SuaraBatam.id - Pelecehan seksual bisa terjadi dimana dan kapan saja, bahkan saat anda menjalankan ibadah sholat tarawih di bulan Ramadhan.
Seperti yang baru-baru ini viral di media sosial, sebuah video yang memperlihatkan pria paruh baya nampak tertawa di depan masjid memancing beragam respon dari warganet.
Bukan karena ibadahnya guna meraih berkah di bulan suci. Pria bersarung tersebut justru nampak meremas pantat jamaah perempuan yang sedang salat.
Tidak hanya sekali, pria itu berusaha melakukan perbuatan tidak senonoh itu kedua kalinya. Namun, dihindari oleh jamaah perempuan tersebut.
Jamaah perempuan itu nampak sangat terganggu dan tidak nyaman dengan perbuatan pria tersebut. Mirisnya, bukannya mlarang dan mengingatkan agar tidak melakukan perbuatan cabul itu, si perekam video justru terdengar tertawa melihat tingkah pria tersebut.
Video yang salah satunya diunggah ulang oleh akun Twitter @/aetheraz tersebut lantas memancing beragam reaksi dari netizen yang sebagian besar mengutuk perbuatan pria itu.
"Gilaa, orang ini lagi ibadah, berpakaian tertutup, lagi sholat coyy. Manusia perlu di didik untuk ga melecehkan orang lain, Pelecehan gak bisa ditolerir, bagaimana pun bentuknya, karena orang lagi sholat aja bisa kok dileceh," tulis pengunggah.
Namun ada pula yang menduga bahwa perempuan tersebut adalah istrinya. Meski demikian, tidak seharusnya hal itu dilakukan karena dianggap melecehkan, terlebih saat korban tengah ibadah.
"dari sini kita belajar ga semua manusia hilaf karna rayuan setan, emng manusianya aja kdg kaya setan," tulis warganet lainnya.
Baca Juga: Viral Video Penjual Es Kelapa Muda Bikin Salah Fokus
Berita Terkait
-
Dikecam! Tipu Satpam Mal, Bule di Bali Ini Lukis Masker di Wajah
-
Perempuan Kaget Beli Lontong Ketemu Artis dan Berita Terpopuler Lainnya
-
Viral Detik-detik 2 Manusia Silver Nekat Maling Motor Warga di Jakarta
-
Salut! Kisah Perjuangan Pasangan Rintis Usaha Buat Modal Nikah
-
Viral Video Penjual Es Kelapa Muda Bikin Salah Fokus
Terpopuler
- Link Download Gratis Ebook PDF Buku Broken Strings, Memoar Pilu Karya Aurelie Moeremans
- Biodata dan Agama DJ Patricia Schuldtz yang Resmi Jadi Menantu Tommy Soeharto
- Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Tak Direstui Orang Tua
- 5 Sepatu Jalan Lokal Terbaik Buat Si Kaki Lebar Usia 45 Tahun, Berjalan Nyaman Tanpa Nyeri
- DPUPKP Catat 47 Hektare Kawasan Kumuh di Kota Jogja, Mayoritas di Bantaran Sungai
Pilihan
-
Hari Ini Ngacir 8 Persen, Saham DIGI Telah Terbang 184 Persen
-
Mengapa Purbaya Tidak Pernah Kritik Program MBG?
-
Kuburan atau Tambang Emas? Menyingkap Fenomena Saham Gocap di Bursa Indonesia
-
Nama Orang Meninggal Dicatut, Warga Bongkar Kejanggalan Izin Tanah Uruk di Sambeng Magelang
-
Di Reshuffle Prabowo, Orang Terkaya Dunia Ini Justru Pinang Sri Mulyani untuk Jabatan Strategis
Terkini
-
Kapal di Karimun Diamankan, Ternyata Bawa Narkoba dan Kayu Tanpa Dokumen
-
Wakil Kepala BGN Ingatkan Pihak Terkait MBG Bekerja Sama dengan Baik
-
BGN Minta Mitra dan Yayasan Peduli Terhadap Siswa-siswi Penerima Manfaat
-
Pejabat Utama dan Kapolres di Polda Kepri Dimutasi, Berikut Namanya
-
Anggota Polisi di Kepri Jalani Sidang Etik usai Diduga Aniaya Pacar