
SuaraBatam.id - Pernikahan pasangan asal India hampir saja terancam karena bencana banjir dan tanah longsor.
Melansir Daily Star, Akash dan Aishwarya pasangan dari Kerala ini sempat tak bisa pergi ke venue pernikahan karena terkena banjir.
Meski begitu, hal ini tak membuat mereka menyerah. Sebaliknya, mereka punya cara unik untuk menuju lokasi pernikahan.
Agar tak terkena banjir, pasangan ini meminjam panci raksasa dari kuil setempat. Menurut keduanya, panci tersebut adalah satu-satunya opsi yang bisa mereka temukan.
Baca Juga: Vaksinasi di Batam Hampir 100 Persen, Kepri Jadi Terbaik Ketiga
Video Akash dan Aishwarya yang tengah menuju lokasi pernikahan menjadi viral setelah dibagikan di Twitter.

"Jadi pasangan ini dari distrik Alappuzha di Kerala memakai panci raksasa untuk menyebrangi banjir menuju venue pernikahan," tulis akun @Shilpa1308 yang membagikan video tersebut.
"Meskipun venue pernikahan terkena banjir, mereka tetap bisa menikah tanpa melewatkan waktu muhurtham (waktu baik untuk menikah yang sudah ditentukan)."
Pada video, pasangan ini terlihat memakai baju pengantin tradisional dan duduk di dalam panci aluminium.
Sementara, dua orang pria tampak mendorong panci tersebut dan seorang fotografer sibuk mengabadikan momen yang ada.
Baca Juga: Miris, Sebanyak 3.356 Balita di Batam Alami Kekerdilan
Pasangan ini dikabarkan tiba dengan selamat di kuil Thalavady. Keduanya lantas melakukan upacara pernikahan tradisional dan saling bertukar karangan bunga.
- 1
- 2
Berita Terkait
-
5 Drama China Tentang Dinamika Kehidupan Pernikahan, Ada Drama Begin Again
-
9 Tanda Kamu Menikahi Sahabat Terbaik, Punya Hubungan Langgeng dan Harmonis
-
Jelang Nikah, Luna Maya Akui Dilamar Orang Lain Sebelum Maxime Dan Punya Anak Angkat
-
Reaksi Maxime Bouttier saat Luna Maya Pertama Kali Kentut di Depannya
-
Sinopsis Film India 'Raid 2', Dibintangi Ajay Devgan dan Riteish Deshmukh
Terpopuler
- Ungkap Alasan Dukung Pemakzulan Gibran, Eks KSAL: Dia Enggak Masuk, Saya Ingin yang Terbaik!
- Selamat Datang Pascal Struijk di Timnas Indonesia, Ini Bisa Bikin China Ketar-ketir
- 25 Kode Redeem FF Terbaru 2 Mei 2025: Klaim Token SG2 hingga Skin Senjata Menarik
- Kapan Pinjol Legal Hadir di Indonesia? Jumlahnya Makin Menjamur, Galbay Bisa Dipenjara!
- Hercules Minta Maaf ke Jenderal Sutiyoso, Tapi Tidak ke Gatot Nurmantyo: Saya Tak Takut Sama Anda!
Pilihan
-
Hasil BRI Liga 1: Semen Padang Menang Dramatis, Zona Degradasi Makin Panas
-
Kapten PSM Makassar Murka: Sebut Sepak Bola Indonesia Penuh Korupsi
-
Yuran Fernandes Olok-olok Sepak Bola Indonesia: Level dan Korupsinya Sama!
-
Kumpulan Catatan Buruk Maarten Paes Jelang Lawan China dan Jepang
-
LENGKAP! Ini Cerita Penemuan Mayat Wanita Dicor di Wonogiri, Semua Bermula dari....
Terkini
-
9 WNA Dideportasi Imigrasi Batam gegara Salahgunakan Izin Tinggal
-
5 Alasan Mengapa Mobil Rental adalah Pilihan Cerdas untuk Liburan Anda
-
Inilah 5 Kebiasaan yang Membuat Tagihan Listrik Bisa Bengkak!
-
Mantri Perempuan BRI Ini Refleksikan Semangat Kartini: Tanpa Lelah Berdayakan Pengusaha Mikro
-
Rayakan Hari Kartini, BRI Perkuat Komitmen pada Kesetaraan Gender, Berdayakan Kaum Perempuan