SuaraBatam.id - Sekeompok peneliti dari Inggris meyakini, munculnya varian baru virus corona yang tidak mempan dilawan dengan vaksin. Hal ini disampaikan melalui situs resmi dengan sejumlah penyebab.
Pertama, virus penyebab Covid-19, SARS-COV-2, sudah menyebar sangat luas sehingga hampir tidak mungkin dieliminasi, sehingga virus akan terus bermutasi dan resistan terhadap vaksin.
"Hampir bisa dipastikan akumulasi variasi antigenik secara perlahan pada akhirnya akan berujung pada kegagalan vaksin yang tersedia saat ini," sebut peneliti dalam rilis itu, Jumat (6/8/2021).
Analis lantas memberi saran kepada sejumlah pihak agar menekan kasus COVID-19 di tengah masyarakat, guna mencegah perkembangan varian baru.
Baca Juga: Tambah 2.185 Pasien, Positif COVID-19 di Jakarta Capai 827.842 Kasus
Selain itu peneliti juga menyarankan agar lebih banyak riset pengembangan vaksin baru yang lebih efektif.
Berbagai varian COVID-19 yang sudah terdeteksi memang diketahui memiliki tingkat resistansi terhadap imunitas yang dipicu oleh vaksi. Meski demikian, Vaksin Covid-19 disebut masih bisa memberikan efek perlindungan mengurangi kasus infeksi parah dan kematian.
Berita Terkait
-
Ngeri, Ternyata Ini yang Terjadi Kalau Dari Lahir Anak Tidak Diimunisasi
-
Sebut WHO Rancang Pandemi Baru, Epidemiolog UI Tepis Ucapan Dharma Pongrekun: Itu Omong Kosong
-
Trump Tunjuk Aktivis Anti-Vaksin Robert F. Kennedy Jr. Jadi Menteri Kesehatan!
-
Daftar Vaksin Rekomendasi Sebelum Menikah, Calon Pengantin Wajib Tahu!
-
Teknologi Drone Jerman Jadi Solusi Distribusi Obat dan Vaksin di Pelosok
Terpopuler
- Mees Hilgers: Saya Hampir Tak Melihat Apa Pun Lagi di Sana
- Saran Pelatih Belanda Bisa Ditiru STY Soal Pencoretan Eliano Reijnders: Jangan Dengarkan...
- Coach Justin Semprot Shin Tae-yong: Lu Suruh Thom Haye...
- Jurgen Klopp Tiba di Indonesia, Shin Tae-yong Out Jadi Kenyataan?
- Ditemui Ahmad Sahroni, Begini Penampakan Lesu Ivan Sugianto di Polrestabes Surabaya
Pilihan
-
Begini Tampang Sedih Pemain Arab Saudi usai Dipecundangi Timnas Indonesia
-
Timnas Indonesia Ungguli Arab Saudi, Ini 5 Fakta Gol Marselino Ferdinan
-
Tantangan Pandam Adiwastra Janaloka dalam Memasarkan Batik Nitik Yogyakarta
-
Link Live Streaming Timnas Indonesia vs Arab Saudi di Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia Malam Ini
-
Hanya 7 Merek Mobil Listrik China yang Akan Bertahan Hidup
Terkini
-
Ibu di Batam Aniaya Anak Kandung Pakai Rantai Besi, Berawal dari Hal Sepele Ini
-
Progres Konstruksi Container Yard Batuampar, Green Port Pertama Segera Hadir di Batam
-
Berapa Harga Airpods Pro Asli Gen 2? Inilah Keunggulannya
-
16 Atlet Muaythai Batam Bertarung di Vitka Gym, Ajang Pemanasan Menuju Porkot 2024
-
Melestarikan Mangrove, Mengangkat Ekonomi: Perjuangan Gari di Kampung Tua Bakau Serip, Desa Binaan Astra