SuaraBatam.id - Putri Duta Seila On 7, Aishameglio Duta Chiara viral di TikTok.
Sikap Aisha saat minum disorot netizen. Pasalnya, alih-alih berdiri, Aisha memilih jongkok saat menenggak minumannya.
Momen tersebut terjadi saat momen Duta menjadi pelatih badminton untuk putrinya.
Sembari mendengarkan pengarahan ayahnya secara seksama, Aisha menyempatkan diri untuk meneguk air minum.
Baca Juga: Gadis Tenggelam di Batam Meninggal, Warga Sesalkan Penanganan Puskesmas
Cara minum sambil duduk jongkok ini banjir komentar netizen.
"Senang lihatnya, pas minum dia jongkok. Sunnah," komentar netizen.
"MasyaAllah adab minum dipakainya," imbuh netizen yang lain.
"Anak cantik. Sholehah. Kasih contoh minum yang benar. Sukses selalu ya," timpal lainnya.
"Masya Allah aku pikir dia berdiri sambil minum, ternyata duduk. Masya Allah sekali, semoga kelak jadi pemain badminton yang sukses yah dek," komentar netizen yang lain.
Baca Juga: BP Batam Buka Ulang Pendaftaran Perusahaan Tender Air
Diketahui, Aishameglio Duta Chiara merupakan anak sulung dari pasangan Duta Sheila On 7 dan Adelia Lontoh. Aisha kini tumbuh menjadi remaja yang cantik.
- 1
- 2
Berita Terkait
-
Sosok Aishameglio Putri Duta Sheila On 7 yang Multitalenta, Tak Cuma Berbakat di Bidang Musik
-
Duta Tak Mau Sering-sering Ajak Putrinya Manggung Bareng Sheila On 7: Nanti Nggak Bisa Ujian Kuliah
-
Ayune Putri Duta Sheila On 7, Aishameglio: Arti Nama, Pendidikan dan Siapa Pacarnya?
-
Sosok Aishameglio Anak Duta Sheila On 7, Atlet Bulu Tangkis Berprestasi Rangkap Backing Vocal Ayahnya
-
Jadi Backing Vokal Ayahnya di Panggung, Ini 5 Potret Aishameglio Anak Duta Sheila On 7 yang Sudah Dewasa
Terpopuler
- Duet Elkan Baggott dan Jay Idzes, Prediksi Susunan Pemain Timnas Indonesia vs China
- 27 Kode Redeem FF Terbaru 17 Mei: Klaim Diamond, Token, dan Skin Cobra MP40
- Penampilan Syahrini di Cannes Mengejutkan, Dianggap Berbeda dengan yang di Instagram
- 8 Rekomendasi Sunscreen Mengandung Vitamin C, Ampuh Hilangkan Noda Hitam
- Ditegur Dudung Abdurachman, Hercules Akhirnya Minta Maaf ke Gatot Nurmatyo dan Yayat Sudrajat
Pilihan
-
Banyak Tak Ikut Demo, Pengemudi Ojol: Bukannya Nggak Solider, Istri Anak Mau Makan Apa
-
Ada Demo Besar Ojol, Gojek Pastikan Aplikasi Beroperasi Normal
-
Segera Ambil Link DANA Kaget, Tambahan Uang Belanja dan Bayar Langganan
-
Alih-alih ke Eropa, Ramadhan Sananta Malah Gabung Klub Brunei Darussalam
-
PSSI Bongkar Alasan Tak Panggil Elkan Baggott meski Sudah Sampai di Bali
Terkini
-
9 WNA Dideportasi Imigrasi Batam gegara Salahgunakan Izin Tinggal
-
5 Alasan Mengapa Mobil Rental adalah Pilihan Cerdas untuk Liburan Anda
-
Inilah 5 Kebiasaan yang Membuat Tagihan Listrik Bisa Bengkak!
-
Mantri Perempuan BRI Ini Refleksikan Semangat Kartini: Tanpa Lelah Berdayakan Pengusaha Mikro
-
Rayakan Hari Kartini, BRI Perkuat Komitmen pada Kesetaraan Gender, Berdayakan Kaum Perempuan