SuaraBatam.id - Aksi Krisdayanti cipika cipiki dengan Anang Hermansyah di hadapan Ashanty sontak membuat warganet heboh.
Momen itu terjadi saat Krisdayanti melepas kepergian keluarga sang mantan suami beserta Aurel Hermansyah dan Atta Halilintar berlibur ke Turki.
Ia juga memeluk dan mencium pipi Arsy, Ashanty, hingga Arsya secara bergantian.
Tak bisa ikut berlibur, KD sapaannya itu menyempatkan diri memberikan salam perpisahan kepada mereka. Hal tersebut terekam dalam video yang diunggah dalam kanal YouTube AH.
Krisdayanti juga melakukan hal yang sama terhadap anak dan menantunya. Tak ketinggalan pula, Krisdayanti juga mencium pipi kanan dan kiri sang mantan suami, Anang Hermansyah.
Nampak tak ada rasa canggung yang terlihat antara Krisdayanti dan Anang, meski dilakukan langsung di hadapan Ashanty. Mereka begitu akrab layaknya keluarga dan terlihat saling dekat.
Cuplikan video atas aksi Krisdayanti yang begitu memperlakukan keluarga sang mantan suami dengan begitu hangat mendapat beragam komentar dari warganet. Seperti yang terlihat dalam unggahan akun @gosipnyinyir2.
Tak sedikit di antara warganet merasa haru dan senang melihat keakraban Krisdayanti dan keluarga mantan suaminya.
Tak sedikit pula di antara mereka yang justru menggoda KD dan Anang agar tak sering bertemu, khawatir akan kembali muncul percikan cinta.
"Adem banget lihatnya," komentar @citra.asri.754.
Baca Juga: Krisdayanti Akui Awal Raul Lemos Jatuh Cinta Bukan dengan Dirinya
"Mas Anang keren... bisa berdamai setelah di khinatin... keren ah keluarga ini.. suka deh," kata @pendosaaaaa99.
"Mimi jgn sering2 ketemu nanti pipi cinta lagi," ledek @daster_mesi.
"Anang berasa punya dua bini," sambung @zdk30.
Berita Terkait
-
Duet Lintas Generasi Krisdayanti dan Mahalini di Lagu Mencintaimu: Merinding Parah
-
5 Potret Rumah Krisdayanti, Luas dengan Fasad Klasik Bak Istana Eropa
-
Krisdayanti Ungkap Sosok Atta Halilintar dan Pesan untuk Aurel Hermansyah
-
Sejak Kapan Krisdayanti Belajar Wushu? di Usia 50 Tahun Raih Medali Perak Kejuaraan Dunia
-
Dulu Diva, Sekarang Pendekar? Krisdayanti Buktikan Karir di Kancah Wushu
Terpopuler
- 5 Rekomendasi Sunscreen Menghilangkan Flek Hitam Usia 40 Tahun
- Jejak Pendidikan Noe Letto, Kini Jabat Tenaga Ahli di Dewan Pertahanan Nasional
- 5 Bedak Murah Mengandung SPF untuk Dipakai Sehari-hari, Mulai Rp19 Ribuan
- 6 Mobil Bekas Keren di Bawah 50 Juta untuk Mahasiswa, Efisien buat Jangka Panjang
- 50 Kode Redeem FF Terbaru 17 Januari 2026, Klaim Hadiah Gojo Gratis
Pilihan
-
Siapa Ario Damar? Tokoh Penting Palembang yang Makamnya Kini Dikritik Usai Direvitalisasi
-
Fadli Zon Kaget! Acara Serah Terima SK Keraton Solo Diserbu Protes, Mikrofon Direbut
-
Tim SAR Temukan Serpihan Pesawat ATR42-500 Berukuran Besar
-
KLH Gugat 6 Perusahaan Rp 4,8 Trliun, Termasuk Tambang Emas Astra dan Toba Pulp Lestari?
-
Bursa Transfer Liga Inggris: Manchester United Bidik Murillo sebagai Pengganti Harry Maguire
Terkini
-
Kapal di Karimun Diamankan, Ternyata Bawa Narkoba dan Kayu Tanpa Dokumen
-
Wakil Kepala BGN Ingatkan Pihak Terkait MBG Bekerja Sama dengan Baik
-
BGN Minta Mitra dan Yayasan Peduli Terhadap Siswa-siswi Penerima Manfaat
-
Pejabat Utama dan Kapolres di Polda Kepri Dimutasi, Berikut Namanya
-
Anggota Polisi di Kepri Jalani Sidang Etik usai Diduga Aniaya Pacar