SuaraBatam.id - Warga Natuna dan sekitarnya dihebohkan dengan penemuan bangkai binatang yang diklaim sebagai hewan legenda Gajah Mina di Laut Natuna Utara. Hingga kini, temuan bangkai tersebut masih diselidiki pihak terkait.
Untuk diketahui, dalam kepercayaan Hindu, Gajah Mina memiliki keistimewaan makna dan memperlihatkan simbol tertentu. Dilansir dri Berita Bali (jaringan Suara.com), Gajah Mina adalah perpaduan antara hewan gajah dan ikan.
Bisa dibilang, makhluk ini merupakan makhluk setengah gajah dan ikan di bagian bawahnya. Hal ini tertuang dalam lontar Yama Tattwa dipakai oleh Wangsa Wesia sebagai petulangan dalam upacara ngaben
Gajah mina merupakan salah satu dari 7 mahluk mitologi dalam kepercayaan Hindu yang juga disebut makara. Makhluk ini seringkali nampak pada candi atau dalam arsitektur pura yang memiliki sejarah arkeologis.
Para sesepuh pesisir seringkali menyebut, hewan ini memiliki ukuran yang cukup besar hingga seukuran paus dewasa. Ia memiliki belalai seperi gajah, sedikit bulu di tubuhnya sepasang gading dan telinga yang lebar pada beberapa jenisnya.
Secara filosofi, Palinggih Gajah Mina merupakan simbol dari kekuatan mahadahsyat dari Raja Lautan, yakni Dewa Baruna. Gajah Mina juga dikaitkan dengan kisah penyelamatan dunia oleh Matsya, yang merupakan Avatara Wisnu yang berwujud Ikan Berkepala Gajah.
Berita Terkait
-
Baunya Tak Sedap, Monster Laut Sepanjang 12 Meter Dikubur Gunakan Eksavator
-
Sempat Dikejar, Dua KIA Bendera Vietnam Ditangkap di Perairan Natuna
-
Legenda Gajah Mina, Monster Laut Datang Setiap Bulan Purnama, Naik ke Darat
-
Monster Laut di Natuna, Ini Kata Polisi, Apakah Benar Gajah Mina?
-
Geger Bangkai Monster Laut Gajah Mina di Natuna, Tapi Raja Tak Percaya
Terpopuler
- 4 Mobil Bekas Honda yang Awet, Jarang Rewel, Cocok untuk Jangka Panjang
- Dua Tahun Sepi Pengunjung, Pedagang Kuliner Pilih Hengkang dari Pasar Sentul
- 5 Mobil Diesel Bekas 7-Seater yang Nyaman dan Aman buat Jangka Panjang
- Senyaman Nmax Senilai BeAT dan Mio? Segini Harga Suzuki Burgman 125 Bekas
- 4 Mobil Bekas 50 Jutaan dari Suzuki, Ideal untuk Harian karena Fungsional
Pilihan
-
Rumus Keliling Lingkaran Lengkap dengan 3 Contoh Soal Praktis
-
Mulai Tahun Ini Warga RI Mulai Frustasi Hadapi Kondisi Ekonomi, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
CORE Indonesia Soroti Harga Beras Mahal di Tengah Produksi Padi Meningkat
-
Karpet Merah Thomas Djiwandono: Antara Keponakan Prabowo dan Independensi BI
-
Dekati Rp17.000, Rupiah Tembus Rekor Terburuk 2026 dalam Satu Bulan Pertama
Terkini
-
5 Mobil Kecil Bekas Murah, Hemat Biaya Operasional buat Pemula
-
Realisasi Investasi Batam Capai Rp69 T di 2025, Singapura Jadi Sumber Utama
-
Ekspedisi Jakarta Batam Terpercaya & Efisien | Harddies Cargo
-
Beasiswa untuk 1.100 Mahasiswa 7 Kampus Negeri Ternama, Batam Jadi Tujuan Belajar
-
Kapal di Karimun Diamankan, Ternyata Bawa Narkoba dan Kayu Tanpa Dokumen