SuaraBatam.id - Elon Musk tiba-tiba muncul bersama anaknya dalam rapat Zoom di perusahaannya, SpaceX pekan lalu.
Tampak Ia menggendong putranya yang berusia 1 tahun, X AE A-Xii. X AE A-Xii saat ini berusia 18 bulan merupakan anak bersama mantan pacarnya Grimes.
Dalam foto itu, Ia terlihat bertengger di pangkuan ayahnya saat dia melakukan obrolan video untuk memberikan pembaruan tentang Starship dengan Academy of Sciences, Engineering and Medicine.
Baby X mengatakan "hai" beberapa kali sambil dengan gembira mengayun-ayunkan tangannya, membuat Musk ikut terkikik geli.
X AE A-Xii menyaksikan layar dengan kagum saat menampilkan roket ayahnya sebelum seorang pria masuk untuk membawa si kecil keluar sehingga Musk dapat melanjutkan pertemuannya tanpa gangguan.
Melansir Page Six di Jakarta, Rabu (24/11/21) pada bulan September Musk dan Grimes memutuskan untuk putus setelah tiga tahun berpacaran.
"Kami setengah terpisah tetapi masih saling mencintai, sering bertemu dan berhubungan baik," kata bos Tesla kepada Page Six.
Mereka awalnya menamai bayi mereka "X A-12" tetapi terpaksa mengubahnya menjadi "X AE A-XII" karena undang-undang California melarang karakter dan angka dalam nama.
Baca Juga: Promosikan Potensi Ekonomi Jabar, Ridwan Kamil Bakal Zoom Meeting dengan Pengusaha Ukraina
Berita Terkait
-
Fitur Kamera Realme Neo 8 Terungkap: Dukung Zoom 120X dengan Desain Gaming
-
Gibran ke Korban Bencana Aceh: Tunggu ya, Kami Pasangkan Starlink
-
IPO SpaceX Ditargetkan 2026, Valuasinya 28 Kali Lebih Besar dari BBCA
-
Starlink Banyak Dipakai Korban Banjir Sumatra, Bisakah Indonesia Bikin Satelit Pesaing?
-
Cara Berlangganan Starlink Milik Elon Musk, Tak Perlu Pakai Pulsa!
Terpopuler
- Link Download Gratis Ebook PDF Buku Broken Strings, Memoar Pilu Karya Aurelie Moeremans
- Biodata dan Agama DJ Patricia Schuldtz yang Resmi Jadi Menantu Tommy Soeharto
- Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Tak Direstui Orang Tua
- 5 Sepatu Jalan Lokal Terbaik Buat Si Kaki Lebar Usia 45 Tahun, Berjalan Nyaman Tanpa Nyeri
- DPUPKP Catat 47 Hektare Kawasan Kumuh di Kota Jogja, Mayoritas di Bantaran Sungai
Pilihan
-
Purbaya Sebut Bisnis Sektor Media Cerah: Saham DIGI, TMPO, dan VIVA Langsung Ceria
-
Dari 'Kargo Gelap' Garuda ke Nakhoda Humpuss: Kembalinya Ari Askhara di Imperium Tommy Soeharto
-
Tanpa Bintang Eropa, Inilah Wajah Baru Timnas Indonesia Era John Herdman di Piala AFF 2026
-
Hari Ini Ngacir 8 Persen, Saham DIGI Telah Terbang 184 Persen
-
Mengapa Purbaya Tidak Pernah Kritik Program MBG?
Terkini
-
Kapal di Karimun Diamankan, Ternyata Bawa Narkoba dan Kayu Tanpa Dokumen
-
Wakil Kepala BGN Ingatkan Pihak Terkait MBG Bekerja Sama dengan Baik
-
BGN Minta Mitra dan Yayasan Peduli Terhadap Siswa-siswi Penerima Manfaat
-
Pejabat Utama dan Kapolres di Polda Kepri Dimutasi, Berikut Namanya
-
Anggota Polisi di Kepri Jalani Sidang Etik usai Diduga Aniaya Pacar