
SuaraBatam.id - Pasca HUT ke-76 Republik Indonesia di Kabupaten Natuna, sebanyak 7 orang dari 33 anggota Pasukan Pengibar Bendera Pusaka (Paskibraka) di Kabupaten Natuna, dinyatakan terkonfirmasi Covid-19.
Selain 7 anggota Paskibraka, 2 panitia juga terkonfirmasi corona. Kini, mereka diisolasi di karantina terpadu Asrama Haji Ranai, Natuna.
Kepala Puskesmas Ranai, Nazri, saat dikonfirmasi batamnews, Jumat siang (20/08/21) membenarkan informasi tersebut.
“Semalam tim melakukan pemeriksaan swab antigen. Hasilnya 9 orang positif, anggota paskibraka termasuk panitianya,”
Baca Juga: Kisah Anggota Paskibraka Asal Riau, Disiplin dan Giat di Tengah Pandemi
Saat dilakukan pemeriksaan, mereka mengalami gejala ringan seperti batuk dan flu. Karena hasil swab antigen positif langsung dites PCR.
Nazri mengaku belum mengetahui riwayat kontak paskibraka Natuna sampai terpapar Covid-19.
“Mereka akan kita test lagi, 5 hari kedepan,” pungkas Nazri.
Nazri mengatakan kini mereka yang kontak erat dengan Paskibraka Natuna yang terkonfirmasi positif Covid-19 sedang menjalani isolasi di SMK Kelautan dan Perikanan.
Baca Juga: New Virmen: Taliban Asyik Main Bom-bom Car, Kurir Antar Paket Sampai ke Gunung Semeru
Berita Terkait
-
Babak Baru Polisi Tembak Pelajar di Semarang: Aipda Robig Segera Diadili Kasus Gamma
-
Kompolnas Pantau Sidang Etik Polisi Tembak Siswa SMK di Semarang
-
Turun Tangan! Begini Janji Kabareskrim Usut Kasus Aipda Robig Tembak Mati Siswa di Semarang
-
Kasus Aipda Robig Tembak Siswa SMK, Sudirta PDIP ke Kapolrestabes Semarang: Jangan Pasang Badan Lindungi Anak Buah!
-
Aipda Robig Tembak Mati Gama, Kronologi Versi Kapolres dan Propam Berbeda di RDP dengan Komisi III DPR
Terpopuler
- Ungkap Alasan Dukung Pemakzulan Gibran, Eks KSAL: Dia Enggak Masuk, Saya Ingin yang Terbaik!
- Selamat Datang Pascal Struijk di Timnas Indonesia, Ini Bisa Bikin China Ketar-ketir
- 25 Kode Redeem FF Terbaru 2 Mei 2025: Klaim Token SG2 hingga Skin Senjata Menarik
- Kapan Pinjol Legal Hadir di Indonesia? Jumlahnya Makin Menjamur, Galbay Bisa Dipenjara!
- 6 Rekomendasi HP Mirip iPhone, Mulai Rp 1,1 Jutaan Terbaik Mei 2025
Pilihan
-
Legiun Asing Malut United Perusak Pesta Juara Persib Bongkar Ada Keanehan di Indonesia
-
Pesan Sayang Shin Tae-yong untuk Jay Idzes Cs Jelang Timnas Indonesia vs China
-
Selamat Tinggal, Elkan Baggott Kirim Pesan Perpisahan
-
Operasi Pekat: Polresta Solo Amankan Ratusan Miras di Tempat Hiburan Malam
-
Hasil Proliga 2025: Tumbangkan Jakarta Pertamina Enduro, Popsivo Polwan ke Grand Final
Terkini
-
9 WNA Dideportasi Imigrasi Batam gegara Salahgunakan Izin Tinggal
-
5 Alasan Mengapa Mobil Rental adalah Pilihan Cerdas untuk Liburan Anda
-
Inilah 5 Kebiasaan yang Membuat Tagihan Listrik Bisa Bengkak!
-
Mantri Perempuan BRI Ini Refleksikan Semangat Kartini: Tanpa Lelah Berdayakan Pengusaha Mikro
-
Rayakan Hari Kartini, BRI Perkuat Komitmen pada Kesetaraan Gender, Berdayakan Kaum Perempuan