SuaraBatam.id - Mungkin kamu pernah mengalami kondisi mengantuk saat bekerja. Biasanya untuk mengatasi kantuk orang cenderung meminum kopi.
Namun, Jangan buru-buru bikin kopi atau minuman berenergi. Ada lho, cara alami yang bisa menghilangkan ngantuk Anda.
Dilansir laman WebMD, penyebab ngantuk di tempat kerja sendiri bermacam-macam. Bisa jadi Anda kurang tidur di malam sebelumnya, atau terjadi karena pengaruh makanan yang dimakan.
Berikut Cara Jitu Mengatasi Kantuk Saat Bekerja
1. Berdiri dan bergerak
Berdiri dari meja kerja dan bergerak selama 10 menit mampu membuat Anda lebih segar. Hal ini terjadi karena saat Anda bergerak, pembuluh darah memompa lebih banyak oksigen ke otot, yang membuat Anda merasa lebih segar dan terjaga.
2. Istirahatkan mata
Ngantuk juga bisa terjadi karena mata terlalu lelah. Hal ini rentan terjadi apabila Anda menatap layar komputer selama berjam-jam.
Untuk itu, istirahatkan mata selama kurang lebih 5 menit untuk membuatnya rileks dan Anda kembali segar.
Baca Juga: Suka Mengantuk setelah Makan Nasi? Coba Lakukan Dua Tips Berikut
3. Tarik napas dalam
Tarik napas dalam dan membuangnya secara perlahan bisa mengusir kantuk. Menarik napas membuat tekanan darah turun, sehingga sirkulasi darah menjadi lebih baik.
Lakukan ini selama 5 menit dan kantuk Anda akan segara hilang.
4. Jangan lupa minum air
Ngantuk juga bisa terjadi karena dehidrasi, apalagi jika Anda bekerja di ruangan yang dingin dan tertutup. Cukup kebutuhan minum air kurang lebih 2 gelas sehari agar Anda nggak gampang ngantuk saat bekerja.
Berita Terkait
-
Penyebab Rasa Kantuk Berlebihan dan Cara Mengatasinya
-
Ngantuk Saat Puasa? Ini Jurus Jitu Berkendara Aman di Bulan Ramadan
-
Tips Mencegah Rasa Kantuk Saat Berkendara
-
Jalan Panjang Bikin Ngantuk? Hindari Kecelakaan Maut dengan Tips Mengemudi Aman Ini
-
Kerja Makin Produktif, 7 Cara Mudah Usir Lelah dan Kantuk di Pagi Hari
Terpopuler
- 4 Mobil Bekas 50 Jutaan dari Suzuki, Ideal untuk Harian karena Fungsional
- Dua Tahun Sepi Pengunjung, Pedagang Kuliner Pilih Hengkang dari Pasar Sentul
- Apakah Habis Pakai Cushion Perlu Pakai Bedak? Ini 5 Rekomendasi Cushion SPF 50
- 5 Rekomendasi HP RAM 8GB Rp1 Juta Terbaik yang Bisa Jadi Andalan di 2026
- 34 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 20 Januari: Sikat TOTY 115-117 dan 20.000 Gems
Pilihan
-
Rebut Hadiah Berlimpah! Tabungan Pesirah Bank Sumsel Babel Jadi Penggerak Potensi Daerah
-
ASEAN Para Games 2025: Nurfendi Persembahkan Emas Pertama untuk Indonesia
-
Perbedaan Jaring-jaring Kubus dan Balok, Lengkap dengan Gambar
-
Rupiah Loyo, Modal Asing Kabur Rp 27 Triliun Sejak Awal Tahun
-
Izin Tambang Emas Martabe Dicabut, Agincourt Resources Belum Terima Surat Resmi dari Pemerintah
Terkini
-
5 Mobil Kecil Bekas Murah, Hemat Biaya Operasional buat Pemula
-
Realisasi Investasi Batam Capai Rp69 T di 2025, Singapura Jadi Sumber Utama
-
Ekspedisi Jakarta Batam Terpercaya & Efisien | Harddies Cargo
-
Beasiswa untuk 1.100 Mahasiswa 7 Kampus Negeri Ternama, Batam Jadi Tujuan Belajar
-
Kapal di Karimun Diamankan, Ternyata Bawa Narkoba dan Kayu Tanpa Dokumen