SuaraBatam.id - Ramalan cuaca Batam, Kamis 23 September 2021 diprakirakan sepanjang hari berawan dan cerah berawan.
Namun, berdasarkan prakiraan Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG ) beberapa daerah di kota Batam berpotensi hujan seperti di Pulau Galang dan sekitarnya.
Intensitas hujan sedang disertai petir dan angin kencang. Prakiraan cuaca ini berlangsung dari pukul 05.10 WIB hingga pukul 07.00 WIB.
Sementara suhu udara di Batam secara keseluruhan berkisar dari 24 derjat celsius sampai 32 derjat celsius. Kecepatan angin di Batam rata-rata 10 km/jam. Tidak ada peringatan untuk transportasi laut dan udara.
Baca Juga: Prakiraan Cuaca Jakarta Kamis 23 September: Pagi Cerah Berawan, Sore Jaksel-Jaktim Hujan
Untuk daerah lainnya di Kepulauan Riau, seperti Kabupaten Bintan, Tanjungpinang, Lingga dan Natuna berpotesi hujan dengan intensitas sedang.
Sebelumnya BMKG juga menginformasikan bahwa sejumlah wilayah di Indonesia diprediksi akan mengalami musim hujan lebih besar dari biasanya. D
iantaranya yaitu, sebagian Aceh, Sumatera Utara, Sumatera Barat, Riau bagian selatan, Jawa, Bali-Nusa Tenggara, Kalimantan Utara, Kalimantan Timur bagian barat hingga selatan, Sulawesi, Maluku Utara bagian barat, Pulau Seram bagian selatan, dan Papua bagian selatan.
Puncak musim hujan periode 2021/2022 sendiri diprediksi akan terjadi pada bulan Januari dan Februari 2022.
Baca Juga: Prakiraan Cuaca BMKG 23 September 2021 Tangerang Banten
Berita Terkait
-
Viral Fenomena Alam bak 'Awan Kinton' Jatuh, Begini Penjelasan BMKG
-
Awas Kehujanan! BMKG Prediksi Hujan di Seluruh Jakarta Sabtu Malam
-
Kata Kapolda Kepri Soal Ibu Rantai dan Siksa Anak Sendiri di Batam
-
Intensitas Debu Vulkanik Gunung Lewotobi Masih Tinggi, BMKG: Hujan Tak Beri Dampak
-
Peringatan BMKG, Indonesia Diancam Cuaca Ekstrem dan Bencana Hidrometeorologi
Tag
Terpopuler
- Pernampakan Mobil Mewah Milik Ahmad Luthfi yang Dikendarai Vanessa Nabila, Pajaknya Tak Dibayar?
- Jabatan Prestisius Rolly Ade Charles, Diduga Ikut Ivan Sugianto Paksa Anak SMA Menggonggong
- Pengalaman Mengejutkan Suporter Jepang Awayday ke SUGBK: Indonesia Negara yang...
- Ditemui Ahmad Sahroni, Begini Penampakan Lesu Ivan Sugianto di Polrestabes Surabaya
- Pesan Terakhir Nurina Mulkiwati Istri Ahmad Luthfi, Kini Suami Diisukan Punya Simpanan Selebgram
Pilihan
-
5 HP Redmi Sejutaan dengan Baterai Lega dan HyperOS, Murah Tapi Kencang!
-
Hak Masyarakat Adat di Ujung Tanduk, Koalisi Sipil Kaltim Mengecam Kekerasan di Paser
-
Waspada, Kebiasaan Matikan Lampu Motor di Siang Hari Bisa Berujung Bui
-
Kenaikan PPN 12% Jadi Nestapa Kelas Menengah, Orang Kaya Sulit Dipajaki?
-
Pusing Dah! Isu Dipecat, Shin Tae-yong Dibebankan Menang Lawan Arab Saudi di Tengah Rekor Buruk Timnas Indonesia
Terkini
-
Ibu di Batam Aniaya Anak Kandung Pakai Rantai Besi, Berawal dari Hal Sepele Ini
-
Progres Konstruksi Container Yard Batuampar, Green Port Pertama Segera Hadir di Batam
-
Berapa Harga Airpods Pro Asli Gen 2? Inilah Keunggulannya
-
16 Atlet Muaythai Batam Bertarung di Vitka Gym, Ajang Pemanasan Menuju Porkot 2024
-
Melestarikan Mangrove, Mengangkat Ekonomi: Perjuangan Gari di Kampung Tua Bakau Serip, Desa Binaan Astra