SuaraBatam.id - Memilih kurma tidak boleh asal, ada beberapa tips yang bisa anda lakukan agar mendapat kurma manis dengan kualitas yang baik.
Meski tidak sepenuhnya bisa dilihat secara kasat mata. Kami memberi beberapa tips agar anda bisa mendapatkan kurma terbaik dengan cara berikut,
Tekstur keras dan padat
Kurma tanpa pemanis buatan memiliki kulit yang keras dan padat. Sedangkan kurma manis buatan akan lebih lunak. Hal ini akibat adanya proses pemanasan buah saat kurma diolah bersama cairan gula.
Baca Juga: Sama-sama Berarti Puasa, Ini Perbedaan Shiyam dan Shaum
Warna Kurma
Untuk mendapat kurma yang baik adalah dengan memperhatikan warnanya. Pada umumnya kurma memiliki varian warna dari mulai kuning, merah, coklat sampai kehitaman.
Coba pilihlah kurma yang memiliki warna merata dan tidak ada bagian yang rusak yang menandakan bahwa kurma itu masih sehat dan segar.
Dikerubuti Semut
Salah satu cara membuktikan manis asli kurma dapat dilakukan dengan dibiarkan di ruangan terbuka. Saat kurma tersebut dikerubuti banyak semut maka dapat dipastikan bahwa kurma itu menggunakan pemanis buatan.
Baca Juga: Ramadhan, Warung Nasi Dilarang Buka Siang Hari, Eko: Ini Indonesia, Bukan..
Hal ini lantaran kurma asli justru tidak akan dikerubuti semut lantaran rasa manisnya yang berasal dari dalam.
Umumnya, ukuran satu buah kurma berkisar pada 7,1 gram atau sebesar setengah ibu jari orang dewasa. Oleh karena itu konsumsi kurma dalam satu hari sebaiknya tidak lebih dari 5 buah, karena kebutuhan gula harian tubuh akan terpenuhi hanya dengan mengkonsumsi kurma tidak lebih dari 40 gram
Kemasan
Tips terakhir yang bisa kamu lakukan untuk memilih kurma yang manis adalah dengan melihat bentuk kemasan yang dipakai. Usahakan Anda selalu memilih kurma yang dikemas dengan tertutup rapat dan disertai tanggal kedaluwarsa.
Berita Terkait
-
3 Supersub Timnas Indonesia yang Bisa Jadi Pembeda Lawan Jepang, No.1 Pernah Permalukan Samurai Biru
-
Bayar Utang Puasa Sebelum Ramadhan 2025 Datang, Jangan Lalai!
-
Pendidikan Mentereng 3 Anak Shahnaz Haque: dari Dokter hingga Filmmaker
-
Punya Statistik Gila! 3 Pemain Lokal Wajib Starter Timnas Indonesia di Piala AFF 2024
-
Profil Pruistin Aisha, Anak Syahnaz Haque Tak Gengsi Jadi Tukang Parkir saat Kuliah
Terpopuler
- Kini Rekening Ivan Sugianto Diblokir PPATK, Sahroni: Selain Kelakuan Buruk, Dia juga Cari Uang Diduga Ilegal
- Gibran Tinjau Makan Gratis di SMAN 70, Dokter Tifa Sebut Salah Sasaran : Itu Anak Orang Elit
- Tersandung Skandal Wanita Simpanan Vanessa Nabila, Ahmad Luthfi Kenang Wasiat Mendiang Istri
- Dibongkar Ahmad Sahroni, Ini Deretan 'Dosa' Ivan Sugianto sampai Rekening Diblokir PPATK
- Deddy Corbuzier Ngakak Dengar Kronologi Farhat Abbas Didatangi Densu: Om Deddy Lagi Butuh Hiburan
Pilihan
-
AMAN Kaltim: Copot Kapolres Paser, Tuntaskan Kasus Penyerangan di Muara Kate
-
Tragedi di Paser, BEM KM Unmul Tuntut Keadilan dan Perlindungan untuk Masyarakat Adat
-
Ini Alasan Pemerintahan Prabowo Belum Gaspol Bangun Infrastruktur
-
Miris! Ribuan Anggota TNI-Polri Terseret Judi Online, Sinyal Pembenahan?
-
Lapor Mas Wapres ala Gibran: Kebijakan Strategis atau Populis?
Terkini
-
Ibu di Batam Aniaya Anak Kandung Pakai Rantai Besi, Berawal dari Hal Sepele Ini
-
Progres Konstruksi Container Yard Batuampar, Green Port Pertama Segera Hadir di Batam
-
Berapa Harga Airpods Pro Asli Gen 2? Inilah Keunggulannya
-
16 Atlet Muaythai Batam Bertarung di Vitka Gym, Ajang Pemanasan Menuju Porkot 2024
-
Melestarikan Mangrove, Mengangkat Ekonomi: Perjuangan Gari di Kampung Tua Bakau Serip, Desa Binaan Astra