SuaraBatam.id - Lesti Kejora melahirkan anak pertama mereka yang lahir secara prematur pada Minggu, 26 Desember 2021.
Sang suami, Rizky Billar mengabarkan berita itu dalam akun Instagram, Senin.
Ia menulis kelahiran ini lebih cepat dari rencana karena tiga hari sebelumnya Lesti hanya disarankan rawat inap setelah mengalami flek dan kontraksi akibat kelelahan.
"Namun mendadak dokter menyarankan untuk dilakukan CITO di hari di mana seharusnya kami pulang karena dari hasil CTG bayi harus segera dikeluarkan demi keselamatan anak dan istri saya,akhirnya dilakukan persalinan di usia 34 minggu," tulis Rizky.
Meskipun prematur, dia mengabarkan sang buah hati berada dalam kondisi sehat meski lahir ketika kandungan berusia 34 pekan.
"Tangisannya yang pecah menghiasi ruangan persalinan malam itu dan melengkapi kebahagian kami yang juga tidak dapat membendung air mata jatuh dari kedua mata kami."
Rizky berterima kasih kepada orang-orang yang telah mendoakan kesehatan Lesti dan anak mereka. Rizky Billar dan Lesti Kejora menikah pada 19 Agustus, namun mereka sudah menikah siri pada April 2021. (antara)
Berita Terkait
-
Duet Bareng Lesti Kejora cs di HUT ke-31 Indosiar, Rita Sugiarto Bangga Lagunya Dinyanyikan Gen Z
-
Deretan Artis yang Diprediksi Melahirkan pada 2026, Momen Penuh Kebahagiaan
-
Biarkan Lesti Kejora Gendong Anak saat Hamil Besar, Rizky Billar Klarifikasi
-
Lesti Kejora Dilabeli 'Tukang Nyinyir', Iis Dahlia: Jangan Pada Marah
-
Iis Dahlia Bongkar Sifat Asli Lesti Kejora saat Off Camera: Tukang Nyinyir
Terpopuler
- 4 Mobil Bekas Honda yang Awet, Jarang Rewel, Cocok untuk Jangka Panjang
- 5 Mobil Diesel Bekas 7-Seater yang Nyaman dan Aman buat Jangka Panjang
- Dua Tahun Sepi Pengunjung, Pedagang Kuliner Pilih Hengkang dari Pasar Sentul
- Senyaman Nmax Senilai BeAT dan Mio? Segini Harga Suzuki Burgman 125 Bekas
- 5 Sepatu Saucony Paling Nyaman untuk Long Run, Kualitas Jempolan
Pilihan
-
Mulai Tahun Ini Warga RI Mulai Frustasi Hadapi Kondisi Ekonomi, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
CORE Indonesia Soroti Harga Beras Mahal di Tengah Produksi Padi Meningkat
-
Karpet Merah Thomas Djiwandono: Antara Keponakan Prabowo dan Independensi BI
-
Dekati Rp17.000, Rupiah Tembus Rekor Terburuk 2026 dalam Satu Bulan Pertama
-
IHSG Tembus Rekor Baru 9.110, Bos BEI Sanjung Menkeu Purbaya
Terkini
-
Realisasi Investasi Batam Capai Rp69 T di 2025, Singapura Jadi Sumber Utama
-
Ekspedisi Jakarta Batam Terpercaya & Efisien | Harddies Cargo
-
Beasiswa untuk 1.100 Mahasiswa 7 Kampus Negeri Ternama, Batam Jadi Tujuan Belajar
-
Kapal di Karimun Diamankan, Ternyata Bawa Narkoba dan Kayu Tanpa Dokumen
-
Wakil Kepala BGN Ingatkan Pihak Terkait MBG Bekerja Sama dengan Baik