SuaraBatam.id - Sengketa yang terjadi di Afghanistan dikabarkan makin memanas. Warga di Kabul dan sejumlah wilayah lain juga berbondong-bondong meninggalkan negara itu.
Kini, jagat maya tidak hanya diramaikan kerumunan warga yang ingin pergi tapi juga seorang warga yang terjun bebas dari sebuah pesawat. Video viral yang memperlihatkan orang terjatuh dari pesawat itu lantas viral.
Melansir dari media lokal, Asvaka News, peristiwa itu terjadi di Kabul. Pesawat tersebut baru saja terbang dan tidak lama setelahnya nampak bayangan manusia terjun bebas dari pesawat itu.
"Dua orang nampak terlempar dar pesawat dan terjun bebas di kawasan pemukiman padat penduduk," demikian tulis reporter dari media itu.
Hingga kini belum diketahui nasib dari kedua orang tersebut.
Situasi di Afghanistan dilaporkan kian memburuk usai Taliban secara cepat mengambil alih banyak wilayah strategis di negara itu.
Warga ramai-ramai mencari cara untuk meninggalkan negara tersebut.
Berita Terkait
-
Viral Kepanikan Eksodus Warga di Bandara Saat Taliban Kuasai Kota Kabul Afghanistan
-
Saat Jusuf Kalla Undang Pemimpin Taliban Makan di Rumah Jabatan Wakil Presiden RI
-
Jusuf Kalla: Afghanistan Tak Akan Jatuh dalam Perang Saudara
-
Berhasil Kuasai Afghanistan, Jusuf Kalla: Taliban Tidak Seperti yang Dulu
-
Taliban Berhasil Menguasai Ibukota Kabul, Salon Pun Kena Sasaran
Terpopuler
- 9 Sepatu Puma yang Diskon di Sports Station, Harga Mulai Rp300 Ribuan
- 9 HP Redmi RAM 8 GB Harga Rp1 Jutaan, Lancar Jaya Dipakai Multitasking
- Semurah Xpander Sekencang Pajero, Huawei-Wuling Rilis SUV Hybrid 'Huajing S'
- 5 Sepatu New Balance yang Diskon 50% di Foot Locker Sambut Akhir Tahun
- 5 Lem Sepatu Kuat Mulai Rp 3 Ribuan: Terbaik untuk Sneakers dan Bahan Kulit
Pilihan
-
Kutukan Pelatih Italia di Chelsea: Enzo Maresca Jadi Korban Ketujuh
-
4 HP Memori Jumbo Paling Murah dengan RAM 12 GB untuk Gaming Lancar
-
In This Economy: Banyolan Gen Z Hadapi Anomali Biaya Hidup di Sepanjang 2025
-
Ramalan Menkeu Purbaya soal IHSG Tembus 9.000 di Akhir Tahun Gagal Total
-
Tor Monitor! Ini Daftar Saham IPO Paling Gacor di 2025
Terkini
-
Kapal di Karimun Diamankan, Ternyata Bawa Narkoba dan Kayu Tanpa Dokumen
-
Wakil Kepala BGN Ingatkan Pihak Terkait MBG Bekerja Sama dengan Baik
-
BGN Minta Mitra dan Yayasan Peduli Terhadap Siswa-siswi Penerima Manfaat
-
Pejabat Utama dan Kapolres di Polda Kepri Dimutasi, Berikut Namanya
-
Anggota Polisi di Kepri Jalani Sidang Etik usai Diduga Aniaya Pacar