SuaraBatam.id - BPBD Kabupaten Karo menyebut, Gunung Sinabung di Kabupaten Karo, Sumatera Utara erupsi pada Jumat pukul 12.00 WIB ditandai luncuran guguran awan panas teramati dengan jarak 1.000 meter mengarah ke timur dan tenggara.
"Selain itu kabut asap kawah teramati berwarna putih dengan intensitas sedang hingga tebal dan tinggi 50-200 meter di atas puncak kawah," kata Pelaksana Tugas Kepala Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kabupaten Karo, Natanail Perangin angin saat dihubungi dari Medan, Jumat (9/4/2021).
Ia menambahkan, cuaca di gunung yang berada di ketinggian 2.460 meter di atas permukaan laut (mdpl) itu tengah berada di cuaca mendung. Angin bertiup lemah hingga sedang ke arah timur dan barat. Suhu udara 16-26 derajat Celcius.
"Jumlah guguran 16, dengan amplitudo maksimum 4-53 mm dan durasi 55-115 detik," ujarnya.
Baca Juga: Temanggung Dihantam Banjir, 2 Motor Ikut Terseret
Untuk informasi, Gunung Sinabung saat ini berada pada status Level III (Siaga) sehingga warga di lokasi dalam radius tiga kilometer dari puncak gunung diminta untuk menjadu
Selain itu, radius sektoralnya pada lima kilometer untuk sektor selatan-timur dan empat kilometer untuk sektor timur-utara.
Jika terjadi hujan abu, masyarakat diimbau memakai masker saat keluar rumah untuk mengurangi dampaknya terhadap kesehatan warga, demikian Natanail Perangin-angin.
Berita Terkait
-
Ratusan Ribu Panggilan Darurat 112 Diterima BPBD DKI: Ternyata Cuma Orang Iseng Call Prank!
-
BPBD DKI Sebut Cuaca Ekstrem di Jakarta Berlangsung Sampai 11 Maret 2025, Masyarakat Diminta Waspada
-
Tepis Ucapan Legislator PSI soal Alat Peringatan Dini Banjir Rusak, BPDB DKI: Berfungsi Normal
-
Banjir Jakarta; Ribuan Warga Mengungsi, Pemprov Belum Modifikasi Cuaca?
-
Update Daftar Titik Banjir Terparah di Bekasi, Ketinggian Air Capai 3 Meter
Terpopuler
- Manajer Jelaskan Emil Audero Terkesan 'Hilang' dari Timnas Indonesia
- Erick Thohir Singgung Kevin Diks dan Sandy Walsh: Saya Tidak Tahu
- Manajer Respons Potensi Dean James hingga Joey Pelupessy Rusak Keseimbangan Timnas Indonesia
- Viral Ormas Pemuda Pancasila Segel Pabrik Diduga Karena Tidak Mau Bayar Setoran
- Harta Kekayaan Abdul Wahid, Gubernur yang Lagi Pusing gegara Riau Defisit Anggaran
Pilihan
-
9 Rekomendasi HP Murah RAM Jumbo Jelang Lebaran 2025, Minimal 8 GB
-
Patrick Kluivert Tak Mau Bohong: Cukup Terlambat
-
Pabrik Nikel PT GNI Asal China yang Diresmikan Jokowi Terancam Tutup Total
-
Harga Emas Antam Nyaman Naik Terus, Hari Ini Jadi Rp1.774.000/Gram
-
Akses Nonton Gratis Australia vs Timnas Indonesia untuk Nobar Kamis Sore Ini
Terkini
-
Stok Langka, Harga Santan Kelapa Meroket di Kepri, Apa Solusi Pemprov?
-
GEGER! Kantor BP Batam Digeledah Polda Kepri, Ada Apa dengan Proyek Revitalisasi Pelabuhan?
-
Skandal Narkoba di Pemkot Tanjungpinang: ASN Jual Ganja, Terancam Dipecat!
-
SWR, UMKM Binaan BRI Asal Jakarta yang Siap Harumkan Indonesia di Kancah Dunia
-
Kepri Siaga, Gelombang Tinggi dan Cuaca Ekstrem Ancam Wilayah Ini