SuaraBatam.id - Kota Batam tidak hanya menawarkan wisata pantai dan keindahan panorama saja, di Kota ini, kuliner juga jadi salah satu daya tarik tersendiri.
Mau mencoba wisata kuliner yang unik di Batam? Coba cek beberapa rekomendasi ini,
1. Resto Saka
Resto Saka jadi salah satu restoran unik yang wajib Anda kunjungi ketika ke Batam. Hidangan yang disajikan dalam resto ini ialah macam-macam hidangan unik khas Batam.
Baca Juga: Viral Video Pemobil Ugal-ugalan, Aniaya Sopir Pikap sampai Babak Belur
Restoran yang satu ini terkenal dengan hidangan sup tulangnya. Sup lezat nan gurih dengan tulang muda ini cocok untuk menghangatkan badan.
2. De Lozzo Resto
De Lozzo Resto dan Cafe yang terletak di erletak di bilangan komplek City Walk, Nagoya, Batam, Kepulauan Riau ini memiliki konsep ala Engine Room kapal laut.
Konsep De Lozzo Resto Cafe ini memang tampak unik, diatas steleng makanan terlihat ada pipa Steinlis seperti melilit di pasangi ornamen lampu-lampu. Selain itu, pada langit-langit dinding bangunan atasnya De Lozzo Resto ini juga terlihat mirip intilasi jaringan listrik kapal laut. dan uniknya lagi ada juga kursi terbalik diatas.
Restoran ini memiliki menu andalan 5 in 1 curry chicken yang tidak bisa ditemukan di tempat lain. Menu ini terdiri dari 5 macam nasi pandan, nasi beras merah, nasi kerebu, nasi talas dan nasi kelabu kuning dihidangkan bersama kari chicken.
Baca Juga: Viral Kondisi Jackie Chan Saat Ini Sangat Memprihatinkan
De Lozzo Resto menyediakan berbagai macam menu kampung serta dikompinasikan dengan sous special yang langsung dari Vietnam baik dari talas goreng, gado-gado Vietnam, Fish and chips, Ayam goreng ala Thai. Dan masih banyak lagi menu sehari-hari yang di cicipi costemer.
3. Mie tarempa
Ada banyak rumah makan mie tarempa di Batam, tapi yang paling laris adalah di daerah Sei Panas, Batam, tepatnya di Jl Laksamana Bintan, Kompleks Ruko Graha Mas.
Mie Tarempa mirip dengan Mie Aceh dengan citarasa penuh rempah yang kemerahan. Bedanya, Mie Tarempa menggunakan mie yang lebih tebal dan kenyal. Ada potongan daging ikan sebagai salah satu topingnya. [Batamnews]
Terpopuler
- Keponakan Megawati jadi Tersangka Kasus Judol Komdigi, PDIP: Kasus Alwin Jabarti Kiemas Contoh Nyata Politisasi Hukum
- Ngaku SMA di Singapura, Cuitan Lawas Chilli Pari Sebut Gibran Cuma SMA di Solo: Itulah Fufufafa..
- Hukum Tiup Lilin Dalam Islam, Teganya Geni Faruk Langsung Padamkan Lilin Ultah saat Akan Ditiup Ameena
- Kevin Diks: Itu Adalah Ide yang Buruk...
- Sebut Jakarta Bakal Kembali Dipimpin PDIP, Rocky Gerung: Jokowi Dibuat Tak Berdaya
Pilihan
-
Harga MinyaKita Mahal, Mendag "Lip Service" Bakal Turunkan
-
Mahasiswa Universitas Lampung Ajak Warga Gotong Royong Peduli Lingkungan
-
Jangan Lewatkan! Amalan Malam Jumat untuk Perlindungan dari Fitnah Dajjal
-
Setelah Pilkada, Harga Emas Antam Meroket Jadi Rp1.513.000/Gram
-
Mempelajari Efektivitas Template Braille pada Pesta Demokrasi
Terkini
-
Serangan Fajar Pilkada Batam: 2 Wanita Ditangkap, Anggota DPRD Diduga Terlibat
-
Kapan 12.12 Dimulai? Ini Promo Histeria Blibli 12.12 2024 yang Menarik Diketahui Termasuk Tanggal Pelaksanaan
-
Berapa Harga HP Infinix Smart 8 RAM 6?
-
Ibu di Batam Aniaya Anak Kandung Pakai Rantai Besi, Berawal dari Hal Sepele Ini
-
Progres Konstruksi Container Yard Batuampar, Green Port Pertama Segera Hadir di Batam