SuaraBatam.id - Bulan Muharram jadi salah satu bulan spesial. Bahkan, berpuasa di bulan ini dianggap utama setelah bulan Ramadan. Tahun ini puasa Asyura 2021 akan dilaksanakan pada 19 Agustus 2021.
Puasa Asyura sma seperti puasa lain, saat puasa Asyura diawali dengan makan sahur dan membaca niat sebelum masuk waktu subuh. Setelah itu dilanjutkan dengan menahan lapar dan dahaga hingga matahari tenggelam.
Buka puasa saat puasa Asyura dilakukan saat matahari terbenam atau mendengar azan Magrib. Berbuka puasa juga dianjurkan dengan makanan yang manis.
Baca Juga: Niat Puasa Asyura dan Artinya serta Keutamaan Menjalankan
Bacaan latin niat puasa Asyura adalah sebagai berikut:
Nawaitu shauma ghadin ‘an ada’i sunnatil asyura lillahi ta‘ala
Artinya:
Aku berniat puasa sunah Asyura esok hari karena Allah Swt.
Merujuk pada NU Online, Puasa Asyura memiliki beragam keutamaan. Keutamaan Puasa Asyura adalah bisa menghapuskan dosa setahun yang lalu.
Baca Juga: Jadwal Puasa Tasua 2021 Bulan Muharram 1443 H dan Panduan Pelaksanaannya
Dari sahabat Abu Qatadah Nabi Muhammad bersabda, pada hari Asyura 10 Muharram aku berharap kepada Allah agar Dia mengampuni dosa setahun yang lalu.
Disebutkan di riwayat yang lain pula, bahwa ketika Nabi Muhammad ditanya tentang puasa Asyura maka beliau menjawab puasa tersebut dapat menghapuskan dosa setahun yang lalu (HR At-Tirmidzi).
Pada bulan Muharam Allah memiliki satu hari yang mulia bagi umat muslim. Hari itu adalah hari Asyura. Banyak kejadian dan hal-hal penting yang terjadi di bulan Muharam khususnya hari Asyura.
Berita Terkait
-
Jangan Salah Kaprah! Ini Lho Hukum Menikah di Bulan Suro seperti Aaliyah dan Thariq Halilintar
-
Ingin Umrah Lebih Khusyuk? Ini Keuntungan Berangkat ke Tanah Suci di Bulan Muharram!
-
Thariq Halilintar OTW Nikahi Aaliyah Massaid, Bagaimana Hukum Menikah di Bulan Muharram?
-
Inspirasi Khutbah Jumat: Menggapai Kemuliaan di Bulan Muharram
-
Agar Ibadah Tak Sia-sia: Kenali Larangan yang Tak Boleh Dilakukan di Bulan Muharram
Terpopuler
- Kiper Diaspora dari Jerman Sudah Tiba di Indonesia, Langsung Gabung Skuad Garuda
- Direktur Olahraga Belanda: Saya Pikir Timnas Indonesia Akan...
- Norman Kamaru Sekarang Kerja Apa? Eks Briptu yang Dulu Viral Joget 'Chaiyya Chaiyya'
- Perdana Tunjukan Foto Anak Kedua, Rizky Billar Diprotes: Gusti...
- Gibran Kebingungan Sebutkan 6 Suku di Indonesia, Netizen Geleng-geleng: Anak SD Aja Tahu..
Pilihan
-
Dicari Aparat dan Warga, Suami Ini Malah Ditemukan Dugem di Bali
-
HUT Damkar Nasional di Bontang: 3.000 Peserta Hadir, Presiden Prabowo Dijadwalkan Datang, Anggaran Capai Rp 4 Miliar
-
Dinamika Politik Kaltim: MK Masih Berproses, Pelantikan Gubernur Tertunda?
-
Bandara 'VVIP' IKN Terdampak Banjir, Warisan Jokowi Disebut Hanya Kerusakan untuk Bangsa
-
Nasdem dan Gerindra Lakukan PAW di DPRD Kaltim, Siapa yang Menggantikan?
Terkini
-
Waspada Buaya Lepas! Wisata Pantai Batam Diimbau Tingkatkan Keamanan Saat Liburan
-
Inilah 5 Perbedaan Samsung Galaxy A55 5G dengan Samsung Galaxy A35 5G
-
Longsor di Batam, 13 Orang Dievakuasi, 4 Masih Dicari
-
Konsultan Keamanan Siber: Tak Ada Serangan Siber Ransomware pada Sistem Perbankan BRI
-
Membongkar Hoax Ransomware yang Dikaitkan dengan BRI