SuaraBatam.id - Sebuah video seorang ibu marah-marah lantaran kecewa dengan produk online yang ia beli.
Diketahui ia membeli handuk secara online. Ternyata handuk itu tidak sesuai dengan harapannya.
Video marah-marah tersebut diunggah oleh akun Tiktok @dioprayogiii, Sabtu (25/9/2021).
Imbasnya, satu rumah pun jadi sasaran amarah sang ibu yang terlanjur kesal dan kecewa akibat handuk yang datang kualitasnya mengecewakan.
Sang anak yang merekam kejadian itu ikut jadi sasaran kemarahannya.
"Ketika emak-emak barbar kena tipu online shop, siapa nih tipu emak aku?" tulis sang anak dalam videonya, dikutip suara.com, Rabu (29/9/2021).
Sang anak meminta ibunya untuk memungut handuk yang baru saja dibeli. Namun sang ibu justru marah-marah dan menyebut handuk itu lebih baik buat mengelap badan kucing.
"Buat apa handuk ini buat ngelap bulu kucing," ujar sang ibu dalam video tersebut.
"Nggak pernah bang mamak kena tipu bang, baru kali ini," lanjutnya.
Baca Juga: Polisi Tangkap Dua Penjudi Online di Aceh Timur
Anak yang lain juga kena omel
Sepanjang video tersebut, sang ibu tampak terus-terusan mengomel dan menghujat penjual handuk yang mengirimkan barang tak sesuai harapan.
Kemarahan itu turut dirasakan oleh salah satu anak ibu tersebut yang kebetulan hendak keluar rumah.
"Nah nongol lagi satu, cepatlah berangkat!" teriak sang emak pada anaknya yang lain.
"Apa lagi? Nih ini helm ini, udah udah udah, yang penting ketutup kepala kau itu. Dari tadi bolak-balik sekali lagi ku tendang," lanjutnya.
Tanggapan warganet
Berita Terkait
-
Ketika Perhatian Menjadi Senjata: Membaca Ulang Ancaman Child Grooming
-
Modal Nge-Gojek di Bawah 15 Juta? 5 Motor Bekas Super Irit Ini Wajib Kamu Cek!
-
Cara Mematikan Tanda Status Online di Instagram, Jaga Privasi dengan Mudah
-
Tren Media Sosial Cepat Berganti: Kemampuan Adaptasi atau Mudah Melupa?
-
India Open 2026 Viral: Polusi Ekstrem, Kotoran Burung di Lapangan, Monyet Masuk Tribun
Terpopuler
- 5 Rekomendasi Sunscreen Menghilangkan Flek Hitam Usia 40 Tahun
- Jejak Pendidikan Noe Letto, Kini Jabat Tenaga Ahli di Dewan Pertahanan Nasional
- 5 Bedak Murah Mengandung SPF untuk Dipakai Sehari-hari, Mulai Rp19 Ribuan
- 6 Mobil Bekas Keren di Bawah 50 Juta untuk Mahasiswa, Efisien buat Jangka Panjang
- 50 Kode Redeem FF Terbaru 17 Januari 2026, Klaim Hadiah Gojo Gratis
Pilihan
-
Siapa Ario Damar? Tokoh Penting Palembang yang Makamnya Kini Dikritik Usai Direvitalisasi
-
Fadli Zon Kaget! Acara Serah Terima SK Keraton Solo Diserbu Protes, Mikrofon Direbut
-
Tim SAR Temukan Serpihan Pesawat ATR42-500 Berukuran Besar
-
KLH Gugat 6 Perusahaan Rp 4,8 Trliun, Termasuk Tambang Emas Astra dan Toba Pulp Lestari?
-
Bursa Transfer Liga Inggris: Manchester United Bidik Murillo sebagai Pengganti Harry Maguire
Terkini
-
Kapal di Karimun Diamankan, Ternyata Bawa Narkoba dan Kayu Tanpa Dokumen
-
Wakil Kepala BGN Ingatkan Pihak Terkait MBG Bekerja Sama dengan Baik
-
BGN Minta Mitra dan Yayasan Peduli Terhadap Siswa-siswi Penerima Manfaat
-
Pejabat Utama dan Kapolres di Polda Kepri Dimutasi, Berikut Namanya
-
Anggota Polisi di Kepri Jalani Sidang Etik usai Diduga Aniaya Pacar