SuaraBatam.id - Ini resep menu sarapan praktis dan tidak ribet dapat di masak sebelum bekerja. Cobalah memasak French Toast ala Hongkong.
French toast bisa jadi salah satu menu sarapan andalan karena langkah pembuatannya yang mudah.
Selain itu, bahan-bahan yang dibutuhkan pun tak sulit dicari dan tentu saja rasanya nikmat.
Suara.com telah merangkum resep french toast dari akun Instagram @hungryfever. Yuk, kita simak.
Bahan-bahan:
3 lembar roti tawar
Secukupnya selai kacang
Secukupnya mentega
Secukupnya sirup mapel
1 butir telur
Cara membuat:
Buang bagian tepi roti tawar. Oleskan selai kacang secara merata ke salah satu sisi roti.
Tutup roti yang berisi selai kacang dengan roti tawar lainnya. Kemudian, olesi roti tawar itu lagi dan tutup kembali dengan roti lainnya.
Kocok lepas telur. Balurkan roti pada kocokan telur tersebut.
Goreng roti hingga kecokelatan, kemudian tambahkan mentega dan sirup mapel di atas roti.
French toast ala Hongkong siap disantap untuk sarapan.
Jumlah: 1 porsi
Lama pengerjaan: 20 menit
Itulah resep French toast ala Hongkong yang bisa Anda nikmati untuk sarapan. Mudah sekali, kan? Selamat mencoba!
Baca Juga: Resep Ikan Bumbu Kuning ala Warteg, Renyah Gurih Nagih
Tag
Berita Terkait
-
7 Resep Kue Kering Khas Lebaran yang Mudah dan Anti Gagal untuk Pemula
-
Resep Ayam Bacem Khas Jogja untuk Hidangan Spesial Keluarga di Rumah
-
Resep Jagung Bakar Pedas Manis ala Chef Devina, Cocok buat Malam Tahun Baru 2026
-
Kronologi Chef Devina Hermawan Dituding Plagiat Resep Mochi Pisang Ijo, Berujung Permintaan Maaf
-
10 Menu Praktis dan Lezat untuk Malam Tahun Baru, Lengkap dengan Cara Membuatnya
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
- Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Tak Direstui Orang Tua
- Bukan Sekadar Estetika, Revitalisasi Bundaran Air Mancur Palembang Dinilai Keliru Makna
Pilihan
-
Nama Orang Meninggal Dicatut, Warga Bongkar Kejanggalan Izin Tanah Uruk di Sambeng Magelang
-
Di Reshuffle Prabowo, Orang Terkaya Dunia Ini Justru Pinang Sri Mulyani untuk Jabatan Strategis
-
Akun RHB Sekuritas Milik Wadirut Dijebol, Ada Transaksi Janggal 3,6 Juta Saham BOBA
-
Danantara Janji Bangkitkan Saham Blue Chip BUMN Tahun Ini
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
Terkini
-
Kapal di Karimun Diamankan, Ternyata Bawa Narkoba dan Kayu Tanpa Dokumen
-
Wakil Kepala BGN Ingatkan Pihak Terkait MBG Bekerja Sama dengan Baik
-
BGN Minta Mitra dan Yayasan Peduli Terhadap Siswa-siswi Penerima Manfaat
-
Pejabat Utama dan Kapolres di Polda Kepri Dimutasi, Berikut Namanya
-
Anggota Polisi di Kepri Jalani Sidang Etik usai Diduga Aniaya Pacar