SuaraBatam.id - Apri Sujadi Partai Demokrat, sehingga ada kekosongan jabatan Ketua DPD Partai Demokrat Provinsi Kepulauan Riau.
Kini Ketua DPD Partai Demokrat Provinsi Kepulauan Riau dijabat Renanda Bahtiar sebagai Plt. Renanda Bahtiar kini menjabat sebagai Wasekjen DPD Partai Demokrat Kepri.
Bupati Bintan Apri Sujadi dipecat Partai Demokrat karena menghadiri kongres luar biasa (KLB) di Deli Serdang, Sumatera Utara.
Sekretaris DPD Partai Demokrat Kepri Husnizar Hood menyebut Apri Sujadi dipecat DPP Demokrat sejak Kamis (4/3/2021).
Sebelum itu, Pengurus DPP Demokrat telah mengendus keberadaan Apri Sujadi di Jakarta dan berniat bakal mengikuti KLB.
DPP pun membenarkan terkait beredarnya foto Apri di media sosial saat mengikuti KLB di Deli Serdang, Sumut.
"Soal foto Pak Apri di lokasi KLB, telah dibenarkan DPP Demokrat," ujar Husnizar.
Husnizar menyampaikan DPP Demokrat sudah menunjuk pelaksana tugas (plt) menggantikan Apri Sujadi.
"Plt dijabat Wasekjen DPP Demokrat Renanda Bahtiar," demikian Husnizar.
Baca Juga: Ganyang Moeldoko dan Aksi Cap Jempol Darah Kader Partai Demokrat Sragen
Sebelumnya, Apri Sujadi yang ditemui saat hendak terbang ke Jakarta melalui Bandara RHF Tanjungpinang, Sabtu (27/2), menyampaikan berangkat ke ibu kota karena ada urusan Partai Demokrat.
"Saya ada urusan partai di Jakarta," ujar Apri singkat. (Antara)
Berita Terkait
-
Mendedah Alasan Demokrat Putar Haluan Buka Pintu Pilkada Lewat DPRD
-
Demokrat Bicara Soal Sikap SBY Terkait Pilkada Dipilih DPRD: Serahkan Ke AHY, Ikuti Langkah Prabowo
-
Dede Yusuf Jelaskan Makna 'Matahari Satu' SBY: Demokrat Satu Komando di Bawah AHY
-
SBY: Matahari di Partai Demokrat Hanya Satu, Mas AHY
-
Lobi Prabowo-SBY Bikin Demokrat Ubah Sikap Soal Pilkada? Ini Kata Gerindra
Terpopuler
- Link Download Gratis Ebook PDF Buku Broken Strings, Memoar Pilu Karya Aurelie Moeremans
- Biodata dan Agama DJ Patricia Schuldtz yang Resmi Jadi Menantu Tommy Soeharto
- Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Tak Direstui Orang Tua
- 5 Sepatu Jalan Lokal Terbaik Buat Si Kaki Lebar Usia 45 Tahun, Berjalan Nyaman Tanpa Nyeri
- DPUPKP Catat 47 Hektare Kawasan Kumuh di Kota Jogja, Mayoritas di Bantaran Sungai
Pilihan
-
Hari Ini Ngacir 8 Persen, Saham DIGI Telah Terbang 184 Persen
-
Mengapa Purbaya Tidak Pernah Kritik Program MBG?
-
Kuburan atau Tambang Emas? Menyingkap Fenomena Saham Gocap di Bursa Indonesia
-
Nama Orang Meninggal Dicatut, Warga Bongkar Kejanggalan Izin Tanah Uruk di Sambeng Magelang
-
Di Reshuffle Prabowo, Orang Terkaya Dunia Ini Justru Pinang Sri Mulyani untuk Jabatan Strategis
Terkini
-
Kapal di Karimun Diamankan, Ternyata Bawa Narkoba dan Kayu Tanpa Dokumen
-
Wakil Kepala BGN Ingatkan Pihak Terkait MBG Bekerja Sama dengan Baik
-
BGN Minta Mitra dan Yayasan Peduli Terhadap Siswa-siswi Penerima Manfaat
-
Pejabat Utama dan Kapolres di Polda Kepri Dimutasi, Berikut Namanya
-
Anggota Polisi di Kepri Jalani Sidang Etik usai Diduga Aniaya Pacar