SuaraBatam.id - Pada Jumat (3/9/2021), seorang pelajar terseret arus dan hanyut terbawa arus di saluran air Baloi Permata, Kota Batam.
Remaja tersebut diketahui bernama Dimas, pelajar kelas IX, SMPN 41 Batam, warga Baloi Persero.
Dimas dikabarkan terseret arus setelah 'mandi-mandi' bersama 4 temannya saat hujan deras siang hari tadi. Kejadian itu dikabarkan setelah Salat Jumat.
“Dia mandi-mandi dari arah Baloi Mas. Tadi arusnya deras sekali karena habis hujan deras, tadi siang,” kata Gading, warga yang ikut mencari korban.
Baca Juga: Seorang Bocah Ditemukan Tewas, Diduga Terpeleset ke Sungai Saat Bermain
Dimas terseret arus deras ketika mencoba menepi usai berenang. “Tiga teman-temannya berhasil nepi, tapi dia nggak,” ucap Gading.
Tim SAR gabungan dibantu warga saat ini sedang ramai mencari keberadaan Dimas.
Berita Terkait
-
Mau Ambil Bola yang Nyemplung, Rohman Hanyut di Ciliwung, Basarnas Masih Lakukan Pencarian
-
Antimainstream, Vernon SEVENTEEN Hampir Hanyut karena Ketiduran di Laut
-
Duka Menyelimuti Keluarga, Ahmad Kanki Bahsin Meninggal Usai Hanyut di Aliran Kali Cisadane
-
Bertahan di Atap, Seorang Laki-laki Hanyut Bersama Rumah Terseret Banjir Bandang
-
Detik-Detik Menegangkan Sahdan Terseret Arus Bersama Rumahnya saat Banjir Bandang di Sumbawa
Terpopuler
- Tersandung Skandal Wanita Simpanan Vanessa Nabila, Ahmad Luthfi Kenang Wasiat Mendiang Istri
- Gibran Tinjau Makan Gratis di SMAN 70, Dokter Tifa Sebut Salah Sasaran : Itu Anak Orang Elit
- Kini Rekening Ivan Sugianto Diblokir PPATK, Sahroni: Selain Kelakuan Buruk, Dia juga Cari Uang Diduga Ilegal
- Dibongkar Ahmad Sahroni, Ini Deretan 'Dosa' Ivan Sugianto sampai Rekening Diblokir PPATK
- Pernampakan Mobil Mewah Milik Ahmad Luthfi yang Dikendarai Vanessa Nabila, Pajaknya Tak Dibayar?
Pilihan
-
Patut Dicontoh! Ini Respon Eliano Reijnders Usai Kembali Terdepak dari Timnas Indonesia
-
Ada Korban Jiwa dari Konflik Tambang di Paser, JATAM Kaltim: Merusak Kehidupan!
-
Pemerintah Nekat Naikkan Pajak saat Gelombang PHK Masih Menggila
-
Dugaan Pelanggaran Pemilu, Bawaslu Pantau Interaksi Basri Rase dengan ASN
-
Kuasa Hukum Tuding Kejanggalan, Kasus Cek Kosong Hasanuddin Mas'ud Dibawa ke Tingkat Nasional
Terkini
-
Ibu di Batam Aniaya Anak Kandung Pakai Rantai Besi, Berawal dari Hal Sepele Ini
-
Progres Konstruksi Container Yard Batuampar, Green Port Pertama Segera Hadir di Batam
-
Berapa Harga Airpods Pro Asli Gen 2? Inilah Keunggulannya
-
16 Atlet Muaythai Batam Bertarung di Vitka Gym, Ajang Pemanasan Menuju Porkot 2024
-
Melestarikan Mangrove, Mengangkat Ekonomi: Perjuangan Gari di Kampung Tua Bakau Serip, Desa Binaan Astra