hanya karena diberikan kuasa atau diberikan imbalan jasa hukum, selayaknya semua orang yang bekerja dapat imbalan," kata Sunan Kalijaga, seperti dikutip dari YouTube Sambel Lalap, Selasa (28/12/2021).
Baca Juga: Kalah dari Indonesia di AFF, Tatsuma Yoshida Mundur sebagai Pelatih Timnas Singapura
"Tapi kami juga mengedepankan hati nurani. Ketika sesuatu perkara yang kami tangani sudah kami rasa tidak sesuai dengan hati nurani kami, maka tidak perlu berlama untuk mengambil sikap," sambungnya.
Sunan pun telah menyampaikan pengunduran dirinya kepada pihak Doddy Soedrajat lewat pesan, keputusannya tersebut pun telah disetujui dan diterima olehnya. Meskipun begitu, Sunan mengaku akan tetap menjalin silaturahmi dengan baik.
Berita Terkait
-
Seskab Teddy Soal Isu Hasan Nasbi Mundur dari PCO: Ini Masih Ngantor, Baru Selesai Rapat
-
Unik! Tradisi Sesaji Rewanda: Wisata Kuliner Ekstrem Kera di Goa Kreo, Semarang
-
Berharap Salmafina Mualaf, Sunan Kalijaga Doa di Mekkah dan Libatkan Ustaz Derry Sulaiman
-
Pindah Agama Tak Halangi Silaturahmi Salmafina Sunan Rayakan Lebaran Bareng Keluarga
-
Libatkan Ustaz Derry Sulaiman, Sunan Kalijaga Masih Berharap Salmafina Sunan Kembali Masuk Islam
Terpopuler
- Alumni UGM Speak Up, Mudah Bagi Kampus Buktikan Keaslian Ijazah Jokowi: Ada Surat Khusus
- 7 Produk Skincare Pemutih Wajah Recommended Bersertifikat BPOM
- HP Murah Itel A90 Lolos Sertifikasi di Indonesia: Usung RAM 12 GB, Desain Mirip iPhone
- 3 Klub Diprediksi Jadi Labuhan Baru Stefano Cugurra di BRI Liga 1 Musim Depan
- Akal Bulus Demi Raih Piala Asia U-17 2025: Arab Saudi Main dengan '12 Pemain'?
Pilihan
-
9 Rekomendasi HP Murah Rp 1 Jutaan dengan Kamera Beresolusi Tinggi, Terbaik April 2025
-
Cerita Pria 57 Tahun di Mataram Akhirnya Dapat SK PPPK Tapi Setahun Lagi Pensiun
-
Rafael Struick Ditendang vs Adelaide United, Brisbane Roar Kini Diamuk Netizen Indonesia
-
Tak Hanya Barang Bajakan dan QRIS, AS Juga Protes Soal UU Produk Halal RI
-
6 Rekomendasi HP Murah Rp 1 Jutaan Lancar Main FF, Terbaik April 2025
Terkini
-
Mantri Perempuan BRI Ini Refleksikan Semangat Kartini: Tanpa Lelah Berdayakan Pengusaha Mikro
-
Rayakan Hari Kartini, BRI Perkuat Komitmen pada Kesetaraan Gender, Berdayakan Kaum Perempuan
-
BRI Dukung Usaha Lokal Perhiasan Batu Alam Tembus Pasar Global
-
Catatkan Prestasi Gemilang, Layanan Wealth Management BRI Raih Penghargaan Internasional
-
Klaster Usaha Tenun Ulos Ini Sukses Bangkit dan Berdayakan Kaum Wanita Berkat BRI