SuaraBatam.id - Dua korban tenggelam Kapal Motor (KM) Wicly Jaya Sakti di Perairan Tanjung Jabung Timur (Tanjabtim), Provinsi Jambi, Sabtu (22/5/2021) lalu asal Lingga berhasil ditemukan dalam keadaan meninggal dunia.
Korban pertama asal Lingga yang berhasil ditemukan Tim SAR Gabungan yakni, Rosmawati yang ditemukan mengapung pada Minggu (23/5/2021) kemarin. Sementara satu korban lainnya atas nama Dina Permata Sari ditemukan pada Senin (24/5/2021).
"Korban sudah dibawa ke Lingga tadi malam dengan Pak Wabup bersama kita. Jenazah sudah dikebumikan di perkuburan Dabo Lama," ucap Kapolres Lingga AKBP Arief Robby Rachman melalui Kasat Polairud AKP Thomas Charles kepada Batamnews, Selasa (25/5/2021).
Melansir Batamnews (jaringan Suara.com), dalam insiden ini 8 warga Lingga menjadi korban. Namun 6 orang diantaranya selamat, sementara 2 lainnya meninggal dunia.
Baca Juga: Kasus Positif Covid-19 di Lingga Bertambah 49 Kasus saat Idul Fitri
Saat peristiwa nahas itu KM Wicly Jaya Sakti mengangkut 26 orang termasuk Anak Buah Kapal (ABK). Sebanyak 18 orang diantaranya berhasil selamat, sementara sisanya meninggal dunia.
Berita Terkait
-
Pedasnya Nendang, Icip Kuliner Cabe Ijo yang Bikin Ketagihan di Kota Jambi
-
Warung Bang Gino, Jawaranya Seblak di Kota Jambi
-
Super Lengkap, Menjajal Menu di Angkasa Kopi Tiam Kota Jambi
-
Hidden Game, Pesona Cafe Bernuansa Minimalis di Kota Jambi
-
Rumah Makan Padang Melisa, Kelezatan Tiada Tara di Kota Jambi
Terpopuler
- Raffi Ahmad Ungkap Tragedi yang Dialami Ariel NOAH, Warganet: Masih dalam Lindungan Allah
- Eliano Reijnders Ungkap Rencana Masa Depannya, Berniat Susul Tijjani Reijnders
- Seharga Raize tapi Mesin Sekelas Innova: Yuk Simak Pesona Toyota Frontlander
- Crazy Rich Kalimantan, Begini Mewah dan Mahalnya Kado Istri Haji Isam untuk Ulang Tahun Azura
- Bayern Munchen Pampang Foto Nathan Tjoe-A-On, Pindah ke Bundesliga Jerman?
Pilihan
-
Rupiah Loyo! Tembus Rp15.900 per Dolar AS, Calon Menkeu AS Jadi Biang Kerok
-
Harga Emas Antam Jatuh Terjungkal, Balik ke Level Rp1,4 Juta/Gram
-
Viral Pertamax Dituding Jadi Biang Rusaknya Fuel Pump Mobil, ITB Sampai Dipanggil
-
MR.DIY Mau Melantai Bursa di BEI, Ini Harga Saham dan Jadwal IPO
-
Diskusi OIKN dan BPK RI: Pembangunan IKN Harus Berlanjut dengan Tata Kelola yang Baik
Terkini
-
Berapa Harga HP Infinix Smart 8 RAM 6?
-
Ibu di Batam Aniaya Anak Kandung Pakai Rantai Besi, Berawal dari Hal Sepele Ini
-
Progres Konstruksi Container Yard Batuampar, Green Port Pertama Segera Hadir di Batam
-
Berapa Harga Airpods Pro Asli Gen 2? Inilah Keunggulannya
-
16 Atlet Muaythai Batam Bertarung di Vitka Gym, Ajang Pemanasan Menuju Porkot 2024