SuaraBatam.id - Belasan orang tes swab COVID-19 karena 2 TKI bawa virus corona B117 ke Indonesia di Karawang. Mereka juga tes darah.
Jumlah yang diperiksa ada 15 orang. Mereka adalah keluarga dari 2 TKI Arab Saudi warga Karawang, Jawa Barat.
Juru Bicara Satgas Penanganan COVID-19 Karawang Fitra Hergyana mengatakan, sebanyak 15 orang itu terdiri dari masing-masing keluarga penyintas virus corona B117.
Swab test yang dilakukan sendiri berdasarkan tracing Satgas Penanganan COVID-19 Karawang, Dinkes Jawa Barat dan Kementerian Kesehatan (Kemenkes).
Baca Juga: Varian Baru Virus Corona B117, Presiden Jokowi: Tak Perlu Khawatir
"Jadi yang keluarganya ini dan yang bersangkutan dilakukan tracing, nyonya M 9 orang yang ditracing, Nyonya A 6 orang yang ditracing," kata Fitra Hergyana Kamis (4/2/2021).
Anggota keluarga TKI Arab Saudi asal Karawang itu dalam kondisi sehat saat menjalani swab test.
"Dilaksanakan pemeriksaan Swab orofaring narofaring dan pengambilan sampel darah, ini langsung diperiksa di Balitang Kemenkes di Jakarta," ujarnya.
Hasil pemeriksaan atau swab test tersebut akan diumumkan Kementerian Kesehatan.
Sebelumnya, virus corona B117 masuk Karawang. Hal itu diumumkan Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil kemarin, Rabu (3/3/2021).
Baca Juga: Cerita TKI Arab Saudi Asal Karawang Saat Terpapar Virus Corona B117
Berita Terkait
-
Ibu di Karawang Dipenjara 14 Bulan Ulah Digugat Anak Kandung, Buntut Berebut Warisan Mendiang Suami!
-
Siapa Diego Ananda Pitt? Mesin Gol Benfica Berdarah Karawang Cetak 2 Kali Quattrick
-
Harta Bupati Karawang Capai Ratusan Miliar, Pantas Disebut Terkaya di Jawa Barat Kalahkan Nina Agustina
-
Kapan Stasiun Whoosh Karawang Dioperasikan?
-
Ibu dan Anak di Karawang Tewas Gantung Diri, Suami Baru Pulang Kerja Langsung Syok Berat
Terpopuler
- Raffi Ahmad Ungkap Tragedi yang Dialami Ariel NOAH, Warganet: Masih dalam Lindungan Allah
- Eliano Reijnders Ungkap Rencana Masa Depannya, Berniat Susul Tijjani Reijnders
- Seharga Raize tapi Mesin Sekelas Innova: Yuk Simak Pesona Toyota Frontlander
- Crazy Rich Kalimantan, Begini Mewah dan Mahalnya Kado Istri Haji Isam untuk Ulang Tahun Azura
- Bayern Munchen Pampang Foto Nathan Tjoe-A-On, Pindah ke Bundesliga Jerman?
Pilihan
-
Viral Pertamax Dituding Jadi Biang Rusaknya Fuel Pump Mobil, ITB Sampai Dipanggil
-
MR.DIY Mau Melantai Bursa di BEI, Ini Harga Saham dan Jadwal IPO
-
Diskusi OIKN dan BPK RI: Pembangunan IKN Harus Berlanjut dengan Tata Kelola yang Baik
-
1.266 Personel Diterjunkan, Polres Bontang Pastikan Keamanan di 277 TPS
-
Masa Tenang, Tim Gabungan Samarinda Fokus Bersihkan Alat Peraga Kampanye
Terkini
-
Berapa Harga HP Infinix Smart 8 RAM 6?
-
Ibu di Batam Aniaya Anak Kandung Pakai Rantai Besi, Berawal dari Hal Sepele Ini
-
Progres Konstruksi Container Yard Batuampar, Green Port Pertama Segera Hadir di Batam
-
Berapa Harga Airpods Pro Asli Gen 2? Inilah Keunggulannya
-
16 Atlet Muaythai Batam Bertarung di Vitka Gym, Ajang Pemanasan Menuju Porkot 2024