SuaraBatam.id - Pasca OTT, Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) menggeledah Kantor Bupati Kabupaten Kuantan Singingi. Riau pada Selasa (19/10/2021).
Menurut pantauan Riauonline.co.id--jaringan Suara.com, petugas mendatangi kantor Bupati Kuansing mendapatkan pengawalan ketat dari kepolisian bersenjata lengkap.
Ada empat orang yang masuk ke kantor Bupati. Penggeledahan itu diduga terkait OTT Kuansing Senin malam.
Saat ini awak media masih menunggu disamping gedung kantor Bupati Kuansing. Awak media untuk sementara belum diperkenankan untuk masuk kedalam kantor Bupati.
Saat ini awak media masih menunggu disamping gedung kantor Bupati Kuansing. Awak media untuk sementara belum diperkenankan untuk masuk kedalam kantor Bupati.
Tim yang diduga berasal dari KPK tiba di kantor Bupati Kuansing sekitar pukul 09.25 WIB menggunakan mobil kijang Innova.
Ketua KPK Firli Bahuri menyatakan pihaknya sedang melakukan pengumpulan bukti-bukti di lapangan.
Sebelumnya, dalam OTT KPK tersebut turut diamankan beberapa orang.
Baca Juga: OTT KPK di Riau, Ruang Kerja Bupati Kuansing Digeledah
Berita Terkait
-
Gus Yaqut Tersangka Skandal Haji, Tambah Daftar Panjang Eks Menteri Jokowi Terjerat Korupsi
-
5 Fakta OTT Kepala Pajak Jakut: Suap Rp6 Miliar Lenyapkan Pajak Rp59 Miliar
-
Selamat Tinggal Rompi Oranye? KPK Tak Akan Lagi Pamerkan Tersangka Korupsi di Depan Kamera
-
Tersangka Korupsi Kini 'Dilindungi' dari Konferensi Penetapan KPK Imbas KUHAP Baru
-
Kronologi Suap Pajak KPP Madya Jakut: Diskon Rp59 M Dibarter Fee Miliaran Berujung OTT KPK
Terpopuler
- Lipstik Warna Apa yang Cocok di Usia 50-an? Ini 5 Pilihan agar Terlihat Fresh dan Lebih Muda
- 5 Rekomendasi Sampo Kemiri Penghitam Rambut dan Penghilang Uban, Mulai Rp10 Ribuan
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 5 Cat Rambut yang Tahan Lama untuk Tutupi Uban, Harga Mulai Rp17 Ribuan
Pilihan
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
-
Kriminalisasi Rasa Tersinggung: Mengadili Komedi 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono
-
Duduk Perkara Ribut Diego Simeone dengan Vinicius Jr di Laga Derby Madrid
-
5 HP Xiaomi RAM 8GB Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
Terkini
-
Kapal di Karimun Diamankan, Ternyata Bawa Narkoba dan Kayu Tanpa Dokumen
-
Wakil Kepala BGN Ingatkan Pihak Terkait MBG Bekerja Sama dengan Baik
-
BGN Minta Mitra dan Yayasan Peduli Terhadap Siswa-siswi Penerima Manfaat
-
Pejabat Utama dan Kapolres di Polda Kepri Dimutasi, Berikut Namanya
-
Anggota Polisi di Kepri Jalani Sidang Etik usai Diduga Aniaya Pacar