SuaraBatam.id - Hasil rapid test 18 santri positif Covid-19 di salah satu pondok pesantren Kecamatan Moro, Kabupaten Karimun, Kepulauan Riau (Kepri) telah membuat sekolah kembali ditutup, Senin (8/2/2021).
Dikutip dari BatamNews.co.id, jaringan SuaraBatam.id, belajar tatap muka di sekolah sejatinya sudah mulai dibuka sejak libur panjang pandemi sebelumnya. Namun akibat kabar murid atau santri positif tadi, Pemkab melalui Dinas Pendidikan Karimun mengambil langkah antisipatif. Sekolah kembali ditutup untuk sementara waktu.
"Penutupan sekolah akan dilakukan selama sepekan, hingga Sabtu 13 Februari," jelas Sekretaris Dinas Pendidikan Karimun, Riza Kurniati.
Keputusan ini diambil melalui rapat dengan bupati dan instansi terkait lainnya.
Baca Juga: Vaksinasi Covid-19 Bagi Nakes di Batam: 1.024 Tidak Penuhi Kriteria
"Pak Kadis (Pendidikan) telah berkoordinasi bersama bapak Bupati Karimun dan telah disetujui," ungkap Riza Kurniati.
Disdik akan terus memantau perkembangan kesehatan para santri tadi, dan tes swab juga akan dilakukan.
"Jika negatif maka kami bisa buka kembali (sekolah). Tapi kalau ada yang positif kami akan perpanjang masa belajar di rumah," pungkasnya.
Berita Terkait
-
Gara-Gara Kabar Perceraian Sherina Munaf dan Baskara Mehendra, Istilah Lavender Marriage Trending
-
Kompak Masuk Bui, Polisi di Kepri Ajak Istrinya Jual Orang ke Malaysia
-
Diupah Riki Rp1,1 Miliar, 3 WN India Pembawa Sabu 106 Kg di Kepri Kini Terancam Hukuman Mati
-
Atalia Praratya Positif COVID-19, Ridwan Kamil Lolos dari Penularan?
-
Sempat Antar Suami Daftar Pilgub Jakarta Lalu Batuk Pilek, Atalia Positif Covid-19, Ridwan Kamil Minta Doa
Tag
Terpopuler
- Jairo Riedewald: Saya Tidak Bisa...
- Gibran Disebut Ikut Selamatkan Warga Los Angeles saat Kebakaran, Netizen: Nyelamatin IPK Aja Nggak Bisa
- Pratama Arhan Ditertawakan saat Lakukan Lemparan Jauh di Bangkok United
- Nagita Slavina Terancam Kena Cancel: Keharaman Babi Mengalahkan Korupsi dan Zina
- Temui Jalan Terjal, Striker Keturunan Indonesia Pilih Pulang ke Belanda
Pilihan
-
Berita Duka: Tokoh Mega Bintang Mudrick Sangidu Meninggal Dunia
-
Bisnis Lesu, Starbucks PHK Karyawan Mulai Maret 2025
-
Peringatan Dinkes Kaltim: Leptospirosis Mengintai di Genangan Hujan
-
Skandal Parkir Samarinda: Audit Inspektorat Siap Bongkar Ketidakwajaran Setoran
-
Maksimalkan MBG di Kaltim, Pengamat Ekonomi: Pangkas Uang Makan dan Gaji Pejabat!
Terkini
-
Longsor di Batam, 13 Orang Dievakuasi, 4 Masih Dicari
-
Konsultan Keamanan Siber: Tak Ada Serangan Siber Ransomware pada Sistem Perbankan BRI
-
Membongkar Hoax Ransomware yang Dikaitkan dengan BRI
-
BRI Menjamin Keamanan Data dan Dana, Transaksi Tetap Normal
-
Natal Romantis di Batam? Ada Paket Lengkap di Hotel Santika!