
SuaraBatam.id - Banyak pecinta tanaman hias yang mulai muncul, bahkan tanaman seperti aglonema hingga sirih gading menjadi perbincangan dan topik hangat.
Hal ini tentunya terjadi karena munculnya tren baru yakni mengoleksi tanaman hias yang mulai ramai pada tahun 2020 silam.
Salah satu tanaman hias yang tak luput dari incaran para pecinta tanaman hias adalah sirih gading. Tanaman yang dipercaya dapat memperlancar sirkulasi udara di dalam ruangan ini menjadi salah satu tanaman hias paling populer di Indonesia saat ini.
Anda tertarik untuk memelihara sirih gading? Berikut adalah 9 jenis sirih gading yang wajib dimiliki pecinta tanaman hias!
Baca Juga: Selain Bonsai, Ini 7 Tanaman Hias yang Cocok Dipelihara di Ruang Sempit
Jenis Sirih Gading yang Wajib Dimiliki Pecinta Tanaman Hias

Bagi Anda yang tertarik untuk memiliki tanaman hias ini, terlebih dahulu ketahu karakteristik dari masing-masing jenis sirih gading, tentunya agar sesuai dengan selera yang Anda miliki. Berikut adalah beberapa jenis tanaman sirih gading yang perlu anda ketahui:
1. Sirih gading ungu
Daun berwarna ungu dengan corak garis-garis berwarna putih menjadikan jenis sirih gading satu ini cocok untuk ditempatkan pada ruangan dengan pencahayaan terang. Tujuannya adalah memunculkan kesan teduh pada ruangan.
2. Sirih gading perak
Baca Juga: 7 Jenis Tanaman Hias yang Minim Perawatan, Cocok Buat Anda yang Sibuk
Jenis sirih gading kedua memiliki ciri fisik campuran antara warna hijau dan putih. Bentuknya yang mini menjadikannya cocok untuk digunakan sebagai dekorasi sudut ruangan.
Berita Terkait
-
Belajar Usaha Budidaya Tanaman Hias Tanduk Rusa di FLOII Expo 2024
-
FLOII Expo 2024 Catatkan Transaksi Lelang Tanaman Hias Sebesar Rp137 Juta
-
FLOII Expo 2024 Resmi Dibuka, Perkenalkan Keunikan Keanekaragaman Tanaman Hias Indonesia
-
Menghabiskan Akhir Pekan di Pameran FLONA 2024
-
5 Jenis Tanaman yang Bisa Bikin Udara di Rumahmu Bersih dan Segar
Terpopuler
- Selamat Tinggal Jordi Amat
- Sosok Pengacara Paula Verhoeven, Adabnya di Podcast Jadi Perbincangan
- Mobil Bekas Eropa Murah di Bawah Rp50 Juta, Ini Rekomendasinya Lengkap dengan Spesifikasi dan Pajak
- Daftar Kode Redeem FF Token SG2 Terbaru, Lengkap Sepanjang April 2025
- 12 Potret Rumah Mewah Luna Maya: Usung Modern Tropis, Pakai Listrik 33 Ribu Watt
Pilihan
-
20 Fakta Liverpool Juara Liga Inggris: Arne Slot Meneer Pertama
-
Momen Langka! Pemain Keturunan Maluku Jewer Kapten Timnas Indonesia di Serie A
-
Hasil BRI Liga 1: Gol Sho Yamamoto Bawa Persis Solo Jungkalkan Persita
-
7 Rekomendasi Produk Make Up Lokal BPOM, Murah dengan Kualitas Terbaik
-
Siswa Nakal Jabar 'Disekolahkan' di Barak Militer, Program Mulai Digelar Mei 2025!
Terkini
-
9 WNA Dideportasi Imigrasi Batam gegara Salahgunakan Izin Tinggal
-
5 Alasan Mengapa Mobil Rental adalah Pilihan Cerdas untuk Liburan Anda
-
Inilah 5 Kebiasaan yang Membuat Tagihan Listrik Bisa Bengkak!
-
Mantri Perempuan BRI Ini Refleksikan Semangat Kartini: Tanpa Lelah Berdayakan Pengusaha Mikro
-
Rayakan Hari Kartini, BRI Perkuat Komitmen pada Kesetaraan Gender, Berdayakan Kaum Perempuan