SuaraBatam.id - Kim Seon Ho yang berperan dalam drama Korea Hometown Cha-Cha-Cha sukses menaikkan reputasinya.
Korean Business Research Institute telah merilis daftar reputasi pemain drama Korea, Kim Seon Ho berada di posisi Data yang selalu dikeluarkan setiap bulannya ini menjadi pengukur atas kepopuleran seorang aktor atau aktris drama Korea.
Data reputasi brand aktor drama Korea ini dihitung berdasarkan analisis dari data liputan media, partisipasi, interaksi, dan indeks komunitas, sebagaimana muncul dalam drakor yang tayang antara 20 Agustus hingga 20 September.
Siapa lagi ya aktris Korea lainnya yang lagi naik daun?
1. Kim Seon Ho
Dengan indeks reputasi sebesar 5.551.730, Kim Seon Ho menduduki puncak brand reputasi tertinggi pada bulan September ini. Drama Korea Hometown Cha-Cha-Cha yang diperankannya, selalu menjadi bahan pembicaraan disetiap penayangannya.
2. Jo Jung Suk
Jo Jung Suk sendiri diketahui bahwa ia telah menduduki puncak brand reputasi tertinggi pada bulan Agustus. Pada bulan ini, ia menduduki posisi kedua dengan indeks reputasi sebesar 4.461.798. Seperti yang kita ketahui bahwa Jo Jung Suk merupakan salah satu dari pemeran drama tvN Hospital Playlist 2.
3. Shin Min Ah
Baca Juga: 5 Drama Korea Terbaik yang Dirilis Baru-baru Ini, Squid Game sampai Jadi Viral
Shin Min Ah, menempati posisi ketiga dengan indeks brand reputasi aktor dram Koreaa sebesar 4.280.690 pada bulan September. Saat ini, Shin Min Ah sedang berperan di drama Korea Hometown Cha Cha Cha, bersama dengan Kim Seon Ho. Melalui drama ini, Shin Min Ah mendapatkan banyak perhatian dari para penontonnya.
4. Kim So Yeon
Aktris kelahiran 1980 ini memerankan Cheon Soo-Jin di drama Korea The Penthouse 3. Predikatnya sebagai best actress pada SBS Drama Awards 2020 membuat Kim So Yeon menempati posisi keempat brand reputasi bulan September, dengan nilai indeks sebesar 3.803.492.
5. Jeon Mi Do
Siapa yang tak gemas dengan karakter Chae Song Hwa di Hospital Playlist 2? Chae Song Hwa di drama Hospital Playlist 2, diperankan oleh Jeon Mi Do. Karakternya yang menarik membuatnya mendapatkan nilai indeks brand reputasi sebesar 3.745.798 pada bulan September.
Berita Terkait
-
Bikin Senyum dan Baper, Ini 4 Drama Komedi Romantis Go Kyung Pyo
-
5 Anime Bertema Zero-to-Hero yang Wajib Ditonton Sambil Menunggu Drakor Solo Leveling
-
8 Drama Park Shin Hye di Netflix, Terbaru Undercover Miss Hong
-
7 Drama Go Yoon Jung Wajib Masuk Watchlist, Terbaru Bareng Kim Seon Ho
-
Baru Rilis di Netflix, 5 Fakta Menarik Can This Love Be Translated?
Terpopuler
- Jejak Pendidikan Noe Letto, Kini Jabat Tenaga Ahli di Dewan Pertahanan Nasional
- 6 Mobil Bekas Keren di Bawah 50 Juta untuk Mahasiswa, Efisien buat Jangka Panjang
- 5 Serum Wardah untuk Mengurangi Flek Hitam dan Garis Halus pada Kulit Usia 40 Tahun
- 4 Mobil Bekas Honda yang Awet, Jarang Rewel, Cocok untuk Jangka Panjang
- Plt Gubri SF Hariyanto Diminta Segera Tetapkan Kepala Dinas Definitif
Pilihan
-
Prabowo Calonkan Keponakannya Jadi Bos BI, Purbaya: Bagus, Saya Mendukung!
-
Rupiah Tembus Rp16.955, Menkeu Purbaya: Bukan Karena Isu Wamenkeu ke BI
-
Rupiah Makin Jatuh Nilainya, Hampir ke Level Rp 17.000/USD
-
Prabowo Calonkan Keponakannya Untuk Jadi Bos BI
-
Suram! Indonesia Masuk Daftar 27 Negara Terancam Krisis Struktural dan Pengangguran
Terkini
-
Beasiswa untuk 1.100 Mahasiswa 7 Kampus Negeri Ternama, Batam Jadi Tujuan Belajar
-
Kapal di Karimun Diamankan, Ternyata Bawa Narkoba dan Kayu Tanpa Dokumen
-
Wakil Kepala BGN Ingatkan Pihak Terkait MBG Bekerja Sama dengan Baik
-
BGN Minta Mitra dan Yayasan Peduli Terhadap Siswa-siswi Penerima Manfaat
-
Pejabat Utama dan Kapolres di Polda Kepri Dimutasi, Berikut Namanya