SuaraBatam.id - Puluhan orang dilaporkan terkonfirmasi positif virus corona usai mereka secara berjamaah melakukan salat jenazah. Akibatnya, saat ini muncul kluster baru virus corona di kampung tersebut.
Peristiwa yang terjadi di Kampung Kendaie, Distrik Lundu, negara bagian Serawak, ini menyebabkan setidaknya 23 orang positi Covid-19.
Berdasarkan laporan dari Satgas Covid-19 setempat, 23 orang dari kluster yang di dalamnya juga ada warga negara asing itu dinyatakan positif Covid-19. Sementara 25 orang lainnya negatif Covid-19.
“Wabah itu disebabkan oleh salat jenazah yang diadakan dari 30 Juni hingga 6 Juli,” kata Satgas Covid-19, Selasa (13/7/2021).
Kekinian, warga yang positif Corona telah dirawat di Rumah Sakit Umum Sarawak dan pusat perawatan dan karantina berisiko rendah (PKRC) Covid-19 di Kuching.
Pada laporan terpisah, Satgas Covid-19 mengatakan Klaster Sungai Penyarai di Tatau telah berakhir setelah tidak ada kasus baru yang dilaporkan selama 28 hari terakhir.
Klaster tersebut telah menghasilkan total 40 kasus positif Covid-19.
“Juga, delapan dari 100 klaster Covid-19 aktif di negara bagian itu telah melaporkan 44 kasus baru hari ini,” tutup laporan tersebut.
Baca Juga: Menkes Budi Sebut RS Kini Butuh Tambahan 20 Ribu Nakes: Banyak yang Kena Covid-19
Berita Terkait
-
Daftar 33 Lokasi Laboratorium Tes PCR COVID-19 di Bekasi dan Karawang
-
Ada Skenario PPKM Darurat Diperpanjang 6 Minggu, Jubir Luhut Buka Suara
-
Alami Gejala Seperti Covid-19, Buruh di Cilegon Tewas Terbujur Kaku di Kamar Kontrakan
-
Hotel di Sleman Tawarkan Paket Isoman, Dongkrak Okupansi di Tengah Pandemi
-
Kasus Covid-19 di RI Melonjak, Singapura Melarang Warga Indonesia Masuk
Terpopuler
- Breaking News! PSSI Resmi Umumkan Pelatih Timnas Indonesia
- 8 City Car yang Kuat Nanjak dan Tak Manja Dibawa Perjalanan Jauh
- 5 Rekomendasi Cushion Mengandung Skincare Anti-Aging Untuk Usia 40 Ke Atas
- Djarum Buka Suara soal Pencekalan Victor Hartono dalam Kasus Dugaan Korupsi Tax Amnesty
- 5 Smartwatch Terbaik untuk Olahraga dan Pantau Detak Jantung, Harga Mulai Rp300 Ribuan
Pilihan
-
Timnas Indonesia: U-17 Dilatih Timur Kapadze, Nova Arianto Tukangi U-20, Bojan Hodak Pegang Senior?
-
Harga Minyak Dunia Melemah, di Tengah Upaya Trump Tekan Ukraina Terima Damai dengan Rusia
-
Indonesia jadi Raja Sasaran Penipuan Lowongan Kerja di Asia Pasifik
-
Kisah Kematian Dosen Untag yang Penuh Misteri: Hubungan Gelap dengan Polisi Jadi Sorotan
-
Kisi-Kisi Pelatih Timnas Indonesia Akhirnya Dibocorkan Sumardji
Terkini
-
Operasi Zebra 2025 di Kepri Optimalkan ETLE, Berikut Deretan Lokasinya
-
Update Harga Emas Antam Hari Ini, Turun Menjadi Rp2,322 Juta per Gram
-
Pencuri yang Beraksi di 50 Lokasi Dibekuk
-
Adu Kuat Dua Nama Menuju Kursi Ketua DPC NasDem Batam
-
4 Link DANA Kaget Senin Ceria, Saldo Rp376 Ribu Harus Diklaim Segera!