SuaraBatam.id - Ini resep menu sarapan praktis dan tidak ribet dapat di masak sebelum bekerja. Cobalah memasak French Toast ala Hongkong.
French toast bisa jadi salah satu menu sarapan andalan karena langkah pembuatannya yang mudah.
Selain itu, bahan-bahan yang dibutuhkan pun tak sulit dicari dan tentu saja rasanya nikmat.
Suara.com telah merangkum resep french toast dari akun Instagram @hungryfever. Yuk, kita simak.
Baca Juga: Resep Ikan Bumbu Kuning ala Warteg, Renyah Gurih Nagih
Bahan-bahan:
3 lembar roti tawar
Secukupnya selai kacang
Secukupnya mentega
Secukupnya sirup mapel
1 butir telur
Cara membuat:
Buang bagian tepi roti tawar. Oleskan selai kacang secara merata ke salah satu sisi roti.
Tutup roti yang berisi selai kacang dengan roti tawar lainnya. Kemudian, olesi roti tawar itu lagi dan tutup kembali dengan roti lainnya.
Kocok lepas telur. Balurkan roti pada kocokan telur tersebut.
Goreng roti hingga kecokelatan, kemudian tambahkan mentega dan sirup mapel di atas roti.
French toast ala Hongkong siap disantap untuk sarapan.
Jumlah: 1 porsi
Lama pengerjaan: 20 menit
Itulah resep French toast ala Hongkong yang bisa Anda nikmati untuk sarapan. Mudah sekali, kan? Selamat mencoba!
Baca Juga: Resep Ayam Goreng Mentega ala Restoran, Mudah Menggoyang Lidah
Berita Terkait
-
Resep Triple Choco Cake ala Nicky Tirta
-
Andalkan Resep Turun-Temurun dan Dikemas Kekinian, Wizz Sausage Masuk Top 10 Pasar Lokal Suara UMKM
-
Resep Praktis Martabak Telur untuk Camilan Keluarga
-
Cara Membuat Salted Egg Chicken di Rumah, Modal Rp 50 Ribu Bisa Buat 5 Porsi
-
Jessica Wongso Trauma Tawarkan Kopi Vietnam, Cara Bikinnya Ternyata Mudah
Terpopuler
- Dicoret Shin Tae-yong 2 Kali dari Timnas Indonesia, Eliano Reijnders: Sebenarnya Saya...
- Momen Suporter Arab Saudi Heran Lihat Fans Timnas Indonesia Salat di SUGBK
- Elkan Baggott: Hanya Ada Satu Keputusan yang Akan Terjadi
- Elkan Baggott: Pesan Saya Bersabarlah Kalau Timnas Indonesia Mau....
- Kekayaan AM Hendropriyono Mertua Andika Perkasa, Hartanya Diwariskan ke Menantu
Pilihan
-
Kenapa KoinWorks Bisa Berikan Pinjaman Kepada Satu Orang dengan 279 KTP Palsu?
-
Tol Akses IKN Difungsionalkan Mei 2025, Belum Dikenakan Tarif
-
PHK Meledak, Klaim BPJS Ketenagakerjaan Tembus Rp 289 Miliar
-
Investigasi Kekerasan di Paser: Polisi dan Tokoh Adat Serukan Kedamaian
-
Nyawa Masyarakat Adat Paser Melayang, Massa Demo Minta Pj Gubernur dan Kapolda Kaltim Dicopot
Terkini
-
Ibu di Batam Aniaya Anak Kandung Pakai Rantai Besi, Berawal dari Hal Sepele Ini
-
Progres Konstruksi Container Yard Batuampar, Green Port Pertama Segera Hadir di Batam
-
Berapa Harga Airpods Pro Asli Gen 2? Inilah Keunggulannya
-
16 Atlet Muaythai Batam Bertarung di Vitka Gym, Ajang Pemanasan Menuju Porkot 2024
-
Melestarikan Mangrove, Mengangkat Ekonomi: Perjuangan Gari di Kampung Tua Bakau Serip, Desa Binaan Astra