
SuaraBatam.id - Bermain game offline menjadi salah satu hiburan di tengah PPKM yang mengharuskan ada di rumah seharian. Nah biar nggak bosen di rumah, berikut game offline Android yang bisa kamu coba.
Game pada umumnya membantumu menjadi lebih relax usai menjalani kegiatan super padat sehari-hari. Game terasa lebih menarik saat kamu tidak boros kuota internet.
Untuk menghemat kuota internet yang kamu pakai, game offline menjadi pilihan yang tepat untuk kamu sehari-hari. Selain menghibur, game ini juga membuatmu lebih hemat pemakaian kuota sehari-hari.
Dirangkum tim HiTekno, berikut 5 rekomendasi game offline di Android yang bisa kamu coba untuk mengisi waktu luang. Jangan lupa untuk download di Google Play Store.
1. Minecraft

Game karya Mojang ini bisa dimainkan secara offline. Kamu bisa bebas berkreasi membangun berbagai rumah, hotel dan bangunan di game ini.
2. Vampire Falls
Dalam game offline ini, kamu akan berperan sebagai warga yang tinggal di dunia Medieva yang dihuni oleh berbagai monster. Tugasmu adalah membasmi berbagai musuh yang ada.
3. Plants vs Zombie 2
Baca Juga: Resmi Diumumkan, Minecraft Dungeons Hadir ke Steam di Tanggal Ini
Selain bisa dimainkan di PC, game ini kini bisa dimainkan secara offline di Android. Sama seperti seri sebelumnya, kamu perlu menggunakan berbagai tumbuhan untuk melawan zombie.
4. Minion Rush
Game Minion Rush ini membuatmu menjadi seorang minion yang harus melewati berbagai rintangan yang ada. Bisa dimainkan secara offline, game ini hanya memiliki kapasitas 76 MB.
5. GTA San Andreas
Selain bisa dimainkan secara offline, game GTA San Andreas ini menawarkan alur cerita yang seru dan grafik yang apik untuk kamu mainkan sehari-hari.
Bisa kamu coba untuk mengisi waktu luang, itu tadi 5 rekomendasi game offline di Android yang bisa kamu coba dengan mengunduhnya dari Google Play Store.
(Agung Pratnyawan)
Berita Terkait
Terpopuler
- RESMI! PSSI Tolak Pemain Keturunan ini Bela Timnas Indonesia di Ronde 4
- 5 Mobil Bekas 60 Jutaan Muat Banyak Keluarga, Bandel dan Nyaman untuk Jalan Jauh
- Jangan Lewatkan Keseruan JCO Run 2025, Lari Sehat sambil Dapat Promo Spesial BRI
- 21 Kode Redeem FF Hari Ini 23 Juli 2025, Kesempatan Klaim Bundle Player Squid Game
- Harga Mitsubishi Destinator Resmi Diumumkan! 5 Mobil Ini Langsung Panik?
Pilihan
-
7 Rekomendasi Kulkas 1 Pintu Tanpa Bunga Es dan Hemat Listrik, Pilihan Terbaik Juli 2025
-
Gawat! Mayoritas UMKM Masih Informal, Pemerintah Turun Tangan Selamatkan Ekonomi Daerah!
-
Kapan Final Piala AFF U-23 2025 Timnas Indonesia U-23 vs Vietnam?
-
Menang Adu Penalti, Timnas Indonesia U-23 Lolos Final!
-
Sama Kuat! Timnas Indonesia U-23 vs Thailand Berlanjut ke Extra Time
Terkini
-
Ajukan BRI Easy Card via Online, Nikmati E-Voucher Spesial Senilai Rp100 Ribu
-
Warga Batam Siap-siap! Listrik Padam 23-25 Juli 2025, Cek Wilayahmu
-
BRImo Catat Pertumbuhan Pengguna 21,2%, Capai 42,7 Juta Berkat Kemudahan Bertransaksi
-
Pinjol Ilegal Hantui Desa, BRI Siapkan Jurus Pamungkas Lewat Koperasi Merah Putih
-
Dividen Menggiurkan, Saham BBRI Jadi Primadona Setelah Program Kopdes Merah Putih Diluncurkan