SuaraBatam.id - Fans KPop atau Kpoper tak terima Arya Saloka disebut mirip Joong Ki alias Song Joong Ki.
Arya Saloka disebut mirip Joong Ki lantaran belakangan Arya Saloka memakai seragam TNI.
Mengetahui sebagian netizen menyamakan pemeran Aldebaran pantas jadi Kapten Yoo Shi Jin di drama korea Descendants of the Sun, para KPoper tak terima dan langsung berkomentar.
Potret itu diunggahnya di akun Instagram pribadinya pada Kamis (9/9/2021). Suami Putri Anne ini menuliskan kalau Aldebaran, karakter di sinetron Ikatan Cinta yang diperankannya sudah pensiun dari TNI AL.
"Aldebaran sudah pensiun," tulis Arya Saloka.
Postingan itu pun dikomentari netizen lebih dari 6 ribu netizen. Fans Arya Saloka memuji sang idola mirip seperti aktor korea. Bahkan dia menyebut kalau lawan main Amanda Manopo ini pantas jadi Kapten Yoo Shi Jin di drama korea Descendants of the Sun.
Ada juga yang terang-terangan menyebut Arya Saloka mirip dengan aktor pemeran Kapten Yoo Shi Jin yakni Song Joong Ki.
"Song Joong Ki nya Indonesia," komentar netizen disertai emoji jatuh cinta.
"Mirip kayak oppa-oppa korea yang lagi wajib militer," komentar yang lain.
Baca Juga: Arya Saloka Disebut Mirip Song Joong Ki Saat Pakai Seragam TNI, Kpoper: Ngadi-ngadi
"Yo Shi Jin versi lokal ini mah," celetuk netizen disertai emoji jatuh cinta juga.
Namun tak sedikit netizen yang kemungkinan fans Song Joong Ki atau Kpoper tak setuju dengan beberapa netizen di atas. Menurut mereka terlalu memaksakan kalau Arya Saloka dimiripkan dengan aktor korea terutama Song Joong Ki.
"Aduuuhhh gak mirip juga," komentar netizen.
"Hadehhh, jauh say Ngadi Ngadi," celetuk netizen lain ngakak.
"Lebih mirip tentara India sih," tambah yang lainnya.
Kalau menurut kamu gimana guys, Arya Saloka cocok jadi Kapten Yoo Shi Jin, atau mirip Song Joong Ki? Atau tidak setuju sama sekali?
Berita Terkait
-
Fakta Menarik Serial 'Algojo', Arya Saloka Akting Jadi Pembunuh
-
3 Serial yang Dibintangi Arya Saloka, 'Algojo' Teranyar!
-
Momen Arya Saloka dan Randy Pangalila 'Adu Jotos' saat Konferensi Pers
-
Bikin Heboh, Arya Saloka dan Caitlin Halderman Reka Ulang Adegan Romantis di Series Algojo
-
Demi Peran di Algojo, Arya Saloka Rela Ubah Fisik Secara Ekstrem
Terpopuler
- 5 Rekomendasi Sunscreen Menghilangkan Flek Hitam Usia 40 Tahun
- Jejak Pendidikan Noe Letto, Kini Jabat Tenaga Ahli di Dewan Pertahanan Nasional
- 5 Bedak Murah Mengandung SPF untuk Dipakai Sehari-hari, Mulai Rp19 Ribuan
- 6 Mobil Bekas Keren di Bawah 50 Juta untuk Mahasiswa, Efisien buat Jangka Panjang
- 50 Kode Redeem FF Terbaru 17 Januari 2026, Klaim Hadiah Gojo Gratis
Pilihan
-
Siapa Ario Damar? Tokoh Penting Palembang yang Makamnya Kini Dikritik Usai Direvitalisasi
-
Fadli Zon Kaget! Acara Serah Terima SK Keraton Solo Diserbu Protes, Mikrofon Direbut
-
Tim SAR Temukan Serpihan Pesawat ATR42-500 Berukuran Besar
-
KLH Gugat 6 Perusahaan Rp 4,8 Trliun, Termasuk Tambang Emas Astra dan Toba Pulp Lestari?
-
Bursa Transfer Liga Inggris: Manchester United Bidik Murillo sebagai Pengganti Harry Maguire
Terkini
-
Kapal di Karimun Diamankan, Ternyata Bawa Narkoba dan Kayu Tanpa Dokumen
-
Wakil Kepala BGN Ingatkan Pihak Terkait MBG Bekerja Sama dengan Baik
-
BGN Minta Mitra dan Yayasan Peduli Terhadap Siswa-siswi Penerima Manfaat
-
Pejabat Utama dan Kapolres di Polda Kepri Dimutasi, Berikut Namanya
-
Anggota Polisi di Kepri Jalani Sidang Etik usai Diduga Aniaya Pacar