SuaraBatam.id - Tempat wisata di Batam menawarkan keindahan alam yang cocok untuk melepas penat. Tempat wisata ini tidak kalah dengan Singapura, negara selemparan batu dekat batam.
Batam merupakan kota terbesar di Provinsi Kepulauan Riau, Indonesia. Batam terletak dekat dengan Singapura, alamnya yang indah tak hanya memikat hati masyarakat lokal tetapi juga wisatawan mancanegara yang kebanyakan dari Singapura karena cocok untuk bersantai sambil menikmati alam Indonesia, berlayar, hingga wisata kuliner yang kebanyakan adalah seafood.
Berikut ini merupakan tempat-tempat wisata yang wajib kamu kunjungi ketika akan berlibur ke Batam:
1. Pulau Abang
Terletak di Kecamatan Galang, kota Batam pulau Abang terdiri dari 53 pulau lain.
Saat mengunjungi pulau ini anda pasti akan dibuat takjub dengan bersihnya air laut berwarna biru dan jernih, serta hamparan pasir putih yang tentu memanjakan mata.
Di pulau Abang kamu bisa mencoba snorkeling ditemani dengan ikan nemo dan beragam biota laut seperti kuda laut, bulu babi, kerang, ubur-ubur dan masih banyak lagi.
Pintu masuk Telaga Bidadari terletak di Kabil, Kecamatan Nongsa, Kota Batam, Kepulauan Riau.
Baca Juga: Kasus Covid-19 di RI Melonjak, Singapura Melarang Warga Indonesia Masuk
Terletak di tengah hutan, dengan medan yang lumayan berat, karena menempuh dengan jalan kaki dengan rute yang cukup panjang.
Sebelum masuk ke kawasan Telaga Bidadari bagi anda yang membawa kendaraan tak perlu khawatir karena telah disediakan tempat parkir gratis bagi para pengunjung.
Terletak di Pulau terluar Indonesia dan berbatasan dengan Singapura, Pulau Nongsa menyimpan banya wisata cantik yang wajib dikunjungi salah satunya adalah Pantai Nongsa.
Ada beragam hal seru yang dapat kamu coba ketika berada di Pantai Nongsa seperti snorkeling, berkunjung ke dermaga dengan hutan buatan, atau bersantai untuk melihat sunset.
Pantai Nongsa rerletak di Kampung Nongsa, Kelurahan Sambau, Batam, Kepulauan Riau, Indonesia.
Tag
Berita Terkait
-
Sidak ke Kepulauan Riau, Mentan Amran Bongkar 1.000 Ton Beras Ilegal: Ini Harus Diusut Tuntas
-
Kejari Batam: Kasus TPPO dan PMI Ilegal Marak, Lima Hingga Sepuluh Perkara Tiap Bulan
-
Satu Grup dengan Timnas Indonesia di Piala AFF 2026, Pelatih Singapura Antusias Sambut Tantangan
-
Segrup dengan Vietnam, Ini Jadwal Pertandingan Timnas Indonesia di Piala AFF 2026
-
4 WNA Jadi Tersangka Kasus Kebakaran Kapal PT ASL Shipyard di Batam
Terpopuler
- 4 Mobil Bekas Honda yang Awet, Jarang Rewel, Cocok untuk Jangka Panjang
- 5 Mobil Diesel Bekas 7-Seater yang Nyaman dan Aman buat Jangka Panjang
- Dua Tahun Sepi Pengunjung, Pedagang Kuliner Pilih Hengkang dari Pasar Sentul
- Senyaman Nmax Senilai BeAT dan Mio? Segini Harga Suzuki Burgman 125 Bekas
- 5 Sepatu Saucony Paling Nyaman untuk Long Run, Kualitas Jempolan
Pilihan
-
Rumus Keliling Lingkaran Lengkap dengan 3 Contoh Soal Praktis
-
Mulai Tahun Ini Warga RI Mulai Frustasi Hadapi Kondisi Ekonomi, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
CORE Indonesia Soroti Harga Beras Mahal di Tengah Produksi Padi Meningkat
-
Karpet Merah Thomas Djiwandono: Antara Keponakan Prabowo dan Independensi BI
-
Dekati Rp17.000, Rupiah Tembus Rekor Terburuk 2026 dalam Satu Bulan Pertama
Terkini
-
5 Mobil Kecil Bekas Murah, Hemat Biaya Operasional buat Pemula
-
Realisasi Investasi Batam Capai Rp69 T di 2025, Singapura Jadi Sumber Utama
-
Ekspedisi Jakarta Batam Terpercaya & Efisien | Harddies Cargo
-
Beasiswa untuk 1.100 Mahasiswa 7 Kampus Negeri Ternama, Batam Jadi Tujuan Belajar
-
Kapal di Karimun Diamankan, Ternyata Bawa Narkoba dan Kayu Tanpa Dokumen