SuaraBatam.id - Viral seorang perempuan membagikan kisahnya memiliki mertua yang toksik dan suka berkomentar body shaming.
Lewat Facebook, wanita ini membagikan curhatan kepada warganet.
Melansir dari The Sun, wanita tersebut membagikan curhatan memiliki ibu mertua toksik.
Ternyata, ibu mertua wanita ini sering membandingkannya dengan mantan pacar sang suami.
Bukan cuma dibandingkan, wanita ini juga diejek memiliki badan mirip sapi.
Pasalnya, si mantan pacar suami mempunyai tubuh lebih kurus.
Selain komentar body shaming, wanita ini juga diejek mirip sapi karena pilihan bajunya ketika bertemu mertua.
Untunglah, wanita ini tetap mendapat dukungan dari suami. Selain membelanya, sang suami bahkan memutuskan berhenti berhubungan dengan ibunya.
Suami pun sempat meminta supaya ibunya lebih baik diam jika tidak bisa memberikan komentar positif.
Suami wanita ini juga menjelaskan bahwa istrinya yang sekarang jauh lebih baik dibandingkan mantan pacar dulu.
Baca Juga: Pria Pulang Merantau Tanpa Beri Kabar, Kejutkan Ortu saat Jualan Ketoprak Bikin Mewek
Sejak diunggah, curhatan anonim tersebut panen komentar warganet. Tak sedikit warganet yang bersimpati dan memuji suami wanita ini karena berani memutuskan hubungan dengan ibunya.
Seorang warganet berkomentar, "Kau terlihat cantik. Ibu mertuamu adalah seseorang yang menjijikkan. Juga, aku setuju dengan suamimu."
"Itu sudah kelewatan. Aku lega suamimu berada di pihakmu," komentar warganet lain.
Di sisi lain, tidak sedikit pula warganet yang menulis bahwa mereka pernah mengalami hal serupa dan mendapat komentar body shaming dari ibu mertua.
"Ibu mertuaku mengetahui aku melakukan operasi untuk menurunkan berat badan dan berkata aku akan meninggalkan suamiku jika aku terlihat cantik nanti," curhat seorang warganet.
"Ibu mertuaku mengirim foto pribadiku ke seluruh keluarga dan berkata bahwa ia berharap anak kami terlihat seperti ayahnya. Suamiku melakukan hal yang sama. Ia sudah lama tak bicara dengan ibunya," ungkap warganet lain.
Berita Terkait
-
5 Sindiran Politik Tajam Pandji Pragiwaksono dalam 'Mens Rea' yang Viral
-
Prabowo Komentari Podcast di Sosial Media: Banyak Pakar Bicara Asal
-
Harga Cabai dan Daging Sapi Mulai Berangsur Turun
-
7 Tanda Kamu Nggak Dihargai di Tempat Kerja, Mungkin Sudah Saatnya Resign!
-
Geger Video Mesum Pasangan Misterius di Pos Polisi Tulungagung, Pelaku Diburu
Terpopuler
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas yang Nyaman untuk Lansia, Legroom Lega dan Irit BBM
- 7 Mobil Bekas untuk Grab, Mulai Rp50 Jutaan: Nyaman, Irit dan Tahan Lama!
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
Pilihan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
-
Kala Semangkok Indomie Jadi Simbol Rakyat Miskin, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
Emiten Ini Masuk Sektor Tambang, Caplok Aset Mongolia Lewat Rights Issue
-
Purbaya Merasa "Tertampar" Usai Kena Sindir Prabowo
-
Darurat Judi Online! OJK Blokir 31.382 Rekening Bank, Angka Terus Meroket di Awal 2026
Terkini
-
Kapal di Karimun Diamankan, Ternyata Bawa Narkoba dan Kayu Tanpa Dokumen
-
Wakil Kepala BGN Ingatkan Pihak Terkait MBG Bekerja Sama dengan Baik
-
BGN Minta Mitra dan Yayasan Peduli Terhadap Siswa-siswi Penerima Manfaat
-
Pejabat Utama dan Kapolres di Polda Kepri Dimutasi, Berikut Namanya
-
Anggota Polisi di Kepri Jalani Sidang Etik usai Diduga Aniaya Pacar