SuaraBatam.id - Saat wabah virus corona yang belum juga mereda di India, kini pemerintah setempat mengeluarkan peringatan sebaran virus Zoika di seluruh negara bagian.
Menteri Kesehatan negara bagian Veena George dilansir Channel News Asia pada Jumat (9/9/2021) Virus Zika saat ini diduga menjangkit 13 orang di Kerala, India bagian selatan.
Seorang pasien, wanita hami 24 tahun terkonfirmasi terpapar virus zika, yang ditularkan nyamuk dan sedang menjalani perawatan di sebuah rumah sakit di kota Thiruvananthapuram.
Untuk informasi, wanita hamil sangat rentan dan dapat menularkan infeksi kepada bayi mereka yang baru lahir yang dapat mengakibatkan kondisi yang mengubah hidup seperti sindrom Guillain-Barre, penyakit auto-imun yang langka.
Veena mengatakan, sampel dari 13 kasus yang dicurigai telah dikirim untuk penyelidikan lebih lanjut ke laboratorium di Pune.
Virus Zika sebagian besar menyebar melalui gigitan nyamuk Aedes tetapi juga dapat ditularkan secara seksual, menurut Pusat Pengendalian dan Pencegahan Penyakit AS. [Batamnews]
Berita Terkait
-
2 Minggu Isoman Masih Positif Covid-19, Begini Kondisi Tyas Mirasih
-
Pemkot Padang Belum Putuskan untuk PPKM Darurat, Ini Alasannya
-
Ekspresi Anak-anak di Palembang saat Divaksin Covid-19
-
Makin Melonjak! Pasien Positif Covid-19 di Sulsel Bertambah 511 Orang
-
Direktur RSUD Ryacudu Kotabumi Meninggal karena COVID-19
Terpopuler
- 5 Rekomendasi Sunscreen Menghilangkan Flek Hitam Usia 40 Tahun
- 5 Sunscreen untuk Hilangkan Flek Hitam Usia 50 Tahun ke Atas
- Purbaya Temukan Uang Ribuan Triliun Milik Jokowi di China? Kemenkeu Ungkap Fakta Ini
- 4 Mobil Keluarga Bekas 50 Jutaan: Mesin Awet, Cocok Pemakaian Jangka Panjang
- 27 Kode Redeem FC Mobile 15 Januari 2026, Gaet Rudi Voller Pemain OVR 115
Pilihan
-
KLH Gugat 6 Perusahaan Rp 4,8 Trliun, Termasuk Tambang Emas Astra dan Toba Pulp Lestari?
-
Bursa Transfer Liga Inggris: Manchester United Bidik Murillo sebagai Pengganti Harry Maguire
-
John Herdman Termotivasi Memenangi Piala AFF 2026, Tapi...
-
Purbaya Sebut Bisnis Sektor Media Cerah: Saham DIGI, TMPO, dan VIVA Langsung Ceria
-
Dari 'Kargo Gelap' Garuda ke Nakhoda Humpuss: Kembalinya Ari Askhara di Imperium Tommy Soeharto
Terkini
-
Kapal di Karimun Diamankan, Ternyata Bawa Narkoba dan Kayu Tanpa Dokumen
-
Wakil Kepala BGN Ingatkan Pihak Terkait MBG Bekerja Sama dengan Baik
-
BGN Minta Mitra dan Yayasan Peduli Terhadap Siswa-siswi Penerima Manfaat
-
Pejabat Utama dan Kapolres di Polda Kepri Dimutasi, Berikut Namanya
-
Anggota Polisi di Kepri Jalani Sidang Etik usai Diduga Aniaya Pacar