SuaraBatam.id - Saat wabah virus corona yang belum juga mereda di India, kini pemerintah setempat mengeluarkan peringatan sebaran virus Zoika di seluruh negara bagian.
Menteri Kesehatan negara bagian Veena George dilansir Channel News Asia pada Jumat (9/9/2021) Virus Zika saat ini diduga menjangkit 13 orang di Kerala, India bagian selatan.
Seorang pasien, wanita hami 24 tahun terkonfirmasi terpapar virus zika, yang ditularkan nyamuk dan sedang menjalani perawatan di sebuah rumah sakit di kota Thiruvananthapuram.
Untuk informasi, wanita hamil sangat rentan dan dapat menularkan infeksi kepada bayi mereka yang baru lahir yang dapat mengakibatkan kondisi yang mengubah hidup seperti sindrom Guillain-Barre, penyakit auto-imun yang langka.
Veena mengatakan, sampel dari 13 kasus yang dicurigai telah dikirim untuk penyelidikan lebih lanjut ke laboratorium di Pune.
Virus Zika sebagian besar menyebar melalui gigitan nyamuk Aedes tetapi juga dapat ditularkan secara seksual, menurut Pusat Pengendalian dan Pencegahan Penyakit AS. [Batamnews]
Berita Terkait
-
2 Minggu Isoman Masih Positif Covid-19, Begini Kondisi Tyas Mirasih
-
Pemkot Padang Belum Putuskan untuk PPKM Darurat, Ini Alasannya
-
Ekspresi Anak-anak di Palembang saat Divaksin Covid-19
-
Makin Melonjak! Pasien Positif Covid-19 di Sulsel Bertambah 511 Orang
-
Direktur RSUD Ryacudu Kotabumi Meninggal karena COVID-19
Terpopuler
- Lipstik Warna Apa yang Cocok di Usia 50-an? Ini 5 Pilihan agar Terlihat Fresh dan Lebih Muda
- 5 Rekomendasi Sampo Kemiri Penghitam Rambut dan Penghilang Uban, Mulai Rp10 Ribuan
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 5 Cat Rambut yang Tahan Lama untuk Tutupi Uban, Harga Mulai Rp17 Ribuan
Pilihan
-
Duduk Perkara Ribut Diego Simeone dengan Vinicius Jr di Laga Derby Madrid
-
5 HP Xiaomi RAM 8GB Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
-
Kala Semangkok Indomie Jadi Simbol Rakyat Miskin, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
Emiten Ini Masuk Sektor Tambang, Caplok Aset Mongolia Lewat Rights Issue
Terkini
-
Kapal di Karimun Diamankan, Ternyata Bawa Narkoba dan Kayu Tanpa Dokumen
-
Wakil Kepala BGN Ingatkan Pihak Terkait MBG Bekerja Sama dengan Baik
-
BGN Minta Mitra dan Yayasan Peduli Terhadap Siswa-siswi Penerima Manfaat
-
Pejabat Utama dan Kapolres di Polda Kepri Dimutasi, Berikut Namanya
-
Anggota Polisi di Kepri Jalani Sidang Etik usai Diduga Aniaya Pacar