SuaraBatam.id - Foto jadul aktivis tahun 1994 tersebar di media sosial dan menjadi viral di Instagram.
Foto itu menarik perhatian karena di dalamnya memuat dua sosok aktivis yang dikenal masyarakat Indonesia. Dua aktivis tersebut rupanya adalah Anies Baswedan dan Fadli Zon.
Menjadi viral di Instagram, unggahan mengenai foto jadul aktivis tahun 1994 ini diunggah oleh akun @perfectlifeid pada Senin (27/10/2021) lalu.
Berdasarkan caption unggahan, foto jadul aktivis ini diambil di Kota Bandung pada tahun 1994. Dalam foto ini, sejumlah mahasiswa yang juga adalah seorang aktivis seluruh Jawa nampak tengah berkumpul di Kota Bandung.
Baca Juga: Ratusan Kader Partai Ummat Batam Ramai-ramai Mengundurkan Diri, Ada Apa?
''Potret nostalgia, pertemuan para aktivis mahasiswa se-Jawa di Kota Bandung tahun 1994'' tulis caption unggahan @perfectlifeid.
Terlihat dari foto jadul ini, sejumlah wajah familiar yang kini telah terjun ke dunia politik Indonesia. Dua wajah familiar tersebut adalah sosok Anies Baswedan dan Fadli Zon. Dua politikus ini rupanya adalah seorang aktivis sebelum kemudian ke dunia politik.
Melihat sosok Anies Baswedan dan Fadli Zon di foto jadul ini, berbagai komentar lalu ditinggalkan oleh netizen usai unggahan tersebut menjadi viral di Instagram.
''Anies Baswedan dan Fadli Zon yang pojok kanan bawah sekarang masih akrab nggak ya?'' balas netizen.
''Zaman saat masih idealis, sekarang?'' komentar akun lainnya.
Baca Juga: Polisi Batam Tangkap Pejambret yang Sebabkan Korban Meninggal, Satu Pelaku Remaja
''Dulu memang masih idealis, sekarang sudah lain'' ungkap netizen.
''Pojok kanan paling bawah sudah jadi gubernur'' tulis netizen membalas.
Viral di Instagram, unggahan foto jadul aktivis tahun 1994 yang menunjukan sosok Anies Baswedan dan Fadli Zon ini telah mendapat lebih dari 2.000 likes dan ratusan komentar dari netizen.
Berita Terkait
-
Trump Tunjuk Aktivis Anti-Vaksin Robert F. Kennedy Jr. Jadi Menteri Kesehatan!
-
Aksi Tolak Pasar Hewan di Jakarta
-
Meski Gibran Buka Layanan 'Lapor Mas Wapres', Suciwati Munir Tegaskan Aksi Kamisan Depan Istana Tetap Berlanjut
-
Cuitan Lawas Budiman Sudjatmiko Dikuliti: Dulu Dibui saat Orba, Kini Ikut Retret Kabinet Prabowo
-
Penampakan Replika Paus dan Ular Raksasa dari Sampah Keliling Car Free Day
Tag
Terpopuler
- Diminta Cetak Uang Kertas Bergambar Jokowi, Reaksi Bank Indonesia di Luar Prediksi: Kalau Gitu...
- Ragnar Oratmangoen Akui Lebih Nyaman di Belanda Ketimbang Indonesia: Saya Tidak Menonjol saat...
- Warga Jakarta Jangan Salah Nyoblos Besok, YLBHI Bongkar 'Dosa-dosa' Cagub Nomor Urut 2 Dharma Pongrekun
- Pelatih Jay Idzes: Saya Tidak Senang, Ini Memalukan!
- Pratiwi Noviyanthi Ditinggal Pengacara Usai Tak Mau Selesaikan Kisruh Donasi Pengobatan Agus Salim
Pilihan
-
Review Hidup Peternak Lele: Game Simulasi Bagaimana Rasanya Jadi Juragan Ikan
-
Jangan Lewatkan! Lowongan Kerja OJK 2024 Terbaru, Cek Syaratnya Di Sini
-
4 Rekomendasi HP Gaming Murah Rp 2 jutaan Memori Besar Performa Handal, Terbaik November 2024
-
Harga MinyaKita Mahal, Mendag "Lip Service" Bakal Turunkan
-
Mahasiswa Universitas Lampung Ajak Warga Gotong Royong Peduli Lingkungan
Terkini
-
Serangan Fajar Pilkada Batam: 2 Wanita Ditangkap, Anggota DPRD Diduga Terlibat
-
Kapan 12.12 Dimulai? Ini Promo Histeria Blibli 12.12 2024 yang Menarik Diketahui Termasuk Tanggal Pelaksanaan
-
Berapa Harga HP Infinix Smart 8 RAM 6?
-
Ibu di Batam Aniaya Anak Kandung Pakai Rantai Besi, Berawal dari Hal Sepele Ini
-
Progres Konstruksi Container Yard Batuampar, Green Port Pertama Segera Hadir di Batam