SuaraBatam.id - Warga yang beraktivitas atau berlalu melewati komplek Perumahan Gubernur Kepulauan Riau (Kepri) dibuat penasaran dengan sejumlah papan bunga misterius yang menuntut intensif tenaga kesehatan (nakes) selama 8 bulan.
Dalam papan bunga tersebut mengklaim dikirim dari para tenaga kesehatan RSUD Raja Ahmad Tabib yang menuntut intensif para nakes di Kepri yang belum dibayarkan selama 8 bulan.
"Kewajiban sudah kami tunaikan, mohon hak kami segera dibayarkan," tulis pesan dalam papan tersebut.
Papan bunga yang menuntut pembayaran intensif para nakes tersebut diduga sudah terpasang di depan Gedung Daerah Tanjungpinang sejak subuh.
Menurut informasi, papan bunga itu terpasang sejak malam, namun sempat diangkat Satpol PP, namun pagi hari terpasang kembali.
"Itu sejak malam, tapi sempat diangkut Satpol PP, pagi ada lagi, mungkin yang baru," ujar seorang warga Tanjungpinang, melansir Batamnews --jaringan Suara.com.
Berita Terkait
-
Cara Daftar Vaksinasi COVID-19 Massal di Stadion Pakansari Bogor Kamis Besok
-
Kasus Melonjak, Pemkot Jaksel Siapkan Alternatif Gedung Isolasi Pasien COVID-19
-
Hajatan Picu Lonjakan Covid-19 Gunungkidul, Keterisian Tempat Tidur RS 2 Kali Lebih Banyak
-
Nestapa Tukang Gali Kubur COVID-19, Siaga Siang dan Malam Tapi 4 bulan Belum Digaji
-
Gus Muhaimin: Patuhi Protokol Kesehatan agar Ekonomi Bisa Tumbuh
Terpopuler
- 4 Mobil Bekas 50 Jutaan dari Suzuki, Ideal untuk Harian karena Fungsional
- Dua Tahun Sepi Pengunjung, Pedagang Kuliner Pilih Hengkang dari Pasar Sentul
- Apakah Habis Pakai Cushion Perlu Pakai Bedak? Ini 5 Rekomendasi Cushion SPF 50
- 5 Rekomendasi HP RAM 8GB Rp1 Juta Terbaik yang Bisa Jadi Andalan di 2026
- 34 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 20 Januari: Sikat TOTY 115-117 dan 20.000 Gems
Pilihan
-
Rebut Hadiah Berlimpah! Tabungan Pesirah Bank Sumsel Babel Jadi Penggerak Potensi Daerah
-
ASEAN Para Games 2025: Nurfendi Persembahkan Emas Pertama untuk Indonesia
-
Perbedaan Jaring-jaring Kubus dan Balok, Lengkap dengan Gambar
-
Rupiah Loyo, Modal Asing Kabur Rp 27 Triliun Sejak Awal Tahun
-
Izin Tambang Emas Martabe Dicabut, Agincourt Resources Belum Terima Surat Resmi dari Pemerintah
Terkini
-
5 Mobil Kecil Bekas Murah, Hemat Biaya Operasional buat Pemula
-
Realisasi Investasi Batam Capai Rp69 T di 2025, Singapura Jadi Sumber Utama
-
Ekspedisi Jakarta Batam Terpercaya & Efisien | Harddies Cargo
-
Beasiswa untuk 1.100 Mahasiswa 7 Kampus Negeri Ternama, Batam Jadi Tujuan Belajar
-
Kapal di Karimun Diamankan, Ternyata Bawa Narkoba dan Kayu Tanpa Dokumen