
"(kata Aa Gym) 'Kamu musyrik, kamu munafik, kamu menuhankan makhluk'. Inilah kalimat pujian yang selalu kami dengar, ya selalu," terang Ghaza, melansir Matamata.com (jaringan Suara.com).
Tak peduli di mana mereka berada, entah di restoran, hendak ke sekolah, atau dimanapun. "Bahkan mungkin di setiap sudut bumi ini, hanya ada pengingat akan kalimat itu semua," kata Ghaza.
Tapi tidak demikian dengan sang ibu, Teh Ninih ia sebut tidak pernah sekalipun berkata kasar atau menyakiti anak-anaknya.
"Tak pernah kudengar sekalipun kalimat 'tidak'. Kata yang menyakitkan hati kami," jelasnya.
Baca Juga: Semua Bingung, Aa Gym Cabut Gugatan Cerai Talak 3, Pernikahannya Masih Sah?
"Tapi ya, begitulah ibuku, Entah di sudut surga mana ia dilahirkan. Entah di mana ia menyembunyikan kedua sayapnya," sambung Ghaza memuji Teh Ninih.
Bahkan, tidak hanya cara bicara Teh Ninih yang lembut, sifat perempuan berhijab itupun membuat Ghaza begitu menyayanginya.
"Mengalah, mengalah dan mengalah. Selalu mengalah, itu pilihannya," ucap anak kedua Aa Gym ini.
"Dengan keagungan akhlakmu, kesabaranmu menghadapi semuanya dengan rapi. Memilih diam dan menumpahkannya kepada Sang Pemilik langit dan bumi," tambahnya.
Unggahan Ghaza ini mendapat respons beragam dari netizen. Ada yang menduga tulisan itu seakan memojokkan Aa Gym atas sikapnya kepada Teh Ninih, lainnya meminta agar putra sang da'i tidak curhat di media sosial.
Baca Juga: 5 Fakta Aa Gym Batal Cerai dengan Teh Ninih, Sudah Talak Sejak Tahun Lalu
"Tulisan ini sepertinya Aa Gym menzolimi Teh Ninih," kata seorang netizen.
Berita Terkait
-
Pendidikan Aa Gym Vs Ustaz Maulana, Aksinya di Jalanan Bak Langit Bumi
-
Berapa Tarif Ceramah Aa Gym? Aksinya di Jalanan Bandung Sebelum Pengajian Disorot
-
Gemas Kena Macet, Aa Gym Turun dari Mobil Tegur Pengendara Motor
-
OJK Cabut PayTren, Ustaz Yusuf Mansur Pernah Disentil Aa Gym: Dia Ceramah Habis Harta Kita
-
Aa Gym Ungkap Peristiwa Penting yang Terjadi Pada 17 Ramadan, Bukan Hanya Waktu Turunnya Al Quran?
Terpopuler
- Pascal Struijk: Saya Pasti Akan Memilih Belanda
- Bakal Bela Timnas Indonesia, Pascal Struijk: Saya Tak Akan Berubah Pikiran
- 1 Detik Resmi Jadi WNI, Pascal Struijk Langsung Cetak Sejarah untuk Timnas Indonesia di Liga Inggris
- Mobil Bekas Toyota di Bawah Rp100 Juta: Pilihan Terbaik untuk Kantong Hemat
- Sudahlah Lupakan Elkan Baggott, Pemain Berdarah Jakarta Ini Lebih Niat Bela Timnas Indonesia
Pilihan
-
Prediksi Persis Solo vs Persita Tangerang: Momentum Pasukan Laskar Sambernyawa
-
Geely Indonesia Beri Sinyal Kuat Akan Perkenalkan Geome Xingyuan di GIIAS 2025
-
LDA Keraton Solo: Wacana Pembentukan DIS Sempat Diajukan ke MK
-
Geely Auto Luncurkan Galaxy Cruiser, Mobil Berteknologi Full AI di Auto Shanghai 2025
-
Jakmania Bersuara: Lika Liku Sebarkan Virus Orange di Kandang Maung Bandung
Terkini
-
9 WNA Dideportasi Imigrasi Batam gegara Salahgunakan Izin Tinggal
-
5 Alasan Mengapa Mobil Rental adalah Pilihan Cerdas untuk Liburan Anda
-
Inilah 5 Kebiasaan yang Membuat Tagihan Listrik Bisa Bengkak!
-
Mantri Perempuan BRI Ini Refleksikan Semangat Kartini: Tanpa Lelah Berdayakan Pengusaha Mikro
-
Rayakan Hari Kartini, BRI Perkuat Komitmen pada Kesetaraan Gender, Berdayakan Kaum Perempuan