Kevin Aprilio mengaku awalnya malu muncul di hadapan publik dengan rambutnya yang belum sempurna. Oleh sebab itu, Kevin mengenakan kacamata hitam sebagai salah satu caranya menutupi rasa malu tersebut.
Seperti potret yang satu ini, Kevin Aprilio dan Vicy Melanie tampak elegan dengan busana serba hitam saat menghadiri pernikahan Atta Halilintar-Aurel Hermansyah. Penampilan Kevin tersebut belum sebulan sejak menjalani transplantasi rambut.
4. Potret Kevin Aprilio Rayakan Ultah Istri
Sekitar dua bulan pasca transplantasi rambut, Kevin Aprilio terlihat merayakan ulang tahun sang istri. Kevin memilih tampil dengan topi baret hitam untuk menutupi kepalanya. Sedangkan brewok Kevin terlihat sudah dicukur sehingga tak begitu kentara.
Baca Juga: 8 Potret Transformasi Kevin Aprilio Usai Empat Bulan Transplantasi Rambut
Untuk diketahui, Kevin harus menahan sakit di bagian kepala serta jidat dan dagunya karena harus disuntik puluhan kali saat transplantasi.
5. Potret Kevin Aprilio di Podcast Deddy Corbuzier
Belakangan Kevin Aprilio sudah mulai percaya diri untuk hadir di berbagai undangan wawancara. Salah satu wawancara yakni podcast bersama Deddy Corbuzier.
Rambut Kevin terlihat sudah menebal tanpa poni. Jidat lebar yang diceritakan Kevin pun sudah tertutup rambut hasil transplantasi. Jenggot serta kumis Kevin tampak lebat dan hitam.
6. Potret Kevin Aprilio Setelah 4 Bulan Transplantasi Rambut
Baca Juga: Berewok, Kevin Aprilio : Bukan Ingin Terlihat Ganteng atau Keren
Kevin Aprilio semakin percaya diri dengan rambut barunya. Setelah 4 bulan, penampilan natural rambut serta brewok Kevin Aprilio sudah terlihat.
Berita Terkait
-
Tak Perlu ke Turki, Transplantasi Rambut Kini Sudah Bisa Dilakukan di Indonesia!
-
Bareskrim Ungkap Ada 5 Publik Figur Ikut Diperiksa Kasus Robot Trading Net89, Ada Atta Halilintar hingga Kevin Aprilio
-
Addie MS dan Grup K-Pop Kandis Gelar Kolaborasi Spesial di Konser Orkestra Video Games Volume II
-
5 Artis yang Jalani Transplantasi Rambut, Terbaru Kriss Hatta
-
Pikirkan Karier dan Jodoh, Kriss Hatta Lakukan Transplantasi Rambut
Tag
Terpopuler
- Dukung Penyidik Tahan Nikita Mirzani, Pakar Justru Heran dengan Dokter Reza Gladys: Kok Bisa...
- Full Ngakak, Bio One Komentari Pengangkatan Ifan Seventeen Jadi Dirut PT Produksi Film Negara
- Ifan Seventeen Tiba-Tiba Jadi Dirut PFN, Pandji Pragiwaksono Respons dengan Dua Kata Menohok
- 3 Alasan yang Bikin Ustaz Derry Sulaiman Yakin Denny Sumargo, Hotman Paris dan Willie Salim Bakal Mualaf
- Hotman Paris Skakmat Fidaus Oiwobo, Ketahuan Bohong Soal Keturunan Sultan Bima
Pilihan
-
Saham BJBR Anjlok, Aksi Jual Marak Usai Dirut dan Corsec Terjerat Korupsi Dana Iklan Bank BJB
-
Owner Wong Solo Grup Laporkan Pengusaha Asal Bekasi dalam Kasus Penipuan Investasi
-
Sosok Widi Hartoto Corsec Bank BJB Tersangka Kasus Korupsi Iklan, Punya Harta Miliaran Rupiah
-
Kembali Difitnah Soal Kirim Utusan ke PDIP, Jokowi: Diam dan Senyumin Aja
-
Driver Ojol Dapat 'Tunjangan Hari Raya (THR)' 2025, Ini Kriteria dan Syaratnya
Terkini
-
Mengenal Sosok Wakapolda Kepri Baru Anom Wibowo, Pernah Diperiksa sebagai Saksi Kasus Firli Bahuri
-
Jadwal Berbuka Puasa dan Imsakiyah di Batam Jumat, 14 Maret 2025
-
Rotasi Besar-besaran di Polda Kepri! Siapa Saja yang Kena Mutasi?
-
Tiket Gratis Pelni di Batam Masih Tersedia, Begini Cara Mendapatkannya
-
Ini Daftar Lengkap 7 Deputi BP Batam yang Baru Dilantik dan Tugas Mereka