
SuaraBatam.id - Postingan Insta Story Nikita Mirzani sindir perempuan berhijab tapi hamil jadi sorontan. Ia membuat status itu pada Jumat (1/10/2021) dengan tulisan berikut:
"Serem itu ketika elo mengerti tentang agama dan memutuskan untuk berhijab tapi hamil duluan. Lalu meng-create cerita seolah-olah..?" kata Nikita Mirzani.
Nikita membandingkan perempuan itu dengan dirinya dan mengingatkan untuk tidak jadi orang munafik.
"Jangan kita menjadi golongan orang-orang yang munafik," sambungnya.
Baca Juga: Nikita Mirzani Nyinyiri Cewek Berhijab Hamil Duluan, Sindir Siapa?

Nikita Mirzani kemudian mengaku bersyukur meskipun nakal tidak pernah hamil di luar nikah.
"Gue selalu bersyukur sama hidup gue. Karena biar gimana pun nakalnya gue alhamdulillah ngga pernah di DP-in duluan," ujar Nikita Mirzani.
Lagipula, dia menyebut kalau melangsungkan akad nikah dalam keadaan hamil tidak sah secara agama.
"Menikahin perempuan sedang hamil di agama Islam yang saya anut itu nggak boleh. Mau nikah siri atau nikah tercatat di KUA," tuturnya.
Karenanya, pemain Comic 8 itu mengimbau agar orang tersebut berhenti membohongi publik. Dia menyarankan buat berbicara sejujurnya.
Baca Juga: Konser Musik Dihadiri Banyak Perempuan Berhijab, Warganet: Mabok Halal
"Duh please jangan bodoh-bodohin orang mulu. Itulah kenapa dibutuhkan kejujuran dan keberanian untuk berkata yang sebenar-benarnya walaupun itu menyakitkan," terang Nikita Mirzani.
- 1
- 2
Berita Terkait
-
Paula Verhoeven Dituduh Selingkuh, Tengku Zanzabella Lebih Percaya Baim Wong yang Tak Higenis
-
Dinar Candy Miris Lihat Kondisi Nikita Mirzani: Lagi Viral Banyak Didekati, Sekarang Kok Menjauh?
-
Anti Lusuh, Dinar Candy Sebut Nikita Mirzani Masih Glowing Meski di Penjara
-
Kebahagiaan Dokter Oky Pratama Saat Nikita Mirzani Masih Dipenjara
-
Sedang Dibui, Penampilan Nikita Mirzani saat Jadi Saksi Sidang Isa Zega Tuai Sorotan
Terpopuler
- Pascal Struijk: Saya Pasti Akan Memilih Belanda
- Bakal Bela Timnas Indonesia, Pascal Struijk: Saya Tak Akan Berubah Pikiran
- 1 Detik Resmi Jadi WNI, Pascal Struijk Langsung Cetak Sejarah untuk Timnas Indonesia di Liga Inggris
- Mobil Bekas Toyota di Bawah Rp100 Juta: Pilihan Terbaik untuk Kantong Hemat
- Sudahlah Lupakan Elkan Baggott, Pemain Berdarah Jakarta Ini Lebih Niat Bela Timnas Indonesia
Pilihan
-
Bocoran Eksklusif dari Belanda: Simon Tahamata Jadi Dirtek Timnas Indonesia?
-
BREAKING NEWS! Ciro Alves Tinggalkan Persib Bandung, Tulis Pesan Menyentuh Ini
-
Ong Kim Swee Sudah Hubungi Saddil Ramdani, Persib Ditikung Persis Solo?
-
Prediksi Persis Solo vs Persita Tangerang: Momentum Pasukan Laskar Sambernyawa
-
Geely Indonesia Beri Sinyal Kuat Akan Perkenalkan Geome Xingyuan di GIIAS 2025
Terkini
-
9 WNA Dideportasi Imigrasi Batam gegara Salahgunakan Izin Tinggal
-
5 Alasan Mengapa Mobil Rental adalah Pilihan Cerdas untuk Liburan Anda
-
Inilah 5 Kebiasaan yang Membuat Tagihan Listrik Bisa Bengkak!
-
Mantri Perempuan BRI Ini Refleksikan Semangat Kartini: Tanpa Lelah Berdayakan Pengusaha Mikro
-
Rayakan Hari Kartini, BRI Perkuat Komitmen pada Kesetaraan Gender, Berdayakan Kaum Perempuan