SuaraBatam.id - Usai Gubernur Kepri Ansar Ahmad terkonfirmai posiif virus corona, kini tiga orang yang sering beraktivitas di dekatnya juga terpapar Covid-19. Hal ini dilakukan tracing.
Dijelaskan oleh Kadinkes Provinsi Kepri, Mohammad Bisri, semua pejabat, staf dan rombongan yang ikut gubernur kunjungan ke Natuna beberapa waktu lalu sudah mengikuti tes PCR.
Berdasarkan hasil tersebut, ia sampaikan, ada tiga orang yang ditest swab PCR pada Senin (12/7/2021) lalu yang hasilnya sudah keluar terkonfirmasi positif.
“Iya betul, ada tiga orang termasuk pak Nazarudin (stafsus gubernur). Terus ada drivernya dan yang satu lagi lupa saya,” ujar Bisri saat dihubungi batamnews, Rabu (14/7/2021).
Ketiga orang yang dinyatakan positif itu disebutkan Bisri termasuk orang tanpa gejala (OTG). Mereka diwajibkan isolasi mandiri di rumah.
Hingga kini, jaringan Suara.com, Batamnews masih mengumpulkan data lanjutan terkait hasil PCR rombongan gubernur tersebut.
Berita Terkait
-
Update Kasus Covid-19 Indonesia Rabu 14 Juli 2021, Jakarta Masih Paling Tinggi
-
Pfizer Siap Suplai 50 Juta Dosis Vaksin Covid-19 Untuk Indonesia
-
Gibran Positif Covid-19, Warganet: Yuk Mas Isolasi di SMPN 8 Surakarta
-
Banyak Nakes Terpapar Covid-19, Pemkab Cianjur Rekrut Relawan Kesehatan
-
Keterisian RS Covid-19 Nasional Sudah 77 Persen, 11 Provinsi Jauh di Atas Normal
Terpopuler
- 3 Mobil Bekas Daihatsu untuk Lansia yang Murah, Aman dan Mudah Dikendalikan
- Apa Perbedaan Sepatu Lari dan Sepatu Jalan Kaki? Ini 6 Rekomendasi Terbaiknya
- 5 Mobil Bekas Toyota Pengganti Avanza, Muat Banyak Penumpang dan Tahan Banting
- 27 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 3 Januari 2026: Ada Arsenal 110-115 dan Shards
- Urutan Skincare Wardah Pagi dan Malam untuk Usia 50 Tahun ke Atas
Pilihan
-
Cek Fakta: Video Rapat DPRD Jabar Bahas Vasektomi Jadi Syarat Bansos, Ini Faktanya
-
Dipecat Manchester United, Begini Statistik Ruben Amorim di Old Trafford
-
Platform Kripto Indodax Jebol, Duit Nasabah Rp600 Juta Hilang Hingga OJK Bertindak
-
4 HP RAM 12 GB Paling Murah Januari 2026, Pilihan Terbaik untuk Gaming dan Multitasking
-
Eksplorasi Museum Wayang Jakarta: Perpaduan Sejarah Klasik dan Teknologi Hologram
Terkini
-
Kapal di Karimun Diamankan, Ternyata Bawa Narkoba dan Kayu Tanpa Dokumen
-
Wakil Kepala BGN Ingatkan Pihak Terkait MBG Bekerja Sama dengan Baik
-
BGN Minta Mitra dan Yayasan Peduli Terhadap Siswa-siswi Penerima Manfaat
-
Pejabat Utama dan Kapolres di Polda Kepri Dimutasi, Berikut Namanya
-
Anggota Polisi di Kepri Jalani Sidang Etik usai Diduga Aniaya Pacar