SuaraBatam.id - Pernikahan Celine Evangelista dan Stefan William resmi bercerai pada 18 Oktober 2021 lalu.
Perkara perceraian mereka ikut membawa komentar Vincentia Nurul, ibunda Celine Evangelista. Ia mengatakan bahwa dirinya sudah menduga rumah tangga putrinya tidak akan bertahan lama.
Setelah perceraian tersebut, tersebar rumor yang dibuat oleh Ibunda Celine Evangelista. Perceraian itu terkait karena adanya dugaan pernikahan sesama jenis antara Celine dengan Intan Evo atau yang biasa disebut Bacil.
Foto-foto pernikahannya sesama jenis ini pun tersebar dan berita ini sudah heboh sejak tahun 2016.
Baca Juga: Resmi Cerai, Celine Evangelista Minta Maaf ke Anak
Celine Evangelista menikah sesama jenis dengan sosok bernama Bacil di Amerika pada tahun 2015.
Hal tersebut lantaran beredar video layaknya upacara pernikahan yang mirip dengan Celine Evangelista dan Bacil.
Di akun Instagramnya, Celine juga sempat memposting foto memakai dress yang sama dengan video yang beredar. Lengkap juga dengan membawa buket bunga.
Beredar juga di dunia maya, sertifikat yang diduga merupakan bukti pernikahan sesama jenis Celine Evangelista.
Setelah berita ini beredar, Celine membantah kabar tersebut. "Saya bukan lesbian. Itu (sertifikat) bukan suatu hal yang besar, hal yang sakral, cuma main-main aja," ungkap Celine saat ditemui.
Baca Juga: Ibunda Celine Evangelista Bongkar Sifat Buruk Sang Putri: Bukan Gue Dukun, Karena Kenal
Celine sendiri menyatakan kalau memang mengenal Bacil dan diungkapkan kalau sosok wanita dengan dandanan tomboy tersebut merupakan temannya.
Berita Terkait
-
Perjalanan Spiritual Celine Evangelista, Curi Perhatian Tampil Bercadar saat Umrah
-
6 Potret Perjalanan Umrah Celine Evangelista yang Menyentuh Hati, Bercadar dan Menangis di depan Kabah
-
Celine Evangelista Bercadar Putih : Aku Adalah Hasil dari Perjalanan Panjang
-
Menangis Saat Mencium Kabah, Celine Evangelista: Aku Bersaksi Bahwa Allah Tuhanku
-
Celine Evangelista Tampil Bercadar, Minta Jangan Ungkit Masa Lalunya Lagi
Tag
Terpopuler
- Ditahan Atas Dugaan Pemerasan, Beredar Rekaman Suara Reza Gladys Sebut Mail Syahputra Tolak Transferan
- Full Ngakak, Bio One Komentari Pengangkatan Ifan Seventeen Jadi Dirut PT Produksi Film Negara
- 3 Alasan yang Bikin Ustaz Derry Sulaiman Yakin Denny Sumargo, Hotman Paris dan Willie Salim Bakal Mualaf
- Jebloskan Nikita Mirzani ke Penjara Reza Gladys Sempat Disebut Cocok Gabung Gen Halilintar
- Ifan Seventeen Tiba-Tiba Jadi Dirut PFN, Pandji Pragiwaksono Respons dengan Dua Kata Menohok
Pilihan
-
Biasa Blak-blakan, Ahok Takut Bicara soal BBM Oplosan Pertamina: Ada yang Saya Enggak Bisa Ngomong
-
Catat Lur! Kedubes Kerajaan Arab Saudi dan Pemkot Solo Akan Gelar Buka Bersama Sepanjang 2,7 Kilometer
-
BYD M6 dan Denza D9 Jadi Mobil Listrik Terlaris di Indonesia pada Februari
-
Tiga Seksi Tol Akses IKN Ditargetkan Rampung 2027, Ini Rinciannya
-
7 Rekomendasi HP 5G Murah Mulai Rp 2 Jutaan Terbaru Maret 2025
Terkini
-
Lonjakan Permintaan, Penerbangan BIM-Batam Ditambah untuk Mudik Lebaran
-
Jadwal Berbuka Puasa dan Imsakiyah di Batam 13 Maret 2025
-
Sidak Minyak Kita di Natuna, Benarkah Tak Sesuai Standar?
-
Kronologi Penangkapan Briptu SS di Batam, Terlibat Jaringan Narkoba Internasional Jalur 'Golden Tree Angle'
-
Kapan Lagi Buka Bareng BRI Festival 2025 Siap Hadirkan Kuliner, Musik, dan Kebersamaan di GBK Senayan