SuaraBatam.id - Aktris Barbie Kumalasari berencana terjun ke dunia politik. Baru-baru ini ia mengungkapkan niat tersebut.
Menurutnya, sudah lama niat itu ingin diwujudkannya. Ia rencananya ingin mencalonkan dirinya sebagai anggota legislatif pada Pemilihan Umum (Pemilu) 2024.
"Aku memang dari dulu pengin sih jadi Bupati, Anggota Dewan," kata Barbie Kumalasari.
Selain itu, ia juga ingin bergabung di partai politik.
"Dulu umur 20 kan aku udah masuk di partai, tapi akunya kabur-kaburan terus karena dulu banyak mainnya, tapi sekarang udah mau 40 gini, di tahun depan aku udah mulai harus serius lagi," ucap Barbie.
Barbie Kumalasari beralasan ingin berkecimpung di politik, menurutnya dunia entertaiment tidaklah pasti.
"Kalo aku mengharapkan hanya dunia artis pasti akan ada masanya," ujar Barbie.
"Untuk saat ini aku pun keputusan ini baru banget, ya baru dalamin di sini, karena kan memang waktunya masuh 2 tahun lagi," tutupnya.
Baca Juga: 8 Fakta Bupati Cup Pandeglang yang Bikin Bupati Irna Ngamuk, Hadiahnya Receh Rp 95 Ribu
Berita Terkait
-
KPK Tegaskan Tak Ada Uang Mengalir ke Partai Gerindra dari Dugaan Pemerasan Bupati Sudewo
-
Penampakan Uang Rp2,6 Miliar dalam Karung dari OTT KPK Bupati Pati Sudewo
-
Dua Kepala Daerah Kena OTT KPK, Tapi Selisih Harta Kekayaannya Bikin Melongo
-
Duit Pemerasan Bupati Pati Disetor Pakai Karung, Isinya Sampai Recehan Rp10 Ribu
-
Nasib Sudewo di Ujung Tanduk, Gerindra Gelar Rapat Kehormatan Tentukan Status
Terpopuler
- 4 Mobil Bekas 50 Jutaan dari Suzuki, Ideal untuk Harian karena Fungsional
- Dua Tahun Sepi Pengunjung, Pedagang Kuliner Pilih Hengkang dari Pasar Sentul
- Apakah Habis Pakai Cushion Perlu Pakai Bedak? Ini 5 Rekomendasi Cushion SPF 50
- 5 Rekomendasi HP RAM 8GB Rp1 Juta Terbaik yang Bisa Jadi Andalan di 2026
- 7 Sepatu Nike Tanpa Tali yang Praktis dan Super Nyaman untuk Lansia
Pilihan
-
ASEAN Para Games 2025: Nurfendi Persembahkan Emas Pertama untuk Indonesia
-
Perbedaan Jaring-jaring Kubus dan Balok, Lengkap dengan Gambar
-
Rupiah Loyo, Modal Asing Kabur Rp 27 Triliun Sejak Awal Tahun
-
Izin Tambang Emas Martabe Dicabut, Agincourt Resources Belum Terima Surat Resmi dari Pemerintah
-
Hashim dan Anak Aguan Mau Caplok Saham UDNG, Bosnya Bilang Begini
Terkini
-
5 Mobil Kecil Bekas Murah, Hemat Biaya Operasional buat Pemula
-
Realisasi Investasi Batam Capai Rp69 T di 2025, Singapura Jadi Sumber Utama
-
Ekspedisi Jakarta Batam Terpercaya & Efisien | Harddies Cargo
-
Beasiswa untuk 1.100 Mahasiswa 7 Kampus Negeri Ternama, Batam Jadi Tujuan Belajar
-
Kapal di Karimun Diamankan, Ternyata Bawa Narkoba dan Kayu Tanpa Dokumen