SuaraBatam.id - Ayu Ting Ting mengakui, dirinya serius ingin memenjarakan haters. Hal ini sebagai bentuk kepeduliannya untuk masa depan sang anaknya, Bilqis.
"Saya lakukan ini buat masa depan Bilqis, buat anak. Apalagi jejak digital ini tidak bisa dihapus," imbuh Ayu Ting Ting, seperti yang dikutip dari yoursay.id.
Ayu telah mendatangi Polda Metro Jaya untuk diperikasa penyidik terkait kasusnya dengan Kartika Damayanti (KD).
Ayu diperiksa sebagai saksi pelapor selama tiga jam. Ia mengaku senang setelah pemeriksaan selesai terkait klarifikasi lanjutan laporannya ke pemilik akun haters @gundik_empang.
"Semua berjalan lancar, senang banget hari ini semua bisa jawab apapun yang ditanyakan penyidik. Insya Allah kedepannya juga lancar," ujar Ayu Ting Ting usai menjalani pemeriksaan di Polda Metro Jaya, Selasa (14/9/2021).
Ada sekitar 15 pertanyaan yang diajukan penyidik kepada Ayu Ting Ting soal masalah ini. Pertanyaan tersebut berkaitan dengan sebatas mana Ayu Ting Ting mengenal KD.
"Terkait masalah hal-hal apakah Ayu berteman atau tidak, tahu awal dari mana akun Gundik Empang, yang isinya cenderung menghina Ayu dan Bilqis. Kira-kira dari postingan tersebut, apa yang dirasakan Ayu, terhina atau tidak. Lebih mendalam dan detail," kata pengacara Ayu Ting Ting, Minola Sebayang di tempat yang sama.
Berita Terkait
-
Orangtua Diadukan ke Polisi, Begini Tanggapan Ayu Ting Ting
-
5 Fakta Baru Soal Kasus KD, Ayu Ting Ting Serius Penjarakan Haters Demi Bilqis
-
Penuhi Undangan Klarifikasi Polda Metro Jaya, Ayu Ting Ting Diberondong 15 Pertanyaan
-
Ayu Ting Ting Serius Penjarakan Haters Demi Masa Depan Sang Putri
-
Kelar Diperiksa, Ayu Ting Ting Berharap Tak Dipanggil Polisi Lagi
Terpopuler
- Jejak Pendidikan Noe Letto, Kini Jabat Tenaga Ahli di Dewan Pertahanan Nasional
- 6 Mobil Bekas Keren di Bawah 50 Juta untuk Mahasiswa, Efisien buat Jangka Panjang
- 5 Serum Wardah untuk Mengurangi Flek Hitam dan Garis Halus pada Kulit Usia 40 Tahun
- Plt Gubri SF Hariyanto Diminta Segera Tetapkan Kepala Dinas Definitif
- 50 Kode Redeem FF Terbaru 17 Januari 2026, Klaim Hadiah Gojo Gratis
Pilihan
-
Prabowo Calonkan Keponakannya Jadi Bos BI, Purbaya: Bagus, Saya Mendukung!
-
Rupiah Tembus Rp16.955, Menkeu Purbaya: Bukan Karena Isu Wamenkeu ke BI
-
Rupiah Makin Jatuh Nilainya, Hampir ke Level Rp 17.000/USD
-
Prabowo Calonkan Keponakannya Untuk Jadi Bos BI
-
Suram! Indonesia Masuk Daftar 27 Negara Terancam Krisis Struktural dan Pengangguran
Terkini
-
Beasiswa untuk 1.100 Mahasiswa 7 Kampus Negeri Ternama, Batam Jadi Tujuan Belajar
-
Kapal di Karimun Diamankan, Ternyata Bawa Narkoba dan Kayu Tanpa Dokumen
-
Wakil Kepala BGN Ingatkan Pihak Terkait MBG Bekerja Sama dengan Baik
-
BGN Minta Mitra dan Yayasan Peduli Terhadap Siswa-siswi Penerima Manfaat
-
Pejabat Utama dan Kapolres di Polda Kepri Dimutasi, Berikut Namanya