SuaraBatam.id - Kasus COVID-19 Batam melandai selama 2 pekan di Juni 2021. Terakhir, ada 64 kasus baru yang dilaporkan pada Sabtu (12/6/2021).
Data Tim Gugus Tugas Covid-19 Kota Batam merinci 64 kasus baru itu terdiri dari 39 kasus bergejala, 20 kasus tanpa gejala, 4 kasus konfirmasi kontak dan 7 kasus tanpa riwayat perjalanan maupun konfirmasi kontak.
Akumulasi positif Corona di Batam kini menyentuh 10.809 kasus, dengan 1.125 kasus aktif atau sebesar 10,40 persen.
Sementara, pasien sembuh yang dilaporkan, jumlahnya selisih sedikit dengan kasus baru yakni 60 orang. Total kini ada 9.462 orang yang dinyatakan sembuh, atau tingkat kesembuhan sebesar 87,53 persen.
Tidak ada pasien meninggal dunia yang dilaporkan. Angka kematian tetap 222 orang atau 2,05 persen.
Jumlah pasien isolasi mandiri di Batam bertambah 3 orang. Total kini ada 768 orang yang menjalani isolasi mandiri, 326 orang diantaranya di Asrama Haji Batam.
Sementara, pasien lainnya menjalani perawatan intensif di sejumlah rumah sakit rujukan.
RS Bunda Halimah merawat 2 pasien, RS Awal Bros merawat 63 pasien, RS Budi Kemuliaan 15 orang, RS Soedarsono Kabil 8 orang, RS Harapan Bunda 9 orang, RS Bhayangkara 23 orang, RS Camatha Sahidya 3 orang.
RS Graha Hermine sebanyak 24 pasien, RSUD Embung Fatimah 56 pasien, RS Elisabeth Batam Kota 42 pasien, RS Elisabeth Sei Lekop 14 pasien, RS Elisabeth Lubuk Baja 27 pasien dan RSBP Batam 26 pasien. RSKI Galang kini merawat 41 warga Batam.
Berita Terkait
-
Belasan Nyawa Melayang di Galangan Kapal PT ASL Shipyard: Kelalaian atau Musibah?
-
Rentetan Kecelakaan Kerja di Galangan PT ASL Shipyard Kembali Terjadi, Polisi Turun Tangan
-
Geger Video Bom di Bandara Batam, Kapolda Kepri: Hoaks! Pelaku Sedang Kami Kejar
-
Karir Ambyar! Brigadir YAAS Dipecat Polda Kepri Usai Aniaya Calon Istri yang Hamil
-
Batavia Prosperindo Lewat RFI Kucurkan Rp200 Miliar Transformasi Mal di Batam
Terpopuler
- 5 Mobil Toyota Bekas yang Mesinnya Bandel untuk Pemakaian Jangka Panjang
- Pajak Rp500 Ribuan, Tinggal Segini Harga Wuling Binguo Bekas
- 9 Sepatu Adidas yang Diskon di Foot Locker, Harga Turun Hingga 60 Persen
- 10 Promo Sepatu Nike, Adidas, New Balance, Puma, dan Asics di Foot Locker: Diskon hingga 65 Persen
- Sheila Marcia Akui Pakai Narkoba Karena Cinta, Nama Roger Danuarta Terseret
Pilihan
-
Petani Tembakau dan Rokok Lintingan: Siasat Bertahan di Tengah Macetnya Serapan Pabrik
-
Bos Bursa Mau Diganti, Purbaya: Tangkap Pelaku Goreng Saham, Nanti Saya Kasih Insentif!
-
Omon-omon Purbaya di BEI: IHSG Sentuh 10.000 Tahun Ini Bukan Mustahil!
-
Wajah Suram Kripto Awal 2026: Bitcoin Terjebak di Bawah $100.000 Akibat Aksi Jual Masif
-
Tahun Baru, Tarif Baru: Tol Bandara Soekarno-Hatta Naik Mulai 5 Januari 2026
Terkini
-
Kapal di Karimun Diamankan, Ternyata Bawa Narkoba dan Kayu Tanpa Dokumen
-
Wakil Kepala BGN Ingatkan Pihak Terkait MBG Bekerja Sama dengan Baik
-
BGN Minta Mitra dan Yayasan Peduli Terhadap Siswa-siswi Penerima Manfaat
-
Pejabat Utama dan Kapolres di Polda Kepri Dimutasi, Berikut Namanya
-
Anggota Polisi di Kepri Jalani Sidang Etik usai Diduga Aniaya Pacar